Anda di halaman 1dari 12

PEMERIKSAAN KONTAMINASI BAKTERI

Cara Pengambilan Sampel

Prosedur pengambilan sampel sebagai berikut :

Prosedur pengambilan sampel sebagai berikut :


 Sebelum dilakukan pengambilan sampel petugas harus mengenakan sarung tangan
 Lakukan pengambilan sampel secara aseptik di dalam biosafety cabinet untuk
menghindari kontaminasi sekunder.
 Potong selang sepanjang 20 cm dari kantong induk
 Lakukan homogenisasi dengan menyerut darah yang diselang ke arah kantong induk,
kemudian dihomogenkan seperti angka 8 sebanyak kira-kira 20 kali
 Lakukan seperti diatas sebanyak 3 kali
 Lakukan desinfeksi menggunakan alkohol 70% pada selang kantong darah yang akan
diambil sampel.
 Ambil sampel menggunakan spuit dengan cara menusukkan jarum ke bagian selang.

Setiap kantong diambil volume 10 ml. 5 ml untuk botol aerob dan 5 ml untuk anaerob

Prosedur Inokulasi

Inokulasi sampel dilakukan secara aseptik di dalam bio safety cabinet.

a.Isikan label/identitas sampel pada botol BacT/Alert beserta identitas kantong TC yang
diperiksa. Jika telah menggunakan sistem barcode, tempelkan barcode pada botol media

b.Buka plastik flip-top dari setiap media botol BacT/Alert dan lakukan desinfeksi pada
penutup karet dengan alkohol 70%

c.Masukkan sampel yang sudah diambil dari kantong trombosit seperti pada tahap V.2 ke
dalam media botol BacT/Alert. Masukkan sampel ke media botol BacT/Alert BPN (anaerob)
terlebih dahulu baru kemudian ke media botol BacT/Alert BPA (aerob).

d.Setelah proses inokulasi, botol media diloading ke dalam alat dan diinkubasi selama
maksimum 5 hari sampai dinyatakan positif atau negative
CARA MEMASUKKAN BOTOL
- Dari menu utama tekan “ Load Bottles “
- Kemudian akan muncul tampilan berikut “ Load Screen
- Scan barcode pada botol, jenis botol akan muncul secara otomatis
- Scan barcode identitas sampel atau ketik data sampel
Untuk mengubah waktu maksimum inkubasi botol (Jika diperlukan)
Tekan tombol “ Change Maximum Test Time “
o Nomor botol
o Waktu maksimum inkubasi
- Buka pintu drawer inkubasi
- Masukkan botol ke dalam cell yang lampu indikatornya hidup
- Tutup pintu drawer inkubasi
- . Tekan gambar “ Check “ untuk menyimpan data
. Lakukan tahap 1-13 untuk botol berikutnya

CARA MENGELUARKAN BOTOL


- Dari menu utama tekan “ Unload Buttons “ ( baik botol positif maupun negatif) Buka pintu
ruang inkubasi yang lampu indikatornya menyala yang menandakan bahwa botol yang
dikeluarkan berada disana
- Buka pintu ruang inkubasi. Ketika pintu dibuka, sel lampu indikator akan hidup
- Ambil botol dari sel yang lampu indikatornya hidup

Tekan gambar “ Check “ Unload Buttons


LAPORAN HASIL PEMERIKSAAN BAKTERI QUALITY CONTROL TC
BULAN :

No No Sampel No Barcode No Lot / ED Hasil


Aerob Anaerob Aerob ED Anaerob ED Aerob Anaerob

10

Tanggal Pemeriksaan :

Nama Pemeriksa : Tanda Tangan :

Dicek Oleh : Tanda Tangan :

Anda mungkin juga menyukai