Anda di halaman 1dari 19

MEMBANGUN

KESADARAN
LITERASI DIGITAL
GURU BERKAPASITAS, MURID BERKUALITAS

H. Akhmad Rifa’i, S.Ag., MM.


Kasi Pendidikan Islam
Kemenag Kota Banjar Banjar, 28 Agustus 2023
LITERASI DIGITAL BAGI PENDIDIK

Meningkatkan literasi
masyarakat pendidikan dalam
penggunaan TIK/digital (media
baru) yang sehat dan
produktif untuk Meningkatkan
kualitas pendidikan
Mengapa harus sadar Literasi
Digital?
Definisi Sarana Perangkat Digital

Sarana atau alat komunikasi yang baru muncul


dan merujuk pada peralatan digital (digital
Devices) yang cara pengoperasiannya
menggunakan keyboard dan mouse atau
mengandalkan sentuhan ujung jari.

Bentuk konvergensi antara teknologi


komunikasi digital yang terkomputerisasi serta
terhubung dalam jaringan (daring) internet.
RAGAM MEDIA PADA PERANGKAT DIGITAL

 Teleteks (WhatsApp, Telegram, Messenger, dll)


 Videoteks (Presentasi Digital & Video Pendidikan)
 Komunikasi satelit (Sinkronisasi Data via Jaringan Internet)
 Penyimpanan/Storage (Flashdisk, Google Drive, dll)
 Alat komunikasi jarak jauh (Teleteks termasuk telepon via
Internet)
 Internet/media online (Sumber referensi informasi tak terbatas)
 Media sosial (FB, Twitter, Instagram, dll)
 Konferensi Video (Zoom, GoogleMeet, dll)
GENERASI PENGGUNA PERANGKAT DIGITAL
Landasan Hukum Literasi Digital Pada Pendidikan Islam
Landasan Hukum Literasi Digital Pada Pendidikan Islam
Kesimpulan

 Implementasi literasi digital diperlukan komitmen


pada diri sendiri untuk mau belajar meningkatkan
kapasitas sebagai pendidik;
 Literasi Digital dapat menjembatani kemampuan
yang terbatas menjadi tidak terbatas;
 Digitalisasi menciptakan Lembaga Pendidikan yang
berkualitas, efektif dan efisien;
 Literasi Digital secara otomatis mengeliminasi
keterbatasan pengajaran menjadi up to date dan
menyesuaikan dengan perkembangan terkini.
‫‪Terima Kasih‬‬
‫علا ْي ُك ْم و ار ْح امةُ َّٰ‬
‫ٱَلله اوَا ات اه ُُ‬ ‫ا‬ ‫م‬ ‫ا‬
‫س ُ‬
‫َل‬ ‫ٱل َّ‬
‫ا‬

Anda mungkin juga menyukai