Anda di halaman 1dari 19

LATAR BELAKANC

memfasilitasi dan merayakan kreativitas serta inovasi di kalangan pemuda, serta untuk
memberikan platform bagi talenta lokal untuk menunjukkan kemampuan mereka dalam
berbagai bidang. Melalui kegiatan ini, pemerintah kota Balikpapan berupaya untuk
menginspirasi dan mendorong pengembangan keterampilan yang relevan dengan industri
kreatif dan teknologi, sejalan dengan perkembangan zaman dan kebutuhan pasar.

FRAMEWORK PEMBANGUNAN
PEMUDA

DINAS PEMUDA OLAHRAGA PARIWISATA


MAKSUD PENYELENCGARAAN
Festival Kreativesia kota BalikpapanTahun 2024 dimaksudkan sebagai wadah bagi
pemuda Balikpapan untuk berkreasi, bersemangat, dan berjuang menciptakan hasil
karya yang memiliki daya saing guna mendatangkan kesuksesan bagi dirinya, dan juga
mengajak pemuda Balikpapan untuk berperan serta menumbuhkan ekonomi kreative
di kota balikpapan.

3. Mengapresiasi minat dan bakat pemuda Balikpapan.


Menciptakan jaringan informasi dan komunikasi.
5. Menjalin kerja sama dengan berbagai pihak agar tercipta
kolaborasi.
6. Mengembangkan jiwa wirausaha di kalangan pemuda.
7. Mendorong upaya Pemerintah dalam pertumbuhan ekonomi
Kreatif
8. Mendukung pencapaian Indeks Pembangunan Pemuda
dalam rangka penurunan Tingkat Pengangguran Terbuka
(TPT) Pemuda kota balikpapan

3
NAMA KEGIATAN
Festival Kreativesia 2024 Tingkat Kota Balikpapan
Tema Acara “Kreativitas Balikpapan menumbuhkan Ekonomi
Kreatif”

WAKTU KEGIATAN
1. Seleksi Administrasi Berkas 19 Januari – 28 Februari 2024

2. Tehnical Meeting 1 – 5 Maret 2024

3. Kompetisi acara 8 Maret 2024

Tempat Kegiatan
Gedung Utama Dome Center Balikpapan
Individu / Komunitas Pelajar /
Kelompok Pemuda lokal Masyarakat Umum

Festival Kreativesia kota balikpapan Tahun 2024 melibatkan Pemerintah Daerah,


Dinas Pemuda Olahraga Pariwisata Balikpapan,pemuda kreatif Balikpapan, serta
stake holder kepemudaan lainnya dengan menjadi penggerak dan panitia pelaksana

Para pemuda kreatif Balikpapan harus memilik minat dan bakat dibidang kreativitas
pemuda serta kemampuan bersaing di industri kreatif khususnya bidang grafika, kriya,
fashion, film, musik, kuliner, software dan hardware

STRATEGI PENCAPAIAN KELUARAN


Output yang diharapkan akan tercapai :
O Rumusan optimalisasi kreativitas pemuda dalam menurunkan angka
tingkat pengangguran terbuka (Indeks Pembangunan Pemuda) yang
diharapkan dapat mendukung pertumbuhan ekonomi kreatif.
O Ide dan gagasan kreatif para pemuda balikpapan, calon entrepreneur
bangsa, dapat terakomodir dengan baik
0 Pemuda balikpapan memiliki semangat nasionalisme dan jiwa kreativitas
O Terbentuknya jejaring yang dapat mendukung kreativitas pemuda
balikpapan
O Terwujudnya kemandirian sosial dan rasa tanggung jawab.
0 Hasil karya pemuda kreatif Balikpapan yang memiliki nilai jual bukan hanya
di tingkat Nasional dan lnternasional
Melibatkan sebanyak-banyaknya stakeholder kepemudaan dan
peserta festival serta menjaring pemuda baik secara individu maupun
kelompok yang telah berkarya dan berkiprah dalam industri kreatif di bidang
Ilustrasi Grafika l Craft Kriya / Desainer baju fashion/ Dokumenter –
Content Creator l Vokal Solo – Musik / Tata Boga - kuliner/Startup
Digital – IT Software / Robotika - hardware

BIDANG Vokal Solo – Musik


O Bidang Vokalia Solo dengan Instrumen lagu pop & lagu daerah

O Menyanyikan 1 lagu wajib yang telah ditentukan oleh Panitia


dan lagu daerah Kalimantan Timur

0 Peserta adalah 1 orang (laki-laki atau perempuan)


usia 16 – 30 Tahun

BIDANG FILM
O Mini Vlog Competition (Reels)

