Anda di halaman 1dari 8

1. Pertentangan antar kelompok yang memiliki B.

Terbentuknya aturan untuk mengatur hubungan


keyakinan yang berbeda digolongkan dalam jenis masyarakat
konflik ....
C. Terwujudnya kehidupan masyarakat yang serasi,
A. Antargolongan selaras dan seimbang

B. Antar agama D. Mempererat hubungan antar suku

C. Antar ras Jawaban C

D. Antar suku 5. Di bawah ini adalah dampak positif yang


ditimbulkan dari keberagaman masyarakat
Jawaban B Indonesia, kecuali ....

2. Cara preventif untuk mencegah terjadinya suatu A. Sikap primodialisme dalam masyarakat
konflik adalah ....
B. Terciptanya integritas sosial
A. Memisahkan masyarkat berdasarkan
kelompoknya C. Sebagai sarana memajukan pergaulan
antarsuku,agama,budaya dan golongan
B. Penangkapan pihak yang berkonflik
D. Memperkaya khazanah budaya bangsa
C. Pembubaran kelompok yang cenderung berkonflik
Jawaban A
D. Mengembangkan sikap toleransi
6. Berikut yang bukan merupakan prinsip harmoni
Jawaban D dalam keberagaman adalah .....

3. Sikap yang harus dihindari dalam mewujudkan A. Egalitarianisme


persatuan dalam keragaman Masyarakat Indonesia
adalah .... B. Saling pengertian

A. Memandang rendah suku atau budaya lain C. Toleransi

B. Tidak menganggap suku dan budayanya paling D. Individualisme


baik
Jawaban D
C. Menerima
keragamansukubangsasebagaikekayaanbangsa 7. Menjamurnya supermarket, mal, dan pasar-pasar
modern sangat berpengaruh pada pasar tradisional.
D. Mengutamakan negara Sebenarnya baik pasar modern maupun pasar
daripadakepentingandaerahatausuku tradisional dapat berjalan beriringan. Hal ini
menunjukkan terciptanya harmoni keberagaman
Jawaban A dalam bidang .....

4. Arti penting persatuan dalam keragaman A. Sosial


masyarakat Indonesia adalah ....
B. Ekonomi
A. Terciptanya keamanan dalam lingkungan
masyarakat C. Budaya

D. Gender
Jawaban B 11. Salah satu konflik paling berbahaya dalam
masyarakat adalah konflik agama, konflik agama
8. Dibawah ini yang bukan perkembangan dapat diredam oleh….
kesetaraan gender adalah .....
A. Sentiment agama
A. Adanya perlakuan yang adil yang tidak hanya
berdasarkan ciri-ciri fisik antara laki-laki dan B. Toleransi antara pemeluk agama
perempuan
C. Persaingan politik berkedok agama
B. Diskriminasi dalam setiap kompetisi
D. Ketersinggungan akibat perilaku pemeluk agama
C. Adanya perlakuan adil terhadap kompetensi lain
kemampuan akademik atau keahlian yang dimiliki
dalam setiap orang dalam kehidupan masyarakat Jawaban B

D. Diperolehnya kesempatan yang sama, baik laki- 12. Setiap suku bangsa di Indonesia memiliki
laki maupun perempuan untuk berperan serta dalam kekayaan budaya yang berbeda-beda ,sikap yang
berbagai bidang kehidupan mencederai pengembangan budaya adalah….

Jawaban A

9. Manusia merupakan makhluk sosial dalam A. Tidak memaksakan budaya kita kepada orang lain
masyarakat. Negara menjamin kebebasan warga
B. Menghormati ragam budaya milik orang lain
negara untuk berkumpul dan berserikat. Hal ini
terdapat dalam ..... UUD 1945. C. Meremehkan budaya orang lain

A. Pasal 27 D. Ikut serta melestarikan budaya orang lain

B. Pasal 28 Jawaban C

C. Pasal 29 13. Keragaman golongan menjadi salah satu faktor


penting muculnya konflik di Indonesia. Salah satu
D. Pasal 30
contoh konflik yang dapat muncul arena perbedaan
Jawaban B kepentingan golongan antara …

