Anda di halaman 1dari 37

SOAL-SOAL SIFAT,

KEGUNAAN, DAN
MANFAAT LOGAM ALKALI
kelompok 2

KELOMPOK 2
ABYAN KURNIA HANIF (01)
MIRA FAJRIATI (20)
M. FAIQ ASYRAF (22)
NUR KHOLIFAH (24)
KELAS XII IPA 7
SMA NEGERI 16 SURABAYA
TAHUN AJARAN 2013/2014

SOAL PILIHAN GANDA

10

SOAL URAIAN

1. Di antara konfigurasi elektron di bawah ini yang


merupakan konfigurasi elektron logam alkali (IA)
adalah....
A. [He] 2s 2p
B. [Ar] 4s 3d
C. [Kr] 5s
D. [Xe] 6 s 5 d
E. [Rn] 7s

2. Alkali dapat diartikan...


A. api
B. bara
C. abu
D. udara
E. tanah

3. Secara periodik sifat logam alkali dari atas


ke bawah menunjukkan kenaikan, kecuali...
A. Potensial reduksi
B. Kereaktifan
C. Elektronegatifitas
D. Afinitas elektron
E. Reduktor

4. Data titik leleh dan massa jenis alkali :


Li

Na

Rb

Cs

Titik leleh ( C)

180,5

97,8

63,6

39,5

28,4

Massa jenis
(gr/mL)

0,534

0,971

0,862

1,532

1,87

Data tersebut menujukkan bahwa logam alkali...


A. Lunak dan ringan
B. Keras dan ringan
C. Lunak dan berat
D. Keras dan berat
E. Lunak dan keropos

5. Di antara basa-basa alkali di bawah ini yang paling


kuat adalah...
A. litium hidroksida
B. kalium hidroksida
C. natrium hidroksida
D. rubidium hidroksida
E. sesium hidroksida

6. Titik didih logam alkali terbesar dimiliki oleh


unsur...
A. Li
B. Na
C. K
D. Rb
E. Cs

7. Logam alkali yang bersifat


radioaktif adalah...
A. Na
B. K
C. Rb
D. Cs
E. Fr

8. Berikut adalah
beberapa sifat dari
logam alkali, kecuali...
A. Mudah bereaksi
dengan air

D. Putih mengkilap
seperti perak

B. Lunak, mudah diiris


dengan pisau

E. Terdapat di alam
dalam keadaan bebas

C. Semakin ke bawah
jari-jari semakin besar

9. Unsur alkali dengan urutan Cs, Rb, K, Na, dan Li memiliki


sifat berikut, kecuali...
A. Jari-jari atom semakin kecil
B. Energi ionisasi semakin kecil
C. Massa jenis semakin kecil
D. Nomor atom semakin kecil
E. Massa atom semakin kecil

10. Jari-jari atom logam alkali


terbesar dimiliki oleh unsur...
A. Li
B. Na
C. Cs
D. Rb
E. Fr

1. Bagaimana sifat logam alkali dari


Li sampai dengan Cs dan jelaskan
alasannya:
a. Energi ionisasi pertama
b. Jari-jari atom
c. Keelektronegatifan

PEMBAHASAN

2. Sebutkan kegunaan dari senyawa alkali :


a. NaHCO
b. KClO
c. KCrO

PEMBAHASAN

3. Tuliskan persamaan reaksi dari


a. Natrium dengan gas klorin
b. Litium dengan gas nitrogen
c. Kalium dengan air

PEMBAHASAN

4. Natrium biasanya disimpan di dalam


minyak tanah (kerosin), mengapa?

PEMBAHASAN

SOAL

5. Tuliskan konfigurasi elektron


untuk Na dan K!

PEMBAHASAN

SOAL

PEMBAHASAN
SOAL PILIHAN GANDA

10

SOAL URAIAN

1. JAWABAN : C. [Kr] 5s
PEMBAHASAN
Nomor atom Kr = 36
ditambahkan 1 dari 5s
36+1=37 (Nomor atom Rb)
Rb termasuk golongan IA.

SOAL

2. JAWABAN : C. abu
PEMBAHASAN
Kata alkali berasal dari bahasa
Arab yang berarti abu.

(sumber: buku KIMIA


Erlangga hal. 83)

SOAL

3 . JAWABAN : C. Elektronegatifitas
PEMBAHASAN
Keelektronegatifan dari atas
ke bawah mengalami
penurunan, dengan nilai
sebagai berikut:
1. Li : 1,0
2. Na : 0,9
3. K : 0,8
4. Rb : 0,8
5. Cs : 0,7

SOAL

4 . JAWABAN : A. Lunak dan ringan


PEMBAHASAN
Li

Na

Rb

Cs

Titik leleh
( C)

180,5

97,8

63,6

39,5

28,4

Massa jenis
(gr/mL)

0,534

0,971

0,862

1,532

1,87

Jika dilihat dari tabel di atas, titik leleh logam alkali dari atas ke
bawah semakin kecil, sehingga dapat disimpulkan bahwa tingkat
kerapatan molekulnya semakin kecil (lunak).
Logam berat (heavy metal) adalah logam denganmassa jenislima
atau lebih, dengan nomor atom 22 sampai dengan 92, jika dilihat
dari tabel di atas massa jenis logam alkali kurang dari lima
sehingga bersifat ringan.