O Video reels berdurasi minimal 3 menit dan maksimal 5 menit

O Peserta adalah 1 orang (laki-laki atau perempuan)


usia 16 – 30 Tahun

O Lokasi Pembuatan video Kegiatan Duta Kepemudaan Balikpapan


BIDANG FASHION
O Youth Fashion Show bertemakan nusantara

0 Desain dapat menggunakan kain khas Kalimantan Timur


Provinsi (70% wastra daerah)
O Konsep “Modern Etnik” Gaun Malam (Perempuan) dan Setelan
jas/kemeja formal (laki-laki)

O Peserta adalah 1 orang (laki laki dan perempuan) Usia 16 – 30 Tahun

BIDANG KULINER
0 Kompetisi memasak makanan khas Nusantara berbahan dasar
Buatan sendiri atau keunikan yang diangkat
0 diwakili oleh 1 orang peserta (laki-laki atau perempuan)
Usia 16 – 30 Tahun
0 Peserta dapat didampingi oleh 1 orang asisten perwakilan
O Wajib memberikan resep kepada Panitia dalam bentuk PDF
BIDANC KRIYA
0 Kreasi dan inovasi kerajinan khas Kalimantan Timur dengan
menggunakan bahan daur ulang yang dapat ditemukan di
lingkungan sekitar atau bahan yang ditemukan di balikpapan

O Hasil karya memiliki nilai jual


O Peserta adalah 1 orang (laki laki dan perempuan) Usia 16 – 30
Tahun
MEKANISME PELAKSANAAN

Ketentuan Peserta

1. Peserta merupakan WNI ber usia 16 — 30 tahun dibuktikan dengan fotokopi identitas
diri (KTP);
2. Aktif di media sosial;
3. Peserta merupakan perwakilan 1 perseorangan, kelompok, dan/atau komunitas;
4. Sanggup mengikuti seluruh rangkaian kegiatan Festival Kreativesia 2024
5. Peserta melampirkan foto berwarna 3x4 background bebas;
6. Memiliki kompetensi dan kreativitas di bidang nya masing masing
Peserta mendaftarkan diri pada Link bit.ly/pkpi2024
lO. Hasil karya yang dipamerkan merupakan hasil karya sendiri yang belum pernah
dipublikasikan dan diikutsertakan pada lomba/kompetisi/event lainnya serta tidak
melanggar hak kekayaan intelektual pihak manapun. jika di kemudian hari terdapat
isu atau klaim terkait hak cipta, maka hal itu akan menjadi tanggung jawab peserta;
11. Peserta wajib mem-follow akun Instagram @disporapar_balikpapan dan @fkpbpp;
12. Peserta boleh mengupload foto atau video saat mengikuti kegiatan Festival
Kreativesia kota Balikpapan 2024 ke dalam akun Instagramnya dengan tag akun
Instagram @disporapar_balikpapan dan @fkpbpp
Kriteria Lomba
Kriteria lomba adalah sebagai berikut:
a. Lagu wajib untuk laki-laki & Perempuan Genre POP Indonesia ( yang sering di dengar )
b. Lagu Balikpapan merupakan lagu https://www.youtube.com/watch?v=WS8Mkvm-
eEs&ab_channel=AngkasaIrwansyah-Topic – karya lagu angkasa irwansyah

Pesertaa kan tampil maksimal selama 1O menit (untuk 2 penampilan);


h. Peserta wajib menyediakan aransemen musik pengiring dalam bentuk .wav yang
akan diserahkan kepada pihak panitia di hari pertama Kegiatan berlangsung via
Flashdistc,
i. Peserta wajib menggunakan pakaian penampilan sesuai dengan asas kesopanan;
j. Dalam performance peserta akan membawakan lagu wajib dan lagu Balikpapan
versi terbaik peserta yang terdiri dari : Intro, Verse, Bridge, Reff;

Kriteria Penilaian
a. Materi suara (timbre dan volume)
b. Teknik vocal (intonasi, artikulasi, frasering, ekspresi, dinamika)
c. Penampilan (kerapian)
LEBIH

12
DOKUMENTER
Kriteria Lomba
IKriteria lomba adalah sebagai berikut:
a. Pengambilan footage video disesuaikan dengan lokasi yang kegiatan duta
pemuda dan dibagi menjadi 3 Waktu pengambilan – seleksi, wawancara, dan aktivitas

b. Tools pengambilan gambar dibebaskan boleh menggunakan HP/Kamera/drone

c. Editing video menggunakan Tools apa saja yang sesuai kemampuan

d. Memiliki kapasitas scenario dan tema yang sesuai

Kriteria Penilaian
a. Kreativitas & Inovasi dalam pengambilan gambar
b. Teknik editing dan scenario alur video
c. Genre yang diangkat
d. Footage yang lengkap
FASHION
Kriteria Lomba
Kriteria lomba adalah sebagai berikut:
a. Model peraga bisa berasal dari channel masing masing
b. Peserta wajib menyiapkan busana menggunakan kain khas traditional Nusantara
(70% wastra daerah);
c. Peserta wajib menyediakan busana gaun malam untuk perempuan dan setelan
jas atau kemeja formal untuk laki-laki (dengan konsep tema: Modern Etnik);
d. Peserta menyiapkan presentasi desain yang berisi:
- JuduI desain
- Tema
- Skema warna
Bahan yang digunakan
- Penjelasan konsep rancangan
- Target konsumen
- Sketsa desain busana (laki-laki dan perempuan)

