Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN HASIL PEMBUATAN GANTUNGAN KUNCI DARI

BENANG KATUN

Kelompok: 1
Anggota:
1. Marxel Simatupang
2. Nur Davi Kurniawan
3. Gilby Ghiyats
4. Jovancha Riohaneda
5. Muhammad Pasha A.

SMAN 1 SERANG BARU


KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb
Puji syukur Saya panjatkan kehadirat Allah SWT karena berkat rahmat dan karunia-Nya
jualah Saya dapat menyelesaikan proposal hasil penjualan ini tepat pada waktunya.

Sebagai manusia biasa yang tidak pernah luput dari kesalahan, begitu juga halnya dengan
Saya. Saya menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan proposal ini, baik
dari segi penulisan maupun isi. Sayapun menerima dengan lapang dada kritikan maupun saran
yang sifatnya membangun dari pembaca agar Saya dapat membenahi diri.

Terimakasih.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb

Bekasi, 04 Desember 2023

Penulis
DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN................................................................................

A. Latar Belakang......................................................................................

B. Tujuan....................................................................................................

.................................................................................................................

C. Manfaat..................................................................................................

BAB 2 PEMBAHASAN..................................................................................

A. Alat dan Bahan......................................................................................

.................................................................................................................

B. Proses......................................................................................................

C. Hasil........................................................................................................

BAB 3 PENUTUP............................................................................................

A. Kesimpulan ...........................................................................................

B. Lampiran...............................................................................................
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Penduduk zaman dahulu membawa “gantungan kunci” dalam bentuk jimat
atau lempengan keberuntungan. Setiap jimat ini akan menjadi penggambaran
karakter orang yang membawanya, membuat orang lain bisa langsung mengenal
sekilas informasi tentangnya sebelum berkomuikasi.
Salah satu jimat di era tersebut dipajang di The Metropolitan Museum of
Art di New York, yang berasal dari Mesir. Jimat tersebut berbentuk landak,
terhubung dengan sebuah tali, menjadi awal mula inspirasi gantungan kunci.
Gantungan kunci atau rantai kunci adalah rantai kecil terbuat dari logam
plastic dan berbagai benang lainnya, yang menghubungkan antara objek kecil
dengan lubang kunci. Panjang dari rantai gantungan kunci dapat mempermudah
seseorang mempergunakan/meraihnya, dibandingkan jika hanya kunci saja.
Beberapa gantungan kunci sudah bisa memutar dan anti kusut ketika kuncinya
sedang digunakan.

B. Tujuan
1. Memberikan edukasi mengenai berbagai macam mengikat simpul tali.
2. Membuat aksesoris yang berguna untuk kehidupan sehari-hari
3. Untuk di perjual belikan

C. Manfaat
1. Menigkatkan kreativitas
2. Bisa membuat cuan
3. Meningkatkan pengtahuan kita tentang simpul dan tali menali
BAB II
PEMBAHASAN

A. Alat dan Bahan


Alat:
1. benang katun
2. Besi gantungan kunci
3. Gunting
4. Penggaris

Bahan:
1. Tali macrame katun berwarna peach
2. Tali macrame katun berwarna merah muda

B. Cara Pembuatan
Untuk membuat simpul tunggal atau simpul dasar, berikut adalah langkah-
langkahnya:
1. Ambil ujung tali atau pita yang cukup panjang.
2. Lipat tali atau pita menjadi bentuk "U", sehingga kedua ujungnya
berdampingan.
3. Pegang tali atau pita yang berlipat.
4. Bawa ujung tali atau pita dari arah belakang ke depan, melewati loop atau
lipatan "U" tersebut.
5. Selipkan ujung tali atau pita melalui loop yang terbentuk, membentuk knot
atau simpul.
6. Tarik ujung tali atau pita hingga simpul tersebut mengecil dan menjadi
kencang.
Setelah melalui langkah-langkah di atas, Anda akan memiliki simpul tunggal
yang kuat dan dapat digunakan untuk berbagai keperluan seperti memasang
penjepit, mengikat barang, atau membuat alat-alat simpul dasar lainnya.

BAB III
PENUTUP

A. Kesimpulan
Dari proses pembuatan "gantungan kunci makrame", dapat disimpulkan
bahwa teknik mengikat atau menyimpul dari bahan katun atau benang dapat
menghasilkan berbagai hasil kerajinan tangan yang bernilai tinggi serta dapat
meningkatkan kreatifitas serta mengisi waktu luang.

B. Lampiran

Anda mungkin juga menyukai