10. Mengembangkan persaingan yang sehat dan adil A. Satpol PP dengan pedagang ditrotoar
serta menghindarkan terjadinya struktur pasar
B. Perang suku
monopolistik dan berbagai struktur pasar yang
merugikan masyarakat merupakan salah satu C. Tawuran pelajar
penyelesaian permasalahan di bidang .....
D. Sentiment agama
A. Sosial
Jawaban A
B. Ekonomi
14. Indonesia memiliki letak geografis yang sangat
C. Budaya strategis karena berada di antara…

D. Gender A. Laut Hindia dan laut Indonesia

Jawaban B B. Paham komunisme dan liberalisme


C. Negara Timor leste dan Malaysia 18. Salah satu prinsip persatuan dan kesatuan adalah
Bhinneka Tunggal Ika yang memaknai kita agar
D. Benua Australia dan Asia
A. Mencintai tanah air, mempersiapkan sebagai
Jawaban D warga negara untuk mencintai tanah airnya

15. Keadaan alam menyebabkan perbedaan mata B. Mengakui bahwa bangsa Indonesia memiliki
pencaharian manusia yang tinggal di lingkungan keragaman suku, Bahasa, agama, dan adat kebiasaan
alam tersebut. Hal ini menunjukkan bahwa ....
C. Memiliki kebebasan dan tanggung jawab terhadap
A. Alam menyesuaikan dengan manusia diri, sesama dan kepada Tuhan Yang Maha Esa

B. Manusia menyesuaikan dengan alam D. Mempunyai cara pandang terhadap diri dan
lingkungannya yang merupakan satu kesatuan
C. Budaya di bentuk oleh alam
ideologi,politik,ekonomi, sosial dan budaya
D. Sikap budaya membentuk alam
Jawaban B
Jawaban B
19. Berikut ini adalah alat untuk mempersatukan
bangsa Indonesia, kecuali ....

16. Salah satu ras yang ada di Indonesia adalah ras A. Pancasila
malayan mongoloid,ras ini hidup di pulau…
B. UUD 1945
A. Maluku
C. Peraturan perundang-undangan
B. Papua
D. Semboyan Bhinneka Tunggal Ika
C. Nusa Tenggara
Jawaban C
D. Sumatera
20. Paham yang berpegang teguh secara berlebihan
Jawaban D terhadap keyakinan sendiri sehingga menganggap
salah terhadap keyakinan lain disebut paham ....
17. Ada 6 agama diakui keberadaanya oleh negara
Indonesia , agama-agama tersebut tidak ada satupun A. Etnosentrisme
yang lahir di Indonesia,sebaliknya berasal dari manca
B. Fanatisme
negara. Interaksi dengan bangsa asing menyebabkan
masuknya agama agama tersebut ke C. Primordialisme
Indonesia,keadaan ini menunjukkan bahwa salah
satu faktor keragaman agama di Indonesia adalah…. D. Chauvinism

A. Letak setrategis wilayah Indonesia Jawaban B

B. Kondisi negara kepulauan 21. RA. Kartini adalah salah satu tokoh emansipasi
wanita atau tokoh kesetaraan gender. Kesetaraan
C. Perbedaankondisialam gender yang diperjuangkan oleh RA. Kartini pada
bidang .....
D. Keadaantransportasi dan komunikasi
A. Ekonomi
Jawaban A
B. Pekerjaan 25. Berikut yang bukan merupakan program
kesetaraan gender dalam sektor pembangunan
C. Pendidikan adalah ....

D. Status sosial A. Memiliki kontrol atas sumber daya pembangunan

Jawaban C B. Membuat kebijakan yang membantu para nelayan


meningkatkan hasil ikan
22. Berikut bukan permasalahan yang muncul di
bidang ilmu pengetahuan adalah ..... C. Memperoleh manfaat yang sama dari hasil
pembangunan
A. Mendapatkan nilai sesuai dengan hasil belajar
D. Memperoleh akses yang sama terhadap sumber
B. Jual beli ijazah tanpa mengikuti pendidikan
daya pembangunan
C. Menyalahgunakan ilmu pengetahuan untuk
Jawaban D
kepentingan dirinya sendiri atau kelompoknya.
26. Mengembangkan persaingan yang sehat dan adil
D. Menyontek dalam ujian
serta menghidarkan terjadinya struktur pasar
Jawaban A monopolistik dan berbagai struktur pasar yang
merugikan masyarakat merupakan salah satu
23. Sebuah fenomena yang terjadi pada masyarakat penyelesain permasalahan di bidang ....
Indonesia dan masyarakat di dunia yang disebabkan
oleh perbedaan dalam hal kualitas hidup yang sangat A. Sosial
mencolok adalah ....
B. Budaya
A. Kemiskinan
C. Gender
B. Kriminalitas
D. Ekonomi
C. Ekonomi
Jawaban D
D. Kesenjangan sosial
27. Berikut upaya yang perlu dilakukan untuk
Jawaban D mengatasi permaslahan ekonomi guna memperkuat
integrasi nasional, kecuali .....
24. UU Nomor 17 Tahun 2013 dan UU Nomor 16
Tahun 2017 mengatur tentang ....