Kriteria Penilaian
a. Design Baju yang dibuat
b. Kelengkapan presentasi
c. Penampilan hasil baju yang dibuat
d. Presentasi model bisnis
KULINER
Kriteria Lomba
Kriteria lomba adalah sebagai berikut:
a. Peserta dapat didampingi oleh 1 orang asisten perwakilan Provinsi;
b. Peserta wajib mengirimkan ide menu masakan Nusantara dengan bahan baku
yang bisa di temukan di balikpapan dalam bentuk resep yang berisi :
- Alat dan bahan yang digunakan
Tahapan pembuat an
- Foto hasil makanan
c. Resep dibuat dalam format PDF
Peserta akan diarahkan sekaligus didampingi oleh panitia (Liaison Officer) ke
pasar tradisional untuk menyediakan bahan masakan seperti rempah-rempah
dan sebagainya.

KULINER
Kriteria Penilaian
a. Kreativitas
b. Penyajian
c. Cita Rasa
d. Higienis
e. Layak dikonsumsi
KRIYA
Kriteria Lomba
Thema : Craft Ciri Khas Balikpapan Pemanfaatan Bahan yang ditemukan di
balikpapan
Kriteria lomba adalah sebagai berikut:
a. Tinggi karya minimal 30 cm;
b. Hasil karya kriya akan dilombakan dan dipamerkan di stand pameran masing-
masing Provinsi, dengan proses penilaian dengan ca ra:
Peserta mempresentasikan hasil karya kriyanya dengan keunggulan bahan
yang digunakan., dalam waktu selama 15 menit.
- Peserta dapat menyampaikan deskripsi/narasi proses pembuatan karya yang
ditampilkan melalui video atau tampilan layar.
- Peserta menjelaskan latar belakang pemilihan pembuatan karya kriyanya penilaian juri
dilakukan dengan cara mengunjungi stand masing-masing peserta untuk melihat hasil karya
dan mendengarkan presentasi singkat dari peserta

KRIYA
Kriteria Penilaian
a. Kesesuaian tema

b. Originalitas (Apabila karya yang dipamerkan sudah rampung terlebih dahulu, bisa
dibuktikan dengan video proses pembuatan)
c. Artistik

d. Teknik
GRAFIKA
Kriteria Lomba
Thema : 2D / 3D MERIAH HUT KOTA BALIKPAPAN / ICON BALIKPAPAN
Kriteria lomba adalah sebagai berikut:
a. Ilustrasi menggambarkan suasana warga kota Balikpapan atau icon Balikpapan
b. Ilustrasi bisa menggunakan tools apa saja yang sesuai kemampuan
c. Ilustrasi tidak boleh menggunakan icon buatan orang lain atau hak cipta orang lain

GRAFIKA
Kriteria Penilaian
a. Kesesuaian tema

b. Originalitas
c. Dibuat Ilustrasi dengan Media Elektronik ( hp/laptop/tab )

d. 2D Art dan boleh 3D Art


e. Memiliki Potensi Nilai Jual

f. Bisa di Applikasikan ke berbagai bentuk sablon / di cetak dan dibuat bingkai


START – UP DIGITAL
IT SOFTWARE
Kriteria Lomba
Thema : Brand digital potensial problem solving masyarakat
Kriteria lomba adalah sebagai berikut:
a. Brand usaha/karya digital
b. Memiliki bisnis model canva
c. Memiliki applikasi atau website
d. Kesesuaian tema
e. Potensi ekonomi berkelanjutan

START – UP DIGITAL
IT SOFTWARE
Kriteria Penilaian
a. Kesesuaian tema
b. Originalitas
c. Dibuat Website / Applikasi Dashboard

d. Memiliki Bisnis Model Canva


e. Memiliki Potensi Nilai Jual

f. Applikasi / website bisa berjalan sesuai sistem yang dibuat


ROBOTIKA
IT HARDWARE
Kriteria Lomba
Thema : Rekayasa teknology hardware yang berpotensi di balikpapan
Kriteria lomba adalah sebagai berikut:
f. Memiliki wujud fisik robotika
g. Memiliki bisnis model canva
h. Memiliki applikasi atau website
i. Kesesuaian tema
j. Potensi ekonomi berkelanjutan

Kriteria Penilaian
a. Kesesuaian tema

b. Originalitas
c. Dibuat Robotika Teknology Rekayasa

d. Memiliki Bisnis Model Canva


e. Memiliki Potensi Nilai Jual

f. Robotika Teknology Rekayasa bisa berjalan sesuai sistem yang dibuat


LINK PENDAFTARAN
bit.ly/pkpi2024

Anda mungkin juga menyukai