Anda di halaman 1dari 3

Pogram Studi PPG FKIP

Universitas Muhammadiyah Surakarta


Jl. A. Yani No.157, Pabelan, Kartasura, Sukoharjo, Jawa Tengah 57169
Telp. +62271717417 psw. Fax. 0271-715448
Website: https://ppg.ums.ac.id | E-mail: ppg@ums.ac.id

Nama : Muhammad Afandi Eko N


Kelas : PGSD D
NIM : A951230309

MATA KULIAH PENDIDIKAN BERKEMAJUAN

1. Buatlah sebuah kesimpulan tentang pendidikan ramah anak! (dapat berbentuk


mindmap, ilustrasi, gambar, video, rekaman video presentasi, dan lainnya)
2. Buatlah sebuah refleksi dari pengetahuan dan pengalaman baru yang Saudara peroleh dari
materi ini. Perubahan apa yang Saudara rasakan pada diri dan apa rencana Saudara untuk
mempraktikkan di sekolah dan kelas Saudara!
3. Unggah hasil kerja Saudara di LMS!
Pogram Studi PPG FKIP
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Jl. A. Yani No.157, Pabelan, Kartasura, Sukoharjo, Jawa Tengah 57169
Telp. +62271717417 psw. Fax. 0271-715448
Website: https://ppg.ums.ac.id | E-mail: ppg@ums.ac.id
Pogram Studi PPG FKIP
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Jl. A. Yani No.157, Pabelan, Kartasura, Sukoharjo, Jawa Tengah 57169
Telp. +62271717417 psw. Fax. 0271-715448
Website: https://ppg.ums.ac.id | E-mail: ppg@ums.ac.id

2
Pengetahuan baru yang saya dapatkan peroleh dari materi topic 2 ini yaitu saya belajar
mengenai sekolah ramah anak/ satuan pendidikan ramah anak (SRA). Satuan Pendidikan
Ramah Anak atau yang disingkat SRA adalah Satuan Pendidikan formal, non formal dan
informal yang mampu memberikan pemenuhan hak dan perlindungan khusus anak termasuk
adanya mekanisme pengaduan dalam penanganan kasus di satuan pendidikan. SRA
dikembangkan dengan harapan untuk memenuhi hak dan melindungi sepertiga hidup anak (8
jam dalam satu hari) selama mereka berada di satuan pendidikan. SRA adalah perubahan
paradigma untuk menjadikan orang dewasa di satuan pendidikan menjadi orang tua dan
sahabat peserta didik dalam keseharian mereka berinteraksi di satuan pendidikan, sehingga
komitmen agar satuan pendidikan menjadi SRA adalah komitmen yang sangat penting dalam
menyelamatkan hidup anak. Saya juga menjadi tahu mengenai konsep SRA itu sendiri yang
terbagi menjadi 4 konsep antara lain:
1. Mengubah pendekatan /paradigma kepada peserta didik dari pengajar menjadi
pembimbing, orang tua dan sahabat anak.
2. Memberikan teladan perilaku yang benar dalam interaksi sehari hari di satuan pendidikan.
3. Memastikan orang dewasa di satuan pendidikan terlibat penuh dalam melindungi anak
dari ancaman yang ada di satuan pendidikan.
4. Memastikan orang tua dan anak terlibat aktif dalam memenuhi 6 (enam) komponen SRA.

Sedangkan pengalaman baru yang saya dapatkan yaitu menambah wawasan saya mengenai
sekolah ramah anak, karena saya masih minim pengetahuan mengenai pendidikan
berkemajuan dan sekolah ramah anak. Hal tersebut sangat berguna ketika nanti saya menjadi
seorang guru

Anda mungkin juga menyukai