Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KOTA BANDUNG

DINAS PENDIDIKAN
Jl. Achmad Yani 239, Merdeka, Sumur Bandung, Kota Bandung, Jawa
Barat 40113Telp. 0227106568, Fax 0227106568
e – mail : umum.disdik.bdg@gmail.com

Bandung, 05 April 2024

Nomor : B/KS.01.01/3339-DISDIK/IV/2024 Kepada


Sifat : Biasa Yth. Kepala Satuan Pendidikan
Lampiran : - PAUDDIKMAS, SD dan
Hal : Kewaspadaan DBD dan Jumancil SMP Negeri/Swasta se-
Kota Bandung

Di
BANDUNG

Memperhatikan surat dari Dinas Kesehatan Kota Bandung,


Tanggal 28 Maret 2024 Nomor :
P/KS.02.07.02/8671a-Dinkes/IV/2024 perihal Kewaspadaan DBD dan
Aktivasi Jumancil, kami sampaikan hal-hal sebagai berikut :
1. Dalam upaya mencegah penularan DBD, diharapkan pihak sekolah
dapat kembali mengaktifkan kegitan Juru Pemantau Jentik Cilik
(Jumancil). Kegiatan utama Jumancil yaitu melakukan
pemeriksaan secara periodik (minimal 1 minggu sekali)
tempat-tempat di lingkungan sekolah dan rumah yang
diduga berpotensi menjadi tempat perindukan nyamuk
seperti bak kamar mandi/toilet, tempat penampungan air
sekolah, kolam ikan sekolah, bunga atau pohon yang
dapat menampung air, tatakan pot bunga, dan barang/
tempat – tempat lain yang berpotensi menampung air;
2. Bapak / Ibu Kepala Satuan Pendidikan agar
menugaskan siswa/siswinya untuk melaksanakan
pemantauan jentik di lingkungan rumah masing-masing
dan di lingkungan satuan pendidian;
3. Selanjutnya hasil kegiatan pemantauan dari sekolah dapat
dilaporkan menggunakan format laporan terlampir kepada
Puskesmas Pembina dan tembusan kepada Kepala Dinas
Pendidikan Kota Bandung melalui Bidang terkait
(PPSD/PPSMP/PAUDDIKMAS*).
Demikian, atas perhatiannya kami ucapkan terima
kasih.

KEPALA DINAS PENDIDIKAN,


ä

Tembusan:
Yth. Kepala Dinas Kesehatan Kota Bandung.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE Badan Siber dan Sandi Negara
Lampiran
Tanggal : 05 April 2024
Nomor : B/KS.01.01/3339-
DISDIK/IV/2024

Formulir Hasil Pemantauan Jentik Mingguan


di Rumah/Tempat Tinggal

Nama Siswa :

Kelas :

Alamat Rumah :

Bulan :

Minggu ke :

Jenis Kontainer Jentik


Kegiatan PSN yang
No (tempat penampungan
Ada Tidak dilakukan
air)
1 Bak Mandi
2 Bak WC
3 Tempayan
4 Ember
5 Dispenser
6 Pot/Vas Bunga
7 Kolam/Akuarium
8 Ban Bekas
9 Botol/Kaleng Bekas
10
Dst.

Mengetahui

Orangtua Siswa

(…………..…………..)

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE Badan Siber dan Sandi Negara
Formulir Hasil Pemantauan Jentik Mingguan
di Sekolah

Nama Siswa :

Kelas :

Alamat Sekolah :

Bulan :

Minggu ke :

Jenis Kontainer Jentik


Kegiatan
(tempat
No Ruang PSN yang
penampungan Ada Tidak
dilakukan
air)
1 Ruang Kepala
Sekolah
2 Ruang Guru
3 Ruang Kelas
4 Toilet/WC Siswa
5 Perpustakaan
6 Ruang UKS
7 Laboratorium
8 Kantin
9 Mushola/Ruang
Ibadah
10 Halaman
11
12
13
14
15

Mengetahui Guru

Penanggung Jawab

(…………..…………..)

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE Badan Siber dan Sandi Negara
Rekapitulasi Laporan Mingguan Jumantik-PSN Anak Sekolah

Yth

Kepala Puskesmas…………………………

Bersama ini kami sampaikan laporan hasil pelaksanaan Jumantik-


PSN Anak Sekolah,sebagai berikut:

Nama Sekolah :
Alamat Sekolah:
Bulan :
Minggu ke :

Sudah
No Jenis Kontainer Keterangan
ditemukan jentik

Mengetahui

Kepala Sekolah Guru Penanggung Jawab

……..……………. …………………………….

Tembusan :

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE Badan Siber dan Sandi Negara
1. Yth. Kepala Dinas Pendidikan Kota Bandung melalui kepala Bidang ….
2. Arsip

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE Badan Siber dan Sandi Negara

Anda mungkin juga menyukai