SOAL

5. JAWABAN : E. sesium hidroksida


PEMBAHASAN
Karena semakin ke kiri dan semakin bawah
letak suatu unsur pada tabel periodik, maka
akan semakin kuat sifat basanya.

SOAL

6. JAWABAN : A. Li
PEMBAHASAN
Karena titik didih logam alkali semakin
ke bawah semakin kecil, dengan nilai
sebagai berikut:
1. Li : 1347 C
2. Na : 883 C
3. K
: 774 C
4. Rb : 688 C
5. Cs : 678 C

SOAL

7. JAWABAN : E. Fr
PEMBAHASAN
Logam Fr bersifat radioaktif karena
dapat memancarkan sinar radioaktif
sendiri

SOAL

8. JAWABAN : E. Terdapat di alam


dalam keadaan bebas

PEMBAHASAN
Karena dia sangat reaktif jika
terkena udara dan air akan langsung
bereaksi (sangat reaktif) sehingga
secara alami tak pernah ditemukan
dalam bentuk tunggal.

SOAL

9. JAWABAN : B. Energi ionisasi semakin kecil


PEMBAHASAN
Karena energi ionisasi logam alkali dari bawah ke
atas semakin besar, dengan nilai sebagai berikut:
1. Cs : 376 kJ/mol
2. Rb : 403 kJ/mol
3. K

: 419 kJ/mol

4. Na : 496 kJ/mol
5. Li

: 520 kJ/mol

SOAL

10 . JAWABAN : E. Fr
PEMBAHASAN
Karena jari-jari atom logam alkali
dari atas ke bawah semakin
bertambah besar. (nomor atom
semakin besar)

SOAL

1. Bagaimana sifat logam alkali dari Li sampai dengan Cs:


a. Energi ionisasi pertama
b. Jari-jari atom
c. Keelektronegatifan
SOAL

PEMBAHASAN

a. Semakin ke bawah semakin kecil.


Energi Ionisasi adalah energi yang di perlukan untuk melepaskan elektron
keluar dari atom. Semakin dekat jarak inti ke atom,jari-jari atom semakin
pendek,sehingga energi ionisasi semakin besar.
b. Semakin ke bawah semakin besar.
Dari atas ke bawah jumlah elektron semakin banyak, sehingga jarak dari inti
atom ke kulit terluar (jari-jari atom) semakin besar.
c. Semakin ke bawah semakin kecil.
Karena jari-jari semakin besar, maka gaya tarik inti atom dengan elektron
terluar semakin lemah, sehingga kecenderungan untuk menangkap elektron
dari atom lain semakin kecil.

2. Sebutkan kegunaan dari senyawa alkali :


a. NaHCO
b. KClO
c. KCrO
PEMBAHASAN
a. NaHCO disebut soda kue, digunakan
untuk membuat kue.
b. Petasan dan bahan korek api.
c. Bahan sabun mandi.

SOAL

3. Tuliskan persamaan reaksi dari


a. Natrium dengan gas klorin
b. Litium dengan gas nitrogen
c. Kalium dengan air
PEMBAHASAN
a. 2Na(s) + Cl(g) 2NaCl(s)
b. 6Li(s) + N(g) 2LiN(s)
c. 2K(s) + 2HO(g) KOH(aq) + H(g)

SOAL

4. Natrium biasanya disimpan di dalam


minyak tanah (kerosin), mengapa?
PEMBAHASAN
Karena Natrium cepat bereaksi
dengan air. Oleh karena itu jika
disimpan didalam air atau di
ruang terbuka tetap akan
bereaksi, karena di udara juga
terdapat uap-uap air yang dapat
mereaksikan natrium.

SOAL

5. Tuliskan konfigurasi elektron untuk Na dan K!


PEMBAHASAN
Konfigurasi elektron Na (11) 2 8 1 adalah [Ne] 3S
Konfigurasi elektron K (19) 2 8 8 1 adalah [Ar] 4S

SOAL

TERIMA KASIH

Jawa
b an
a
nd a
ben
ar !

PEMBAHASAN

Jawaban anda
kurang tepat

PEMBAHASAN

Anda mungkin juga menyukai