Anda di halaman 1dari 11

1

KETENTUAN TEKNIS PENGENALAN


STUDI MAHASISWA BARU 2023

A. Latar Belakang
Sejak tahun 2020, kita terus berjuang untuk bangkit menghadapi
berbagai tantangan baik Kesehatan, ekonomi dan sosial-budaya di tengah
pandemi Covid-19, namun disisi lain pandemi juga banyak memberikan
peluang bagi kita untuk mengembangkan berbagal inovasi pembelajaran.
Metode pembelajaran berbasis teknologi, termasuk pembelajaran secara
daring telah kita adaptasikan dan kembangkan, seiring dengan dinamika
adaptasi kurikulum yang dilakukan oleh pihak perguruan tinggi. Dan, mulai
tahun 2021, proses pembelajaran di perguruan tinggi dilakukan secara
bertahap dengan kombinasi daring dan tatap muka (luring) sebagai bentuk
adaptasi kebiasaan baru.
Kesiapan calon mahasiswa baru (camaba) dalam menyesuaikan diri
dengan perubahan dari lingkungan sekolah menengah menjadi pendidikan
tinggi sangat menentukan keberhasilan mereka dalam menempuh studi di
perguruan tinggi. Untuk merespon fenomena ini, Universitas
Muhammadiyah Malang (UMM) melaksanakan kegiatan Pengenalan Studi
Mahasiswa Baru (PESMABA).
Kegiatan ini dirancang agar mahasiswa baru lebih cepat
menyesuaikan diri dengan perubahan sistem pendidikan yang ada dan
sekaligus agar mereka lebih cepat merasa at home kuliah di UMM.
Kegiatan PESMABA UMM 2023 dititikberatkan pada upaya
membangun komitmen akademik yang berwawasan global (internasional)
secara optimal dan konsisten. Hal ini diperlukan agar mahasiswa baru nanti

1
mampu bersaing secara mandiri dalam menghadapi dunia internasional
serta dapat mengabdikan diri pada agama, nusa dan bangsa.
Mengingat kegiatan Pesmaba UMM melibatkan seluruh elemen di
UMM, baik di tingkat Universitas maupun Fakultas, dan didukung oleh tim
panitia pelaksana yang melibatkan seluruh civitas akademika, maka TOR ini
disusun, dengan maksud untuk menjadi panduan atau acuan kepada
semua pihak yang terkait dengan pelaksanaan Pesmaba secara luring .

B. Tujuan Kegiatan
Kegiatan Pesmaba 2023 bertujuan untuk membantu calon
mahasiswa baru (camaba) dalam hal: (1) Memahami dan mampu menjalani
studi dengan baik di UMM, (2) Memanfaatkan semua fasilitas penunjang
studi yang dimiliki UMM agar potensi dapat berkembang optimal, dan (3)
Mengikuti kegiatan kemahasiswaan di UMM, serta (4) Memperkenalkan kiat
sukses belajar dan mengembangkan diri di perguruan tinggi melalui
konsepsi dan praktik Merdeka Belajar - Kampus Merdeka. Keempat hal
tersebut adalah untuk membentuk mahasiswa UMM yang Kreatif, Inovatif
dan Mandiri serta siap bersaing di dunia internasional.
C. Tema Kegiatan
Tema yang diangkat dalam acara Pesmaba 2023 ini adalah:
“Mewujudkan Karakter Mahasiswa Fakultas Teknik yang Berdigdaya Demi
Menciptakan Engineer Berdaya Saing di Era Society 5.0”.

D. Penjelasan Tema
Dari tema yang diangkat didapatkan beberapa poin yang menjadi
acuan dalam penyusunan tema, diantaranya :

2
1. Mewujudkan Karakter Mahasiswa Fakultas Teknik yang
Berdigdaya
Memiliki arti mampu menghadapi berbagai situasi sulit atau
kompleks dengan penuh keyakinan dan kemampuan dibalik tantangan,
rintangan ataupun hambatan. yang dimana sinergi dengan karakter
mahasiswa Fakultas Teknik JUOSS (Jujur Ulet Optimis Serius Sukses) dan
berkepribadian unggul yang sesuai dengan identitas Fakultas Teknik UMM
sendiri yaitu Lantang Bicara Berani Aksi dan Bertanggung Jawab.

2. Demi menciptakan engineer berdaya saing di era society 5.0

Mahasiswa diharapkan mampu berdaya saing tinggi untuk menghadapi


berbagai tantangan dan permasalahan dengan memanfaatkan pada penggunaan
teknologi untuk meningkatkan kualitas hidup dan menyelesaikan berbagai
tantangan sosial.

