Anda di halaman 1dari 1

Soal 1

a. Jelaskan dan Sebutkan 3 Jenis Penafsiran


Terhadap Konsep Pendapatan!
b. Penghasilan komprehensif terbagi atas 2
komponen, jelaskan!

Soal 2
Prinsip biaya dapat dibenarkan baik dari segi
objektivitasnya maupun relevansinya dengan
going concern. Jelaskan!

Soal 3
Jelaskan 3 Konsep Laba yang ditinjau dari ruang
lingkupnya menurut FASB dalam SFAC No.5

Soal 4
a. Jelaskan Kelemahan dari Laba Akuntansi!
b. Konsep laba apabila dilihat dari sisi
kelompok penerimanya dapat dibedakan
menjadi 5 konsep laba. Jelaskan!

Soal 5
Teori akuntansi positif berusaha menjawab
pertanyaan berikut dari sudut pandang ekonomi.
 Apakah biaya dan mafaat metode
akuntansi alternatif?
 Apakah baiya dan manfaat regulasi dan
proses penentuan standar akuntansi?
 Apakah dampak laporan keuangan yang
dipublikasi pada harga saham?
Jelaskan bagaimana menjawab pertanyaan tsb!

Anda mungkin juga menyukai