Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN SEMINAR

DIAOLOG & NGAJI KEBANGSAAN


“Merajut Kebangsaan Melalui Islam Rohmatan Lil
‘Alamin”

Disusun Oleh :

1.Putri Anisa

2,Zanuba Aina Rahmat

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NU

“MIFTAHUL FALAH”
Alamat : Jalan Raya Muria No.1A Km.07 Cendono Dawe Kudus 59353
Telp. (0291)446382
E-mail : smknumiftahulfalah@ymail.com
Home page : http://www.smknumiftahulfalah.co.cc
LAPORAN WORKSHOP
Judul : DIALOG&NGAJI KEBANGSAAN
Penyelenggara : Mahasiswa Universitas Muria Kudus
Pelaksanaan : Hari : Jum’at
Tanggal :14,September 2018
Pukul :13.00 WIB-16.00 WIB
Tempat : Universitas Muria Kudus
Jumlah peseta : 70 Orang
I. Latar Belakang

Latar belakang pendidikan yang dipunyai oleh para jurnalis di daerah, membuat
pemahaman terhadap apa itu jurnalisme investigasi sangat minim. Banyak kesalahan
yang dilakukan oleh mereka dalam membuat laporan investigasi, salah satunya adalah
kurangnya informasi akurat yang didapat atau tidak ada dukungan dokumen penting.
Umumnya mereka terjun ke dunia jurnalistik hanya berbekal kebiasaan menulis
artikel di media massa.
Dasar-dasar jurnalisme serta ketrampilan sebagai jurnalis didapat secara
otodidak atau hasil diskusi dengan sesama jurnalis yang lebih berpengalaman.
Banyak para jurnalis ini tidak sempat mendapatkan pendidikan jurnalistik secara
formal. Media tempat mereka bekerja tidak mementingkan pendidikan jurnalistik
internal bagi para jurnalisnya.
II. Pelaksanaan Workshop
Workshop dilaksanakan pada hari Jum’at,14 September 2018 yang bertepatan di
Universitas Muria Kudus. Workshop tersebut dimulai pukul 13.00 s/d 16.00 WIB
yang diikuti oleh kurang lebih 70 orang yang terdiri dari perwakilan masing-masing
sekolah tingkat SMA/SMK/MA sekabupaten Kudus.
Dengan 2 Narasumber sebagai berikut :
1. Doktor. Subarkah
2. Prof.Doktor.Ngatawi Sastro
Seminar kali ini membahas tentang MEMAKNAI BANGSA NKRI yang
dijelaskan dari salah satu narasumber kita yakni Prof.Doktor.Ngatawi Sastro. Pertama-tama
beliau menjelaskan apa itu makna bangsa NKRI lalu beliau menjelaskan materi-materi
selanjutnya. Dan beliau juga ahli dalam sastra.
Sedangkan pak Subarkah adalah narasumber yang menjelaskan inti-inti pokok
dari Dialog Kebangsaan yang bertemakan Merajut Kebangsaan Melalui Islam Rohmatan Lil
‘Alamin.
III. Hal-hal yang bisa dipelajari
Dari kegiatan Workshop yang hanya berlangsung singkat ini, sangat berguna bagi
peserta yang hadir benar-benar bisa berbagi pengalaman yang dimiliki peserta dan
narasumber untuk bisa memaknai NKRI lebih jauh.
IV. Masalah yang dihadapi Workshop
Kurang terkoordiniasinya masalah peserta dengan pihak penyelenggara dalam hal
ini tentang peserta yang telat hadir. Walaupun demikian workshop berjalan lancer dan
tertib.
V. Rekomendasi
Secara umum rekomendasi yang disampaikan peserta adalah :
1. Ketika mengadakan workshop yang bertemakan NKRI atau kebangsaan
alangkah baiknya Bendera Merah Putih disertakan.
2. Perlunya durasi yang lebih untuk peserta agar dapat bertanya lebih banyak.
3. Perlunya sesi foto bersama yang tertib dan teratur.
VI. Penutup

Informasi yang dimuat dalam laporan ini merupakan rangkuman dari awal
pertemuan sampai pertemuan berakhir. Saya sebagai pembuat laporan mohon maaf
apabila laporan ini jauh dari kata sempurna dan ucapan terima kasih yang tidak
terhingga kepada semua pihak yang memberikan kepercayaan kepada saya untuk
mengikuti kegiatan ini.
Mudah-mudahan kegiatan ini dapat bermanfaat bagi saya khususnya dan dapat
saya kembangkan sesuai dengan tujuan kegiatan ini.

Anda mungkin juga menyukai