E. Muatan Keteknikan

Dalam hal ini mahasiswa baru Fakultas Teknik UMM diwajibkan untuk
menghafal dari beberapa muatan diantaranya Jargon, Slogan, dan Lagu-
lagu yang terdiri dari berikut :

1. Jargon
“Yang merasa mahasiswa fakultas Teknik, angkat tangan kanan kalian
kawan – kawan! Kita lantangkan jargon kebanggaan fakultas Teknik!
VIVA TEKNIK! VIVA TEKNIK! VIVA TEKNIK!
TEKNIK…. JUOSS
TEKNIK…. JUOSS
TEKNIK…. JUOSS
Arti dari JUOSS sendiri adalah (Jujur Ulet Optimis Serius Sukses)

3
2. Slogan
Siapa kalian? SINGA TEKNIK!
Berapa jumlah kalian? SATU!
Apa identitas kalian? LANTANG BICARA, BERANI AKSI, DAN BERTANGGUNG
JAWAB
3. Lagu – lagu
Sang Surya
Hymne Teknik

F. Penugasan
1. Pengenalan Diri
a) Deskripsi Penugasan :
Mahasiswa baru Fakultas Teknik WAJIB membuat video perkenalan
diri melalui media platform TikTok dengan ketentuan di bawah ini :
1. Nama
2. NIM
3. Jurusan serta alasan memilih jurusan
4. Nama kelompok
5. Menanggapi isu sesuai jurusan
Teknik Mesin : Dampak Lambannya Implementasi Revolusi Industri
4.0 pada Dunia Industri
Teknik Sipil : Tantangan Keselamatan Perencanaan Bangunan
Teknik Elektro : Efisiensi Kendaraan Listrik
Teknik Industri : Daya Saing Tenaga Kerja Era Disrupsi
Informatika : Etika Penggunaan AI

4
b) Teknik Penugasan : Individu
1. Buatlah caption menggunakan hashtag #ummcampus
#BEMFTUMM #PESMABAFTUMM2023 #VIVATEKNIK
2. Video diunggah di akun TikTok pribadi mahasiswa
3. Sound bebas
4. Durasi video minimal 2 menit
5. Pakaian
- Laki-laki menggunakan kemeja putih, dasi hitam, dan celana
hitam.
- Perempuan menggunakan jilbab hitam (bagi yang
menggunakan), kemeja putih, dasi hitam, dan rok hitam.
6. Pada ketentuan penugasan poin ‘Menanggapi Isu’, mahasiswa baru
dapat mengekspresikan respon terhadap isu yang menyesuaikan
dengan jurusan pilihan mahasiswa baru.
7. Deadline pengumpulan tugas Kamis, 14 September 2022 pukul 23:59
WIB

c) Landasan Penugasan Menanggapi Isu


Dalam hal penugasan pada poin tanggapan isu ini diperlukan guna
mengaplikasikan salah satu peran dan fungsi mahasiswa yaitu sebagai
Agent of change yang dimana mahasiswa sebagai agen pengubah yang
harus berdiri di barisan paling depan menyuarakan aspirasi rakyat.
Diharapkan mahasiswa baru Fakultas Teknik UMM memiliki pikiran yang
terbuka sesuai dengan peran dan fungsi mahasiswa dan juga menerapkan
identitas slogan dari Fakultas Teknik UMM sendiri yaitu lantang bicara
berani aksi dan bertanggung jawab. Dalam menghadapi isu yang sesuai
dengan penugasan yang tertera di atas.

5
PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN PESMABA 2023
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
12 s/d 15 SEPTEMBER 2023

A. Ketentuan Umum Universitas


1. Setiap mahasiswa baru UMM wajib mengikuti kegiatan PESMABA
2. Kegiatan yang dijalankan oleh Panitia Pesmaba, baik di tingkat
Universitas maupun Fakultas, harus sesuai dengan TOR petunjuk
Teknik pelaksanaan pesmaba tahun 2023
3. Materi pesmaba mengacu pada rundown kegiatan pesmaba tahun
2023
4. Dilarang keras melakukan Tindakan yang melanggar hukum-hukum
yang berlaku di UMM
5. Sanksi atas pelanggaran didasarkan pada aturan atau ketentuan
yang berlaku di UMM

B. Waktu Pelaksanaan
1. Tanggal 11 September 2023: Gladi Bersih Pembukaan Pesmaba
Tingkat Universitas
2. Tanggal 12 September 2023: Pembukaan Pesmaba Universitas Dan
Pembukaan Pesmaba Fakultas
3. Tanggal 13 September 2023: Safari Rektorat Dan Kegiatan Pesmaba
Fakultas
4. Tanggal 14 September 2023: Penutupan Pesmaba Fakultas
5. Tanggal 15 September 2023: Penutupan Pesmaba Universitas

