Anda di halaman 1dari 21

Penggunaan Laman MBKM

Untuk Mentor

MSIB 6

Maret 2024
Table of Contents

1 MENGELOLA MENTEE

2 MONITORING MAHASISWA

3 LAPORAN BULANAN MENTOR

4 PUSAT INFORMASI & PUSAT BANTUAN

5 SURVEY UMPAN BALIK

Magang dan Studi Independen Bersertifikat


1
Mengelola Mentee

Magang dan Studi Independen Bersertifikat


Mengelola Mentee
Mentor dapat melakukan :
● Menambahkan Mentee pada saat awal kegiatan dimulai
● Menghapus Mentee jika Mentor resign atau ada pergantian Mentor

1. Mentor login ke akun Mentor


1 2 kemudian masuk ke halaman “My
Activity”
2. Pilih program yang sedang
berjalan, klik “See More”
3. Pada menu Students, klik “Mentee
Management & Reports”

3
Menambah Mentee Baru
4

4. Masukkan alamat email Mahasiswa yang akan ditambahkan


sebagai Mentee

5. Akan muncul data mahasiswa, klik “Add Mentee”


6
6. Kondisi jika email tidak muncul biasanya dikarenakan:
● Jika alamat email yang dimasukkan tidak sesuai
dengan email mahasiswa pada akun MBKM
Masukkan alamat email mahasiswa yang terdaftar pada akun MBKM
○ Mentor diarahkan menghubungi PIC Mitra
● Jika Mahasiswa berada pada program yang berbeda
dari Mentor
Menghapus Mentee

1. Klik “Remove Mentee”


2. Klik “icon x” pada baris nama Mentee yang
akan dihapus
3. Akan muncul notifikasi, jika sudah yakin untuk
menghapus Mentee, klik “Yes Remove”

Jika melakukan kesalahan dengan menghapus


mentee, maka mentor dapat menambahkan kembali
3 nama mentee dengan langkah “Add New Mentee”

4
2 Monitoring Mahasiswa

Magang dan Studi Independen Bersertifikat


Review Laporan Bulanan Mahasiswa
Pada MSIB angkatan 6, semua
Mahasiswa atau Mentee wajib
membuat Laporan Bulanan yang
1 kemudian wajib di-review oleh
masing-masing Mentor. Mentor
wajib melakukan review pada
laporan Mentee secara bulanan

1. Mentor log in ke akun mentor


dan masuk ke halaman "My
Activities". Klik “See More” pada
batch yang ingin Anda buka.

2 2. Klik "Mentee Management &


Reports”.
Review Laporan Bulanan Mahasiswa
3. Untuk melihat laporan masing-masing
mentee, klik "See Details" pada nama
Mahasiswa yang ingin diperiksa.
4

4. Anda diarahkan masuk ke laman “Mentee Management & Monthly Report”. Pada laman ini Anda
dapat melihat data berikut:

- Name: Nama Mahasiswa yang akan dimentori.


- Email: Alamat email Mahasiswa yang terdaftar.
- Position: Posisi Mahasiswa pada kegiatan Magang.
- Program: Nama program Magang.
- Status: Jumlah laporan yang belum di-review oleh Mentor.

Klik “See Details” pada nama Mahasiswa untuk memulai review laporan.
Review Laporan Bulanan Mahasiswa

5
6

5. Mentor dapat melakukan filter laporan berdasarkan status, yaitu:


● Needs to be reviewed
● Under revision
● Reviewed
● No report submitted
6. Untuk memulai review laporan Mahasiswa, Mentor dapat klik laporan dengan status “Needs to be reviewed”.
Review Laporan Bulanan Mahasiswa

7
8

7. Untuk memulai review laporan


Mahasiswa, Mentor dapat klik laporan
dengan status “Needs to be reviewed”.

8. Silakan baca laporan bulanan yang telah dituliskan oleh Mahasiswa. Mahasiswa menuliskan laporan bulanan
minimal dengan 200 kata.