A. Perekonomian Indonesia A. Membuka lapangan kerja

B. Organisasi kemasyarakatan B. Melakukan reboisasi tanah kritis

C. Bela Negara C. Membuka pelatihan kerja

D. Tugas TNI POLRI tentang Bela Negara D. Melakukan pembangunan infrastruktur

Jawaban B Jawaban B
28. Melindungi generasi muda dari bahaya B. Patriotisme
penyalahgunaan narkotika merupakan penyelesaian
masalah di bidang ..... C. Bela negara

A. Sosial budaya D. Diskriminasi

B. Pendidikan Jawaban C

C. Ekonomi 32. Perhatikan pernyataan berikut!

D. Gender 1) Mempertahankan kelangsungan hidup bangsa dan


negara
Jawaban A
2) Tidak menjaga identitas dan integritas bangsa dan
29. Usaha untuk dapat mewujudkan kerukunan bisa negara
dilakukan dengan menggunakan dialog dan kerja
sama dengan prinsip kesetaraan, kebersamaan, 3) Merusak nama baik negara
toleransi dan juga .....
4) Melestarikan budaya
A. Saling mengamati suku sendiri
Tujuan bela negara ditunjukan pada nomor ....
B. Saling membantu satu suku lain
A. 1 dan 2
C. Saling menghormati satu sama lain
B. 1 dan 4
D. Saling menolong negara lain
C. 2 dan 3
Jawaban C
D. 2 dan 4
30. Salah satu contoh perwujudan harmonisasi di
Jawaban B
lingkungan sekolah adalah .....
33. Makna penting yang terkandung dalam kegiatan
A. Mekerja sama dengan teman saat ulangan
bela negara adalah ....
B. Membantu teman dalam mengerjakan soal ujian
A. Taat dan patuh pada peraturan yang dikeluarkan
C. Meminta teman untuk melaksanakan tugas piket negara

D. Menghimpun dana dari teman-teman sekelas B. Selalu membanggakan sukunya


untuk donasi korban bencana
C. Menolak keberadaban budaya asing di Indonesia
Jawaban C
D. Berusaha mempertahankan NKRI dari segala
ancaman

31. Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Jawaban A


Pancasila dan Undang- undang dasar negara republik
Indonesia tahun 1945 dalam menjamin
kelangsungan hidup bangsa dan negara di sebut .... 34. Peraturan yang mengatur tentang bela negara,
kecuali ....
A. Fanatisme
A. UU No. 3 Tahun 2002 Peran TNI dalam upaya bela negara ditunjukkan
nomor ....
B. Pasal 27 ayat 3 UUD 1945
A. 1, 2, dan 5
C. Pasal 30 ayat 3 UUD 1945
B. 1, 3 dan 4
D. Pasal 31 ayat 1 UUD 1945
C. 2, 4 dan 5
Jawaban D
D. 3, 4 dan 5
35. Yang bukan merupakan tugas kepolisian republik
Indonesia adalah .... Jawaban C

A. Menegakkan kedaulatan negara 38. Pada peraturan perundang- undangan salah


satunya berbunyi “ Setiap warga negara berhak dan
B. Memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara” ,
merupakan bunyi .... UUD 1945
C. Memberikan perlindungan, pengayoman dan
pelayanan kepada masyarakat A. Pasal 30 ayat 1

D. Menegakkan hukum – hukum B. Pasal 30 ayat 2

Jawaban A C. Pasal 27 ayat 2

36. Pencurian ikan oleh nelayan dari negara asing D. Pasal 27 ayat 3
termasuk kedalam ancaman dan gangguan terhadap
keutuhan bangsa dan negara tertulis pada .... Jawaban D

A. UU No. 13 tahun 2003 39. Yang termasuk ancaman dibidang militer


adalah ....
B. UU No. 14 tahun 2008
A. Agresi, spionase, sabotase
C. UU No. 33 tahun 2009
B. Perdagangan narkoba
D. UU No. 34 tahun 2004
C. Banyaknya tindakan korupsi
Jawaban D
D. Imigrasi ilegal
37. Perhatikan beberapa hal dibawah ini:
Jawaban A
1) Mengayomi masyarakat
40. Ancaman nonmiliter yang sering kali dialami oleh
2) Melindungi kehormatan dan keselamatan bangsa bangsa Indonesia saat ini adalah ....

