Anda di halaman 1dari 13

INDUSTRIAL ENGINEERING FOUNDATION

Industrial Engineering Foundation merupakan sebuah gerakan untuk menjalin


tali silaturahmi yang lebih erat dan bentuk solidaritas alumni teknik industri
UGM terhadap adik-adik mahasiswa TI UGM yang masih menempuh
perkuliahan di DTMI – UGM.
Solidaritas dari alumni ini dalam bentuk bantuan pembiayaan perkuliahan SPP,
BOP, KKN, KP,UKT, dan kebutuhan perkuliahan lainnya dari adik-adik mahasiswa
ini. Berjalan aktif sejak 2010, sudah membantu lebih dari 50 teman-teman
mahasiswa yang terutama mengalami kesulitan dari sisi finansial hingga
menjadi salah satu yang berperan aktif dalam mendorong mahasiswa Teknik
Industri UGM untuk lebih berprestasi lagi mengharumkan nama TI-UGM.
Visi
Berkontribusi memberikan bantuan bagi mahasiswa/i Teknik Industri Universitas Gadjah Mada
untuk dapat meningkatkan prestasi akademik dan non akademik

Misi
1. Meringankan biaya akademik perkuliahan seperti UKT, KKN, dan atau biaya akademik lainnya
2. Mendukung pembiayaan kesejahteraan penerima beasiswa baik dari sisi kesehatan,
pengembangan diri, dan tunjangan sosial
KEPENGURUSAN IEF (Periode 2023/2024)

IEF adalah salah satu divisi yang berada dalam organisasi alumni Teknik Industri
UGM. Organisasi alumni ini diketuai oleh Yudha Aditya dari Teknik Industri
angkatan 1998. Sedangkan IEF berada di bawah Keluarga Alumni Teknik Industri

IEF berjalan dengan adanya tim operasional yang bertugas untuk membantu
menjalankan program kegiatan yang ada. Tim ini dibentuk dan disusun atas ketua
dari setiap angkatan yang masih aktif berkuliah.
KEPENGURUSAN IEF (Periode 2023/2024)
DANA TERSALURKAN (Tahun 2024 Batch-I)

15 Penerima beasiswa IEF sebesar Rp 2.000.000,00

&

4 Penerima beasiswa IEF sebesar Rp 5.000.000,00

Total : Rp 50.000.000,00
BESWAN IEF (Tahun 2024 Batch-I)

2021 2024

2020 2022
KEGIATAN IEF

TRAINING & TEMU ALUMNI


Kegiatan yang diadakan untuk memperkenalkan keluarga penerima IEF dengan
keluarga alumni Teknik Industri UGM untuk memberikan kesempatan untuk
berbagi pengalaman, menanyakan tips maupun tricks kehidupan, makan
bersama, silaturahmi untuk memperkuat jalinan hubungan alumni dengan
mahasiswa aktif
KEGIATAN IEF

WELCOMING PARTY
Kegiatan yang diadakan untuk menyambut
kedatangan penerima baru dari Industrial Engineering
Foundation serta bersilaturahmi bersama dengan
penerima sebelumnya, berbagi cerita, dan lainnya.
KEGIATAN IEF

TRAINING SKILL
Kegiatan yang diadakan untuk para penerima IEF untuk mengembangkan kemampuan softskill mereka. Topik yang diangkat
beragam dengan mempertimbangkan keinginan dari para penerima. Kegiatan training yang telah dilakukan adalah dengan
mengangkat tema CV Building, Public Speaking.
KEGIATAN IEF

GATHERING RUTIN
Kegiatan yang diadakan untuk mempertemukan kembali antar anggota keluarga penerima IEF Teknik Industri UGM untuk
memberikan kesempatan untuk berbagi pengalaman maupun kiat-kiat yang setiap individu pernah dapatkan.
Industri, Satu!
IEGMU, Better!

Anda mungkin juga menyukai