Anda di halaman 1dari 3

INDIKASI KEBERSIHAN TANGAN DAN PELUANG KEBERSIHAN

TANGAN
No. Dokumen : 440/ /SOP-MUTU/2024
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 11 Januari 2024
Halaman : 1/3

PUSKESMAS HESTY RULLIA P., S.ST


PEMATANG NIP. 19860201 201001 2 012
PANGGANG IV
1. Pengertian Indikasi kebersihan tangan dan peluang kebersihan tangan adalah
lima momen kebersihan tangan menurut WHO yang dilakukan oleh
semua petugas baik saat tangan tampak kotor dengan air mengalir
atau tidak kotor dengan cairan antiseptic di Pematang Panggang
IV
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk indikasi
kebersihan tangan dan peluang kebersihan tangan
3. Kebijakan SK Pimpinan Puskesmas Nomor: 800/ / SK/PKM-PPIV/2024
Tentang Pelaksanaan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi
Puskesmas Pematang panggang IV
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 27 Tahun 2017
Tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Infeksi di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan
5. Prosedur Alat: Wastafel
Bahan: cairan antiseptic, Sabun
6. Langkah-langkah a) Pemakaian
1) Petugas melaksanakan kebersihan tangan sebelum kontak
dengan pasien
2) Petugas melaksanakan kebersihan tangan sebelum
tindakan aseptic
3) Petugas melaksanakan kebersihan tangan setelah kontak
darah dan cairan tubuh
4) Petugas melaksanakan kebersihan tangan setelah kontak
dengan pasien
5) Petugas melaksanakan kebersihan tangan setelah kontak
dengan lingkungan sekitar pasien
7. Bagan alir/Diagram
alir Petugas
Petugas melaksanakan
melaksanakan kebersihan
kebersihan tangan tangan sebelum
sebelum kontak tindakan aseptic
dengan pasien

Petugas Petugas
melaksanakan melaksanakan
kebersihan kebersihan tangan
tangan setelah setelah kontak
kontak dengan darah dan cairan
pasien tubuh

Petugas
melaksanakan
kebersihan tangan
setelah kontak
dengan

8. Hal-hal yang perlu


Petugas memperhatikan langkah-langkah, indikasi dan kebersihan tangan
diperhatikan

1. Unit terkait 1. Ruang Pemeriksaan Umum


2. Ruang MTBS
3. Ruang KIA-KB
4. Ruang Unit Gawat Darurat
5. Ruang Persalinan
6. Ruang Laboratorium
7. Ruang gigi
8. Ruang Gizi
9. Ruang Rawat Inap
2. Dokumen terkait
Audit Kebersihan Tangan

3. Rekaman
NO Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai di
historisperubaha
berlakukan
n
INDIKASI KEBERSIHAN TANGAN DAN PELUANG
KEBERSIHAN TANGAN
No. Dokumen : 440/ /SOP/MUTU/2024
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 08 Januari 2024
Halaman : 1/3

PUSKESMAS PEMATANG HESTY RULLIA P., S.ST


PANGGANG IV NIP. 19860201 201001 2 012

NO URAIAN KEGIATAN YA TIDAK TIDAK


BERLAKU

1 Apakah petugas melaksanakan kebersihan


tangan sebelum kontak dengan pasien?

2 Apakah petugas melaksanakan kebersihan


tangan sebelum tindakan aseptik?

3 Apakah petugas melaksanakan kebersihan


tangan setelah kontak darah dan cairan
tubuh?

4 Apakah petugas melaksanakan kebersihan


tangan setelah kontak dengan pasien?

5 Apakah petugas melaksanakan kebersihan


tangan setelah kontak dengan lingkungan
sekitar pasien?
Compliance Rate(CR) = Σ𝑌𝐴
Σ𝑌𝐴 Σ𝑌𝐴+𝑇𝐼𝐷𝐴𝐾 x 100%

Sumbu Sari, 08 Januari 2024


Observer Tindakan

…………………………….............
NIP: …………………..........................

Anda mungkin juga menyukai