C. Tata Tertib

6
1. Peserta memastikan diri dalam kondisi sehat dan sudah sarapan
lebih dahulu
2. Peserta dapat secara mandiri membawa makanan ringan dan
kebutuhan pribadi lain (seperti obat-obatan pribadi dsb)
3. Mengikuti semua rangkaian kegiatan Pesmaba yang sudah
ditentukan
4. Membawa alat tulis
5. Membawa perlengkapan sholat bagi yang beragama islam
6. Dilarang membawa barang, dan atau alat berbahaya
7. Dilarang membawa, dan atau mengkonsumsi minuman keras, rokok,
narkotika, dan zat-zat adiktif lainnya
8. Dilarang memakai perhiasan/aksesoris yang berlebihan
9. Peserta diharapkan tidak menggunakan/membawa kendaraan
pribadi pada saat pesmaba. Apabila menggunakan moda
transportasi online, disarankan menggunakan jenis sepeda motor
agar tidak menimbulkan kemacetan
10. Selama kegiatan Pesmaba Luring HP wajib di-silent (mode hening)
11. Berpenampilan sopan dan berpakaian rapi sesuai dengan ketentuan
12. Bagi peserta yang memiliki penyakit khusus, wajib melapor kepada
panitia dengan membawa surat keterangan dari dokter
13. Selama pelaksanaan pesmaba jika ada yang mengeluh terkait kondisi
Kesehatan wajib segera melapor ke panitia
14. Menjaga kebersihan dan ketertiban selama pesmaba
15. Menjaga barang bawaan masing-masing dan kehilangan suatu
barang bukan tanggung jawab panitia

7
16. Menggunakan ID Card yang disediakan panitia Diberikan pada saat
koordinasi awal sebelum gladi bersih)
17. Titik kumpul PESMABA Back To Department (BTD) akan
diinformasikan lebih lanjut pada group mahasiswa baru Fakultas
Teknik
18. Peserta membuat resume kegiatan (Student Assignment Pesmaba
FT) setiap hari dari tanggal 12 sd 15 September 2023. Link
pengumpulan akan di kirimkan di akhir acara setiap harinya melalui
grup masing-masing.
19. Informasi yang belum jelas dapat ditanyakan langsung kepada
Panitia PESMABA atau dapat melihat pada IG pesmaba_ftumm
@bem_ftumm dan IG prodi.

IG FT : @pesmaba_ftumm & @bem_ftumm


Teknik Elektro : @elektro.umm & @hme.umm
Teknik Industri : @industri.umm & @hmtiumm
Teknik Sipil : @tekniksipilumm & @hms_umm
Teknik Mesin : @teknikmesinumm & @mesin_umm
Teknik Informatika : @informatika.umm & @hmif_umm

*NOTE : MABA WAJIB FOLLOW IG TERSEBUT

8
D. Ketentuan Berpenampilan PESMABA
Ketentuan Penampilan bagi Peserta Pesmaba yang akan
dilaksanakan pada tanggal 11 sd 15 September 2023 dijabarkan pada poin-
poin sebagai berikut :
1. Mahasiswa baru (MABA) Laki - Laki

Hari Ikat
Baju Dasi Celana Sepatu Topi
Pinggang

Senin, 11 Kemeja Dasi Hitam Celana Hitam Topi


September Putih dan UMM Polos Kain UMM
2023 Almamater Putih
UMM

Selasa, 12 Kemeja Dasi Hitam Celana Hitam Topi


September Putih dan UMM Polos Kain UMM
2023 Almamater Putih
UMM

Rabu, 13 Kemeja - Hitam Celana Bebas Topi


September Batik dan Polos Kain UMM
2023 Almamater Hitam
UMM

Kamis, 14 Kemeja Dasi Hitam Celana Bebas Topi


September Putih dan UMM Polos Kain UMM
2023 Almamater Hitam
UMM

Jumat, 15 Kemeja Dasi Hitam Celana Hitam Topi


September Putih dan UMM Polos Kain UMM
2023 Almamater Putih
UMM

*Keterangan :

• Kemeja putih lengan panjang (baju dimasukkan)


• Celana panjang warna putih (bahan kain non-jeans)
• Celana panjang warna hitam (bahan kain non-jeans)
• Rambut rapi dan tidak berwarna

9
2. Mahasiswa baru (MABA) Perempuan :

Hari Baju Jilbab Dasi Ikat Celana Sepatu Topi


Pinggang

Senin, 11 Kemeja Putih Dasi Hitam Rok Hitam Topi


September Putih dan Polos UMM Polos Kain UMM
2023 Almamater Putih
UMM

Selasa, 12 Kemeja Putih Dasi Hitam Rok Hitam Topi


September Putih dan Polos UMM Polos Kain UMM
2023 Almamater Putih
UMM

Rabu, 13 Batik dan Hitam - Hitam Rok Bebas Topi


September Almamater Polos Polos Kain UMM
2023 UMM Hitam

Kamis, 14 Kemeja Hitam Dasi Hitam Rok Bebas Topi


September Putih dan Polos UMM Polos Kain UMM
2023 Almamater Hitam
UMM

Jumat, 15 Kemeja Putih Dasi Hitam Rok Hitam Topi


September Putih dan Polos UMM Polos Kain UMM
2023 Almamater Putih
UMM

*Keterangan :

• Kemeja putih lengan panjang (baju dimasukkan)


• Rok panjang warna putih (bahan kain non-jeans)
• Rok panjang warna hitam (bahan kain non-jeans)

10

Anda mungkin juga menyukai