Anda di halaman 1dari 3

UJIAN SEKOLAH

TAHUN PELAJARAN 20…/20…

Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan


(PKN)
Kelas/Semester : VI/2 (Genap)
Waktu : 120 menit
Hari, Tanggal : ………., ……………. 20..

PETUNJUK PENGERJAAN
1. Isikan identitas anda dalam format lembar jawaban dengan teliti dan benar
2. Tersedia waktu 90 menit untuk mengerjakan paket soal ini
3. Periksalah naskah soal yang anda terima, apabila halamannya tidak lengkap mintalah pengganti
pada pengawas ruang ujian
4. Baca dan pahamilah dengan baik pernyataan atau soal sebelum anda menjawab
5. Periksalah pekerjaan anda sebelum diserahkan Kepada pengawas ujian

11. Keputusan bersama dengan cara pengambilan suara terbanyak disebut juga dengan
istilah ....
A. pemilu C. voting
B. mufakat D. aklamasi

12. Negara ASEAN yang disebut negara gajah putih adalah ...
A. Malaysia C. Thailand
B. Singapura D. Brunei Darusalam

13. Dalam dunia internasional Indonesia menganut paham poliik ...


A. bebas bertanggungjawab
B. bebas aktif
C. politik pasif
D. politik aktif

14. Perhatikan kegiatan dibawah ini!

1) Beribadah tepat waktu


2) Meberi makanan pada orang yang membutuhkan
3) Bersyukur atas nikmat yang Tuhan berikan
Kegiatan yang tepat dengan simbol sila Pancasila di atas adalah.....
A. 1 dan 2 C. 1 dan 3
B. 2 dan 3 D. 1, 2 dan 3

15. Pada hari Sabtu siswa dan guru kelas 1 MIN 2 Seduri berkunjung ke panti asuhan
terdekat. Mereka membagikan santunan berupa pakaian, makanan, dan uang.
Kegiatan tersebut merupakan pencerminan dari sila ....
A. pohon beringin C. bintang
B. rantai D. padi dan kapas

16. Perhatikan gambar diatas!

Gambar diatas merupakan cerminan dari penerapan sila ke …


A. dua C. empat
B. tiga D. lima

17. Bunyi sila Pancasila:


1) ………………..
2) Kemanusiaan yang adil dan beradab
3) Persatuan Indonesia

Lengkapilah bunyi sila pertama Pancasila di atas …


A. Persatuan Indonesia
B. Ketuhanan Yang Maha Esa
C. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
D. Kemanusiaan yang adil dan beradab

18. Sila kedua Pancasila “Kemanusiaan yang adil dan beradab” disimbolkan dengan
“Rantai” berwarna emas. Penerapan makna simbol “Rantai” dalam kehidupan sehari-
hari salah satunya adalah...
A. Membuang sampah pada tempatnya
B. Melaksanakan ibadah tepat waktu
C. Membantu teman yang sedang dalam kesulitan
D. Menjahili teman

19. Kegiatan yang sesuai dengan penerapan sila pancasila yang berbunyi "persatuan
Indonesia" adalah....
A. Berdoa menurut agama dan kepercayaan masing-masing
B. Memberi sedekah kepada fakir miskin
C. Melaksanakan upacara setiap hari senin
D. Membuang sampah pada tempatnya

20. Aini dan Shella adalah teman dekat, mereka siswi kelas 1. Ani beragama islam,
sedangkan Shella beragama katholik. Pada Hari Minggu mereka bermain bersama di
rumah Aini. Jarum jam menunjukkan pukul 12.00, Aini memohon ijin untuk
melaksanakan sholat zuhur. Yang harus dilakukan Shella agar sesuai dengan
pengamalan sila pertama Pancasila adalah ....
A. Mempersilahkan Aini menjalankan ibadah sholat zuhur.
B. Mengajak Aini terus bermain
C. Marah karena ditinggal sholat
D. Memusuhi Aini

Anda mungkin juga menyukai