Anda di halaman 1dari 8

KALIMAT EFEKTIF

A. KALIMAT EFEKTIF

 KALIMAT YANG
MENGANDUNG
PESAN, GAGASAN,
PERSAAN, ATAU
PEMBERITAHUAN
SESUAI MAKSUD
PEMBICARA (PENULIS)
B.CIRI-CIRI KALIMAT EFEKTIF

 ADANYA UNSUR SP

 SESUAI DENGAN EJAAN


BERLAKU

 DIKSI YANG TEPAT

 KEHEMATAN PENGGUNAAN
KATA

 VARIASI STRUKTUR KALIMAT


SYARAT KALIMAT EFEKTIF
 KOHERESI/KEPADUAN
◦ KALIMAT TIDAK BERTELE-TELE
◦ HARUS SISTEMATIS
CONTOH:
Adik sedang Minum di Dapur Makan.

 KERUSAKAN KOHESI BILA:


◦ KATA TIDAK SESUAI DENGAN KALIMAT
◦ KATA TIDAK SEMESTINYA DIGUNAKAN
◦ KATA TIDAK TIMPANG TINDIH
CONTOH:
1. Saya sudah menonton film itu hingga tamat.
2. Saya sudah nonton film itu hingga tamat.
3. Film itu saya sudah tonton hingga tamat.
LANJUTAN...
 KESATUAN GAGASAN
◦ ADA SUBJEK, PREDIKAT, DAN FUNGSI (OBJEK,
PELENGKAP, DAN KETERANGAN)
CONTOH:
Dia Sedang Makan Ikan di Dapur.

 KEPARALELAN
◦ KESAMAAN BENTUK KATA YANG DIGUNAAN
CONTOH:
1.Harga Bensin Disesuaikan dan Kenaikan Secara
Bertahap.
2. Harga Bensin Disesuaikan dan Dinaikan Secara
Bertahap.
LANJUTAN
 KESEJAJARAN
◦ BENTUK KATA HARUS SEJAJAR
CONTOH:
1. Maskapai Tidak Bertanggung Jawab Terhadap
Kehilangan Dokumen, Kerusakan Barang, dan
Jika Hewan Diletakkan di Dalam bagasi Tiba-tiba
Mati.
2. Maskapai Tidak Bertanggung Jawab Terhadap
Kehilangan Dokumen, Kerusakan Barang, dan
Kematian Hewan.
LANJUTAN...
 KEHEMATAN
◦ PENGHEMATAN KATA, TAPI TIDAK
MENGURANGI MAKNA.
◦ CARA PENGHEMATAN:
 Pengilangan subjek
 Penghilngan sinonim
 Tidak menjamakan kata yang sudah jamak.

 PENEKANAN
◦ MENONJOLKAN KATA DALAM KALIMAT.
◦ CARA PENEKANAN:
 Di Depan Kalimat
 Pengulangan Kata
 Kata Penekanan.
LANJUTAN...
 KEVARIASIAN
◦ MACAM-MACAM BENTUKNYA:
 SINONIM KATA
 PANJANG PENDEK KALIMAT
 PENGGUNAAN KATA ME- DAN DI-
 MENGUBAH POSISI STRUKTUR KALIMAT
 SAYA SEDANG MENCUCI BAJU DI SUNGAI.
 ADIK SEDANG MAIN DI KAMAR IBU.

 KELOGISAN
◦ TIDAK KELUAR DARI KONTEKS BAHASA
 SILAKAN MAJU KE DEPAN
 WAKTU DAN TEMPAT DIPERSILAKAN.

Anda mungkin juga menyukai