Anda di halaman 1dari 4

PEMELIHARAAN ALAT-ALAT

KESEHATAN
No. Dokumen : 1.2.2.b/1/2023/019
No. Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 6 Januari 2023
Halaman :1-3
UPTD
Ns. Abdullah,SST.,M.Adm.Kes
Puskesmas
NIP. 19770816 200801 1 018
Sebulu 1
1. Pengertian Kegiatan melakukan pemantauan /penilaian kondisi fasilitas berupa
bangunan, prasarana dan alat yang ada di UPTD Puskesmas Sebulu I
secara langsung agar senantiasa termonitor dan terkendali, serta
dipastikan senantiasa dapat befungsi sebagaimana yang dipersyaratkan
sesuai dengan persyaratan masing-masing fasilitas dan peralatan
penyimpanan secara periodik setiap 1(satu) minggu sekali.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan pemeliharaan peralatan Kesehatan untuk
mengetahui kondisi atau keadaan peralatan
3. Kebijakan -
4. Referensi -
5. Alat dan
Bahan

6. Langkah- Pemeliharaan Peralatan dari Logam


langkah
1. Membersihkan dan disinfektan:
a. Peralatan :
• Alat kotor
• Larutan desinfektan, gelas pengukur
• Bak/ ember tempat merendam
• Air mengalir
b. Prosedur
• Memakai sarung tangan
• Membersihkan alat dari kotoran yang melekat di bawah air
kran mengalir
• Dikeringkan (setelah kering dimasukan ke sterilisator)
2. Menyeterilkan dan Penyimpanan Alat Logam
a. Peralatan :
• Alat-alat Logam
• Sterilisator panas kering

1 SOP Pemeliharaan Alat Kesehatan | UPTD Puskesmas Sebulu I


• Kain pembungkus bila perlu
b. Prosedur :
• Memakai panas kering (sterilisator)
• Menyusun alat-alat ke dalam bak instrument dalam keadaan
bersih/ kering
• Membungkus bak instrument berisi alat dengan kain
• Memasukkan alat ke dalam autoclave (sentral) selama 30 menit
untuk yang dibungkus, 20 menit untuk yang tidak dibungkus
• Mengangkat alat dari sterilisator dan menyimpan dalam
tempatnya
Pemeliharaan Tensi Meter

1. Mengunci air raksa setelah pemakaian alat


2. Menggulung kain beserta manset dan disusun/ di masukkan ke
dalam bak tensimeter
3. Menutup tensimeter dan menyimpan pada tempatnya
4. Kain manset dicuci bila kotor atau satu kali seminggu
5. Perhatikan kaca pengukur harus tetap dalam keadaan bersih dan
mudah dibaca
Membersihkan dan Mendesinfeksi serta Menyimpan Pispot

1. Peralatan :
• Pispot + urinal kotor
• Sarung tangan
• Larutan desinfektan (bayclin)
• Bak septik tank
• Keranjang sampah
• Bak/ ember tempat merendam
• Lap bersih dan kering
• Sikat bertangkai
2. Prosedur
• Membawa ispot yang kotor ke dalam spoel hoek
• Memakai sarung tangan
• Membuang tissue bekas pakai ke keranjang sampah, dengan
memakai korentang spoel hoek
• Membuang kotoran ke bak septik tank, kemudian
mengalirkan air kran supaya kotoran masuk tangki septik

2 SOP Pemeliharaan Alat Kesehatan | UPTD Puskesmas Sebulu I


tank. Membilas alat dari kotoran yang masuk, melekat
dengan memperunakan sikat betangakai
• Larutan desinfektan sampai semua permukaan pispot
terendam
• Membersihkan pispot dengan cara menyikat memakai air
sabun/ detergen
• Membilas pispot di bawah air mengalir
• Merendm pispot I bak/ ember tempat perendam yang berisi
bayclin
• Mengeringkan pot dengan kain lap
• Menyimpan pot dalam tempatnya
7. Diagram Alir

8. Hal-hal yang
perlu Ketepatan Waktu Pemeliharaan Barang/Alat Kesehatan
diperhatikan
9. Unit Terkait Petugas Inventaris

3 SOP Pemeliharaan Alat Kesehatan | UPTD Puskesmas Sebulu I


10. Dokumen Kartu Inventaris Barang
Terkait

11. Rekaman
Historis

4 SOP Pemeliharaan Alat Kesehatan | UPTD Puskesmas Sebulu I

Anda mungkin juga menyukai