Anda di halaman 1dari 15

The

D.A.M.N
leader
Mojo 1. Siapa elo ?

Setiap orang itu adalah pemimpin.


Hal yang harus dilakukan sebelum menjadi pemimpin :

kelebihan ( potensi diri )


Kenali diri sendiri
kekurangan

Dengan sebelumnya, belajarnya untuk


memimpin diri sendiri dengan baik.
Mojo 2. Siapa itu Pemimpin ?
Pemimpin itu adalah .....

1. Seseorang yang dapat menginspirasi orang lain, sehingga orang lain


dengan ikhlas dipimpin.
2. Seseorang yang berusaha mewujudkan cita-cita dengan bekerja keras.
3. Seseorang yang mampu menyatukan pikiran, visi, misi dengan orang
ornag yang dipimpin supaaya bisa melangkah maju bersama untuk
mewujudkan visi misi yang ada.
4. Seseorang yang mempunyai kemampuan komunikasi yang baik, dapat
berpikir kritis dalam mengambil keputusan untuk kepentingan bersama.
5. Seseorang yang dapat menjadi ROLE MODE untuk semua orang yang
dipimpinnya.
Mojo 3. Bakat atau Belajar ?

Kongenital
Kepemimpinan disertai KEMAUAN
Didapat
Latihan (mengikuti pelatihan- pelatihan
kepemimpinan )

Hasil yang didapat berbanding lurus dengan


tingkat usaha yang dilakukan.
Mojo 4. 4 modal untuk belajar menjadi
pemimpin
KEMAUAN

FOKUS
4 modal
jadi
pemimpin
KONSISTENSI

KOMITMEN
Mojo 5. VISI, mimpi-mimpi lo
Visi itu ...
Mimpi hidup. Sebuah idealisme didepan yang ingin diwujudkan.

Visi itu adalah mimpi atau impian yang dirumuskan dan bisa
diwujudkan dengan usaha.

Mojo 6. MISI, Kenapa lo eksis ?


Misi adalah ....
Cara untuk mewujudkan visi yang ada, mempertahankan
eksistensi, pemetaan langkah.
Mojo 7. Strategi mencapai Visi

Strategi Mencapai Visi :

Memimpin dengan IMAN

Menjadi Komunikator HANDAL


Menjadi PENGAMBIL
KEPUTUSAN
Menjadi Seorang PEMIKIR

Menjadi Pengatur HANDAL


Memimpin dengan IMAN

PEMIMPIN

Hablum Minallah Hablum Minanas

Iman, Ikhsan, Ikhlas, Takwa


Menjadi Komunikator Handal

Penyakit Kronik dalam Komunikasi :


Terlalu Banyak
MALU
Bicara

Untuk memulai jadi komunikator yang handal, mulailah dari


menjadi pendengar yang baik :
Tidak memotong
Mendengar dengan
pembicaraan orang
sungguh-sungguh Tidak
lain
menggurui
maupun
Sikap tubuh, tangan, Memberi respon
menghakimi
wajah menghadap kepada lawan
lawan bicara bicara
Cont...
KOMUNIKASI PEMIMPIN

NEGOSIASI PERSUASI

BERLATIH BERBICARA DIDEPAN UMUM

Menulis pokok Berdoa


Pikiran yang akan tarik nafas
disampaikan
Menjadi Pengambil Keputusan

Merumuskan Masalah

Menghimpun Data Pendukung


Menyusun alternatif keputusan yang Harus
akan diambil dipikirkan juga
cara
Memikirkan dampak positif-negatif
menyampaikan
dari masing-masing keputusan
keputusan yang
Memilih yang dampaknya paling bagus
diambil agar
untuk kepentingan orang banyak
dapat diterima
Mengambil keputusan oleh orang lain.

Evaluasi
Menjadi seorang Pemikir

Mind set seorang pemimpin yang harus dimiliki :

Sadar kalo kita berbeda

Kuat menahan beban

Engga cengeng

Terbuka

Bukan debt collector

Rela terus belajar


Menjadi Pengatur Handal

Manajemen Kepemimpinan :

Planning Organizing Leading Controlling


(Perencanaan) (Perorganisasian) (Memimpin) (Pengawasan)
Mojo13. 4 virus yang bisa menggagalkan

Malas

Malu dan Takut

Merasa Bisa

Bosan
Mojo 14. Proteksi anti Virus

1. Harus mencintai apa yang dikerjakan.


2. Memberikan sedikit waktu jeda
3. Sedikit demi sedikit lama lama jadi bukit :
jangan menunda nunda pekerjaan.
apa yang bisa dikerjakan hari ini jangan ditunda besok.
menikmati apa yang sedang dijalani.
jangan terburu-buru.

Anda mungkin juga menyukai