Anda di halaman 1dari 1

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI

DEWANTARA
Terakreditasi “B” BAN-PT Depdiknas RI No: 468/SK/BAN-PT/Akred/S/XII/2014

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) SMT. GENAP TA. 2019/2020

PROGRAM STUDI : S1 MANAJEMEN


MATA KULIAH : Manajemen Risiko
DOSEN : Ulya Zainura, SP., M.Si
HARI/TANGGAL : Sabtu, 13 Juni 2020
WAKTU : 13.00 - 15.00 WIB (120 Menit)
SIFAT UJIAN : Closed Book

PETUNJUK MENGERJAKAN SOAL:


1. Peserta UAS wajib online sesuai dengan jadwal UAS yang telah ditentukan.
2. Peserta UAS harap mencermati PETUNJUK SOAL yang ada sebelum
mengerjakan soal.
3. UAS susulan dilaksanakan sesuai jadwal yang telah ditentukan.
4. Selama UAS berlangsung, peserta DILARANG membantu atau mencoba
membantu peserta UAS lain.
5. Isi form ujian dalam google classroom dan klik kirim/submit.

SOAL
1. Salah satu jenis Risiko adalah Risiko Operasional. Jelaskan yang dimaksud Risiko
Operasional dan uraikan risiko apa saja dalam Risiko Operasional serta sebutkan
kategori bisnis yang terkait dengan Risiko Operasional?
2. Jelaskan bagaimana cara menanggulangi risiko kredit corporate sertakan dengan
contoh!
3. Sebagai pimpinan atau penanggung jawab tertentu dalam perusahaan, apa saja fungsi-
fungsi yang dapat saudara lakukan dalam melakukan pengelolaan terhadap risiko yang
berhubungan secara langsung maupun tidak langsung dengan perusahaan?
4. Berikan contoh yang relevan untuk masing-masing penilaian risiko (contoh, transfer
risiko = Asuransi)!
5. Sebagai individu, jelaskan bagaimana cara saudara menghadapi kondisi ketidakpastian
yang dapat menimbulkan risiko!

****SELAMAT MENGERJAKAN****

Anda mungkin juga menyukai