3) Aktif memelihara perdamaian regional dan A. Masalah TKI di negara- negara tetangga
internasional
B. Pengaruh budaya asing yang masuk ke Indonesia
4) Mengamankan tindak kejahatan dan kriminal
C. KKN yang semakin merajalela
5) Mempertahankan kedaulatan negara dan
keutuhan wilayah D. Jaringan sindikat narkoba yang masuk Indonesia
Jawaban C C. 10 November 1945

41. Pertempuran lima hari pada tanggal 15 – 19 D. 15 Oktober 1945


Oktober 1945 terjadi di kota ....
Jawaban C

45. Pengaruh budaya asing yang yang membawa


A. Manado dampak negatif yang bisa merusak moral bangsa
merupakan bentuk ancaman nonmiliter dari
B. Bandung bidang ....

C. Semarang

D. Surabaya A. Ideologi

Jawaban C B. Sosial budaya


42. Ancaman bidang ideologi dikatakan ancaman C. Politik
yang berbahaya karena ....
D. Ekonomi
A. Menyebabkan lunturnya rasa nasionalisme
Jawaban B
B. Meningkatkan kriminalitas
46. Salah satu isi kesepakatan KMB ( Konfrensi Meja
C. Melemahnya perekonomian bangsa Bundar) adalah ....

D. Menciptakan keresahan masyarakat A. Belanda tetap berdaulat sampai terbentuknya RIS

Jawaban A B. Republik Indonesia sejajar kedudukannya dalam


Uni Indonesia Belanda
43. Berikut yang termasuk isi perjanjian Linggarjati
adalah .... C. Irian Barat masih dikuasai Belanda dan tidak
dimasukan kedalam republik Indonesia Serikat
A. Belanda akan menyerahkan kedaulatan RIS akhir
sampai dilakukan perundingan lebih lanjut
Desember 1945
D. Belanda harus mengakui secara de facto wilayah
B. Pemerintah Belanda akan segera mengembalikan
Republik Indonesia yaitu Jawa, Sumatera dan
pemerintahan RI ke Yogyakarta
Madura
C. Belanda bebas membentuk negara- negara federal
Jawaban C
di daerah – daerah yang didudukinya
47. Contoh upaya bela negara dalam kehidupan di
D. RIS dan Belanda akan membentuk Uni Indonesia-
lingkungan masyarakat adalah ....
Belanda yang diketuai Ratu Belanda
A. Melaksanakan kebersihan lingkungan
Jawaban D
B. Melaksanakan siskampling
44. Pertempuran Surabaya terjadi pada tanggal ....
C. Membuat pos ronda
A. 20 Oktober 1945
D. Mengadakan musyawarah secara rutin
B. 21 November 1945
Jawaban B D. 1 dan 4

48. Upaya mempertahankan keutuhan negara dari Jawaban A


ancaman merupakan perilaku warga negara
Indonesia yang dijiwai oleh rasa ....

A. Bersaing dengan orang lain

B. Bangga pada diri sendiri

C. Kecintaan terhadap tanah air

D. Dendam pada penjajah

Jawaban C

49. Berikut ini yang bukan upaya mempertahankan


keutuhan NKRI di bidang politik adalah ....

A. Pemberantasan kolusi, korupsi dan nepotisme

B. Menanamkan nilai- nilai pancasila

C. Ikut mengawasi pembuatan kebijakan yang dibuat


pemerintah

D. Melakukan pemberontakan di daerah

Jawaban D

50. Perhatikan pernyataan berikut

1) Membantu aparat dalam menjaga keamanan

2) Menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat

3) Menjaga kelestarian budaya daerah

4) Mencintai dan memakai produk dalam negeri

Wujud partisipasi warga negara dalam membela


negara di bidang hankam ( pertahanan dan
keamanan) ditunjukan pada nomor ....

A. 1 dan 2

B. 2 dan 3

C. 3 dan 4

Anda mungkin juga menyukai