Anda di halaman 1dari 2

TATA TERTIB UGD

UPTD PUSKESMAS LATALI

1. Penunggu pasien di dalam ruangan UGD maksimal 2


orang, terutama yang serumah dan mengetahui
riwayat penyakit pasien
2. Pengunjung tidak di perkenakan membuat suara yang
dapat menggangu pasien lain
3. Pengunjung dilarang membuang sampah di sembarang
tempat
4. Rapikan barang bawaan anda ketika meninggalkan
UGD, kehilangan barang bukan tanggung jawab UPTD
PUSKESMAS LATALI
5. Wajib menunjukan berkas kepada petugas medis
untuk kelengkapan pendataan pasien pada rekam
medic UGD berupa:
 KTP / KARTU KELUARGA / BPJS
6. DILARANG MEROKOK DI DALAM RUANGAN
UGD DAN DI SEKITAR WILAYAH PUSKESMAS
7. DILARANG MERUSAK FASILITAS UGD JIKA
TERJADI KERUSAKAN YANG DI AKIBATKAN
KELUARGA PASIEN MAKA BIAYA
PENGGANTIAN AKAN DI BEBANKAN KEPADA
KELUARGA PASIEN.
8. ANAK DI BAWAH 17 TAHUN DI LARANG
MEMASUKI UGD KECUALI ATAS ARAHAN
PETUGAS MEDIS YANG BERTUGAS.
9. KELUARGA PASIEN DILARANG DUDUK DI ATAS
TEMPAT TIDUR PASIEN
10. DILARANG MENDOKUMENTASIKAN KEGIATAN
DALAM UGD DALAM BENTUK APAPUN, BAIK
BERUPA PHOTO, VIDEO, REKAMAN SUARA DSB
MENGGUNAKAN CAMERA HANDPHONE DAN
MEDI LAINNYA.

KEPALA UPTD PUSKESMAS LATALI

HADIJAH, S.Tr.,Keb

Anda mungkin juga menyukai