Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR SOAL UJIAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UDINUS


Jl. Nakula I No. 5-11 Smg Telp. 024. 3567010 Fax. 024 3565441

Kerjakan soal dibawah ini dengan baik dan benar !!!

SOAL 1

Suatu perusahaan “A” yang memproduksi bata ringan melakukan restrukturisasi


sehingga pendapatan mereka turun dalam satu tahun ini. Pada bulan Januari tahun 2022
ini masih mampu memperoleh laba sebesar 125 juta rupiah, namun laba bulan
berikutnya turun sebesar 5 juta setiap bulannya. Sehingga perlu adanya strategi khusus
untuk meningkatkan pendapatan perusahaan. Sedangkan, perusahaan “B” yang
bergerak di produksi sepatu melakukan perekrutan karyawan sebanyak 5 orang karena
perlu meningkatkan produksi setiap bulannya. Laba yang dicatatkan pada bulan Januari
2020 sebesar 5 juta rupiah dan karena banyaknya permintaan, laba mereka pada bulan
berikutnya tumbuh 10 juta rupiah. Pada bulan ke berapa kedua perusahaan tersebut
memiliki nilai laba yang sama?

SOAL 2

Fungsi Permintaan Qd = 25 – 6P2, dan Fungsi Penawaran Qs = -50 +3P2. Tentukan Elastisitas
Permintaan dan Penawarannya!
a. Pada tingkat P=5
b. Pada tingkat P=10

SOAL 3
Suatu Perusahaan sepatu memiliki Fungsi Biaya Total sebesar 𝑇𝐶 = 𝑄 3 − 33 𝑄 2 − 200 𝑄 −
120 dan Fungsi Pendapatan Total sebesar 𝑇𝑅 = −15 𝑄 2 − 305 𝑄 Tentukan dua hal berikut
ini:
a. Nilai Q yang akan memaksimumkan keuntungan
b. Nilai keuntungan maksimum

SOAL 4
Dalam persaingan minyak pelumas terdapat Fungsi Penawaran Qs = 5P – 30 dan Fungsi
Permintaan adalah Qd = – 4P + 60.
a. Carilah Harga (P) dan Kuantitas (Q) dalam kondisi Ekuilibrium!
b. Hitunglah besarnya Surplus Konsumen dan Surplus Produsen!
SOAL 5
4 −6 3
Diketahui matriks A =(1 1 1) Tentukan Invers Matriks A
2 1 7

Anda mungkin juga menyukai