- Jika Anda sudah menyetujui laporan bulanan yang dipaparkan Mentee, klik “No” pada pertanyaan “Does this
report need revision?”
- Jika Anda belum menyetujui laporan bulanan dan perlu direvisi oleh Mentee, klik “Yes” pertanyaan “Does this
report need revision?”
Meminta Mahasiswa Merevisi Laporan

Selanjutnya ikuti langkah di bawah ini sesuai


kondisi Anda menyetujui atau meminta
Mahasiswa merevisi laporan bulanan:
1
A. Jika Mentor Menyetujui Laporan
Bulanan
1. Setelah Mentor menyatakan bahwa
laporan bulanan sudah disetujui, silakan
jawab pernyataan “I confirm that this
student is an active participant and
2 eligible to proceed with the program”.
Pilih “Yes, confirm” atau “No”.
Catatan: Jika menjawab “No”, maka
Anda perlu memilih alasan sesuai yang
tampil pada kolom pilihan.
2. Jika sudah, klik “Submit”
Meminta Mahasiswa Merevisi Laporan

3. Anda akan menerima pesan


konfirmasi. Jika sudah yakin untuk
submit review laporan bulanan
Mahasiswa, klik “Yes, submit”.
4. Laporan bulanan yang telah
di-review dan disetujui akan
berubah statusnya menjadi
“Reviewed”.
Meminta Mahasiswa Merevisi Laporan

B. Jika Mentor Belum Menyetujui Laporan


dan Perlu Direvisi

1. Setelah Mentor menyatakan bahwa


Laporan Bulanan perlu direvisi, maka
Mentor perlu menuliskan catatan
revisi untuk Mahasiswa. Tuliskan
catatan revisi pada kolom yang
1 tersedia, kemudian klik “Submit”.
Meminta Mahasiswa Merevisi Laporan

2. Anda akan menerima pesan konfirmasi. Jika sudah yakin


untuk submit review laporan bulanan Mahasiswa, klik
“Yes, submit”.
Perlu diperhatikan bahwa catatan revisi yang telah Anda
isi sudah tidak bisa diubah setelah Anda submit review.
3. Status laporan bulanan Mahasiswa berubah menjadi
“Under revision”. Selanjutnya Mahasiswa tersebut perlu
segera melakukan revisi dan mengirim ulang laporan
bulanannya agar dapat di-review kembali oleh Mentor.
3 Laporan Bulanan Mentor

Magang dan Studi Independen Bersertifikat


Membuat Mentor Monthly Log

2
1. Mentor login ke akun Mentor
1 kemudian masuk ke halaman
“My Activity”
2. Pilih program yang sedang
berjalan, klik “See More”
3. Pada menu Mentor, klik “Monthly
3
Log”
4. Pada periode yang sedang
berjalan, klik “Submit New
Report”

4
Membuat Mentor Monthly Log

5. Pilih bulan yang akan dilaporkan


6. Tuliskan detail Project yang sedang dikerjakan
5 7. Tuliskan Arahan yang diberikan untuk mentee
8. Tuliskan jumlah jam mentoring. Pastikan pengisian jam mentoring adalah
total dalam 1 bulan
9. Jika sudah lengkap, berikan tanda centang sebagai konfirmasi
10. Klik “Submit log”
6
Catatan:
● Pastikan akses akun Mentor menggunakan Chrome, tidak disarankan
menggunakan IOS

7 Status Monthly Log Mentor:

● Submitted
8 Laporan bulanan belum diperiksa oleh PIC Mitra.
● Need Revision

9 10 Laporan bulanan sudah diperiksa oleh PIC Mitra, namun ada revisi yang perlu dilakukan
oleh Mentor.
● Approved by Mitra
Laporan bulanan sudah diperiksa oleh PIC Mitra dan sudah disetujui.
Pusat Informasi
4 dan
Pusat Bantuan

Pusat Informasi adalah website berisi FAQ,


panduan, tutorial, dan update terkini dari
program Kampus Merdeka.

Pusat Bantuan adalah kanal pelaporan apabila


Mentor mengalami kendala yang harus
ditangani oleh tim terkait

Magang dan Studi Independen Bersertifikat


Pusat Informasi & Pusat Bantuan

>
Akses ke Pusat Informasi:
1. Masuk ke website utama Mitra Kampus Merdeka di Perlu diingat, apabila Mentor mengalami kendala atau memiliki
https://mitra.kampusmerdeka.kemdikbud.go.id/, lalu pertanyaan, lakukan langkah sesuai urutan berikut:
klik tombol “Soal Sering Ditanya” a. Cari informasi di Pusat Informasi melalui fitur pencarian
atau telusuri di bagian kategori
b. Apabila informasi belum tersedia di artikel, silakan
membuat tiket laporan pada tombol “Pusat Bantuan”
○ Prosedur Pengaduan Laporan

Catatan:
Tombol Pusat Bantuan dapat diakses 24 jam. Namun laporan Anda akan kami balas pada hari Senin-Jumat,
jam 09.00-17.00 WIB (kecuali tanggal merah).
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai