Anda di halaman 1dari 2

Instrumen Penilaian (Aspek Pengetahuan)

Sekolah : SMP N 24 Kab. Tebo


Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Mata Pelajaran : SENI BUDAYA (Seni Rupa)
Tahun pelajaran : 2023/2024
Teknik Penilaian : Tes lisan
Penilai : Guru

Kompetensi Dasar
3.1 Memahami unsur, prinsip, teknik dan prosedur menggambar menggunakan model
dengan berbagai bahan
Indikator
3.1.1 Menganalisis unsur, prinsip, teknik, dan prosedur berkarya seni lukis dengan
berbagai bahan
3.1.2 Mengidentifikasi unsur, prinsip, teknik, dan prosedur berkarya seni lukis dengan
berbagai bahan
3.1.3 Mengidentifikasi Pembuatan karya seni lukis dengan berbagai bahan dan teknik
3.1.4 Memahami Pembuatan gambar model dengan berbagai bahan dan teknik
berdasarkan pengamatan

No. IPK Instrumen


1  Menjelaskan 1. Jelaskan pengertian gambar model?
pengertian
gambar model

2 2.

3 3.

PEDOMAN PENSKORAN
KRITERIA YANG DINILAI/ SKOR
ALTERNATIF PERTANYAAN MAKSIMAL
Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan,lengkap dan benar. 3
Siswa dapat menyebutkan jawaban dengan baik dan benar, tapi
2
kurang lengkap.
Siswa dapat menyebutkan jawaban tapi salah sebagian besar. 1
Siswa tidak dapat menjawab dengan benar 0

Tebo 16 Juli 2023


Penilai

(B. P. Nainggolan, S. Pd)

Anda mungkin juga menyukai