Anda di halaman 1dari 1

PERPUTARAN MUSIM / PRANATA MANGSA

Musim Ke Ciri-Ciri dan Kegiatan Kegiatan Pertanian


Pada siang hari udara panas, malam hari udara
1 Penanaman Palawija di
dingin, angin dari timur laut, mata air mulai surut,
Kasa Sawah
daun pepohonan berguguran dan serangga bertelur
2 Angin dari timur laut, tanah mulai kering dan
Pertumbuhan Palawija
Karo pecah-pecah
3 Angin dari utara, bambu mulai bertunas dan
Panen Palawija
Katelu tumbuh gadung
Angin dari barat laut, mata air mulai kering,
4
burung membuat sarang, pohon randu mulai Panen Palawija
Kapat
berbuah
Angin dari barat laut, udara mulai basah, buah
5 Penanaman Padi
mangga mulai masak dan ular keluar dari
Kalima Ladang
lubangnya
6 Angin dari barat, udara basah, banyak hujan dan Penanaman Padi di
Kanem durian mulai masak Sawah
7 Udara dingin dan basah, banyak hujan, sering Penanaman Padi di
Kapitu banjir, burung susah mencari makan Sawah
Angin dari barat daya bolak-balik dan kencang,
8
udara basah, hujan mulai kurang dan cuaca mulai Panen jagung tegalan
Kawolu
panas, tanaman padi mulai hijau.
9 Angin dari selatan, udara masih basah, dukuh
Padi mulai menguning
Kasanga mulai masak
10 Angin dari tenggara, udara masih basah dan hujan Panen padi sawah dan
Kasapuluh makin berkurang ladang
11 Angin dari tenggara, udara mulai panas, hujan Panen padi sawah dan
Drestal makin berkurang, burung mengeram ladang
12 Angin dari timur, hujan kurang, siang hari udara Panen padi sawah dan
Sadha panas dan malam hari cuaca dingin ladang

Anda mungkin juga menyukai