Anda di halaman 1dari 9

PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI INDUSTRIAL

SAFETY LEARNING

Oleh :

Lilis Safitri (5191151008)

Dosen Pembimbing :

Reni Rahmadani, S.Kom., M.Kom.


NIP. 199303092019032023
Daftar Isi
Pendahuluan ............................................................................................ 3
A. Deskripsi Umum Sistem .............................................................. 3
B. Tujuan Pengembangan ................................................................ 3
C. Spesifikasi Pengguna ................................................................... 3
Pengoperasian ......................................................................................... 4
A. Petunjuk Penggunaan .................................................................. 4

2
Pendahuluan

A. Deskripsi Umum Sistem


Aplikasi ini merupakan media pembelajaran berbasis android mengenai materi
Keselamatan, dan Kesehatan Kerja Lingkungan Hidup (K3LH) dan Budaya Kerja Industri
pada mata pelajaran Dasar-Dasar Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi.
Penyampaian materi disesuaikan dengan kurikulum, artikel, literatur dan referensi mengenai
K3LH dan Budaya Kerja Industri.
Media pembelajaran ini menyajikan materi dalam bentuk praktis dan sederhana,
dilengkapi dengan menu petunjuk, CP/TP, Materi, Video, Quiz yang dapat dipelajari dimana
saja dan kapan saja melalui perangkat smartphone android.

B. Tujuan Pengembangan
Adapun tujuan dari pengembangan Media Pembelajaran pada Mata Pelajaran Dasar-
Dasar Teknik Jaringan Komputer dan Telekomunikasi yaitu untuk meningkatkan
pengetahuan pada siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) terkhusus untuk jurusan TKJ
pada materi K3LH dan Budaya Kerja Industri (konsep K3, Undang-Undang K3, Alat
Pelindung Diri, K3 dalam Lab Komputer dan Pemanjatan di bidang industri).

C. Spesifikasi Pengguna
Aplikasi ini ditujukan untuk kelas X Dasar-Dasar Teknik Jaringan Komputer dan
Telekomunikasi. Aplikasi ini juga dapat digunakan oleh pengajar atau tutor sebagai salah
satu media pembelajaran tentang K3LH dan Budaya Kerja Industri.

3
Pengoperasian

A. Petunjuk Penggunaan
Agar aplikasi pembelajaran ini dapat berfungsi dengan baik, disarankan perangkat anda
terhubung ke internet !
a. Cara Menginstall Aplikasi

Unduh aplikasi melalui link


https://drive.google.com/file/d/17Qsw3wvx0YmpiJN80b0vELt4LIKZ_hj/view?
usp=drivesdk kemudian install sesuai petunjuk

b. Cara Penggunaan Aplikasi


1. Setelah aplikasi terinstall, pada tampilan pertama muncul halaman pembuka
kemudian klik start setelah loading

2. Pada halaman kedua muncul beberapa menu yang bisa di akses yaitu CP/TP,
Materi, Video, Quiz, Tentang, dan Profil

4
3. Menu petunjuk merupakan petunjuk penggunaan aplikasi

4. Pada menu CP/TP berisi tentang Capaian Pembelajaran (CP) dan Tujuan
Pembelajaran (TP) sesuai dengan kurikulum yang digunakan.

5
5. Pada menu materi memiliki beberapa sub materi, dalam setiap sub materi scroll
ke bawah untuk membaca isi materi

6
6. Pada menu video memiliki beberapa pilihan, pastikan perangkat terhubung ke
internet.

7. Pada menu quiz, ketika quiz sedang berjalan tidak bisa kembali ke soal
sebelumnya. Untuk keluar dari quiz sebelum menjawab semua pertanyaan klik
tombol close dipojok kanan atas, namun nilai anda akan hilang.

7
8. Pada menu pengembang berisi informasi mengenai profil pengembang

8
9. Untuk mengakhiri pembelajaran silahkan klik tombol kembali 2 kali pada
halaman menu utama
c. Fungsi Tombol

tombol ini berfungsi untuk kembali ke menu sebelumnya

tombol ini berfungsi untuk kembali ke halaman menu utama

tombol ini terdapat di menu Quiz, tombol ini berfungsi untuk keluar dari
quiz dan kembali ke menu utama

tombol ini terdapat di menu utama dan menu quiz, ikon musik ini memiliki opsi
untuk mematikan atau menghidupkan suara

tombol ini untuk menghidupkan suara

tombol ini untuk mematikan suara

tombol ini berisi informasi umum sistem, spesifikasi pengguna, dan contact
pengembang

Anda mungkin juga menyukai