Anda di halaman 1dari 11

WELCOME TO

CLASS ALGORITMA
Sejarah Algoritma 2

Abu Ja’far Muhammad


Ibnu Musa Al-Khuwarizmi
Sejarah Algoritma
Pengertian Algoritma Menurut Para Ahli
Pengertian Algoritma Menurut Para Ahli
Pengertian Algoritma

Pengertian umum algoritma adalah suatu urutan


dalam beberapa tahapan yang logis dan juga
sistematis agar bisa menyelesaikan suatu masalah
tertentu.
1. Terdapat input, yakni permasalahan yang dihadapi

Ciri-ciri dan nantinya akan dicarikan solusinya. Algoritma ini mempunyai nilai
nol atau lebih input.

Algoritma 2. Proses, yakni serangkaian tahapan yang memang harus


dikerjakan agar bisa mencapai tujuan akhir

3. OutPut, yakni solusi ataupun tampilan akhir yang bisa


diperoleh dari suatu algoritma yang setidaknya mempunyai satu
output.

4. instruksi yang jelas, yakni instruksi jelas


dalam suatu algoritma agar nantinya tidak akan
terjadi kesalahan saat sedang menghasilkan output
tertentu.

5. TUJUAN, Terdapat tujuan akhir yang memang


ingin dicapai, akhir dari suatu program yang mana
program tersebut nantinya akan berhenti bila sudah
berhasil mencapai tujuan akhir.
Donald Ervin Knuth
Contoh 1. Mulai
Algoritma 2. Buka kemasan kopi.
dalam 3. Tuangkan kopi ke dalam cangkir.
Kehidupan 4. Tuangkan gula ke dalam cangkir.
Sehari-hari 5. Panaskan air hingga mendidih.
6. Tuangkan air panas kedalam cangkir
berisi kopi dan gula
7. Aduk kopi hingga merata.
8. Selesai
Fungsi dan Manfaat Algoritma
✓ Agar bisa membantu menyederhanakan suatu program yang rumit dan juga besar
✓ Agar bisa mempermudah membuat program yang dapat menyelesaikan masalah
tertentu
✓ Bisa digunakan berulang kali dalam menyelesaikan suatu permasalahan.
✓ Membantu menyelesaikan suatu masalah dengan logika dan juga sistematis.
✓ Agar bisa meminimalisir penulisan program secara berulang-ulang
✓ Agar bisa melakukan pendekatan top-down dan divide and conquer
✓ Agar memudahkan pembuatan program yang lebih rapi dan juga terstruktur
✓ Mempermudah proses modifikasi pada suatu program karena bisa dilakukan
hanya pada satu modul saja tanpa merubah modul yang lainnya lagi.
✓ Mampu membantu menemukan kesalahan karena alur kerjanya yang jelas.
✓ Mempermudah berbagai proses dokumentasi.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai