Anda di halaman 1dari 68

Pemerian kualitas massa batuan berdasarkan

RQD

RQD, % PEMERIAN

<25 SANGAT JELEK

25 50 JELEK

50 75 SEDANG

75 90 BAIK

90 100 SANGAT BAIK

1
Sedangkan Priest & Hudson (1976) mengestimasi RQD berdasarkan frekuensi
kekar (diskontinuitas) dengan persamaan :
RQD = 100 e-0,1 (0,1 + 1)
Keterangan :
frekuensi kekar, = N/L
Jumlah kekar =N
Panjang Scanline =L
Spasi kekar rata-rata = L/N

2 Rock Mechanics - Koesnaryo


Penentuan spasi (ISRM, 1981)

S3

3
S1
Scanline

d3

S2
S3 = d3 sin S2
S1 J2
Set no. 1 S1
J1
Set no. 2
J2
Set no.3 J1

J1
Ilustrasi pembentangan tali ukur di muka lereng massa batuan

f
muka lereng

s f
s

garis pengukuran kekar

f = Arah kemiringan muka lerang s = Arah kemiringan garis pengukuran kekar


f = Kemringan lereng s = Kemiringan garis pengukuran kekar
Pengukuran Kekar Dengan Scanline

d14

norm
al al
orm
norm n
al
4
A 1 21 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 B

J14

SCANLINE
Penggunaan faktor koreksi untuk jarak kekar

f/f = arah dip dan dip muka lereng


s/s = arah dip dan dip garis bentangan
d/d = arah dip dan dip bidang kekar
n/n = arah dip dan dip yang normal terhadap bidang kekar
= sudut normal terhadap kekar dan garis bentangan
= Nilai rata-rata untuk kekar keluarga A
W = faktor bobot Terzaghi = 1/cos
i-m = Nomor jalur
Ji-m = jarak semu kekar untuk nomor jalur im
d(im)= jarak duga kekar atau sebenarnya untuk jalur im
dxw = jarak duga kekar rata-rata dari satu keluarga kekar
dsw = bobot rata-rata jarak sebenarnya kekar dari garis bentangan
Blangko Pengambilan Data Pengukuran Jarak Kekar

Pengukuran kekar
Scanline s : s : ..

Face f : f :

No. Dip Direction d Dip d Jarak semu n d n 90- i-m ji-m di-m
d

NoE o
m o o o m m
cos(n cos
f s s d d jarak n n -s) n coss sinn sins cos jim dim
39.2
50 285 2 75 61 255 29 0.87 0.87 1.00 0.48 0.03 0.77 8
68.7
50 285 2 40 54 0.15 220 36 0.42 0.81 1.00 0.59 0.03 0.36 3 0.15 0.09
86.6
50 285 2 18 32 0.22 198 58 0.05 0.53 1.00 0.85 0.03 0.06 9 0.22 0.05

s = arah dip garis bentangan


s = dip garis bentangan
d = arah dip kekar
d = dip kekar
d < 180, n = d + 180
d > 180, n = d 180
n , n = 90 d
Contoh, Penentuan Jarak Antar Kekar
f =195 f =50 s =285 s =2

bid diskont Joint no. d d Jarak Joint n n cos(n-s) cos n cos s sin n sin s abs[cos ] i-m ji-m d(im) dxw

o o terukur, m d + 180 90 - d (o) m m m

A 1 75 61 255 29 0.87 0.87 1.00 0.48 0.03 0.77 39.29


A 2 40 54 0.15 220 36 0.42 0.81 1.00 0.59 0.03 0.36 68.76 1 - 2 0.15 0.09
A 3 18 32 0.22 198 58 0.05 0.53 1.00 0.85 0.03 0.06 86.71 2 - 3 0.22 0.05
A 4 50 80 0.50 230 10 0.57 0.98 1.00 0.17 0.03 0.57 55.21 3 - 4 0.50 0.16
A 5 45 89 0.13 225 1 0.50 1.00 1.00 0.02 0.03 0.50 59.98 4 - 5 0.13 0.07
B 48 136 75 316 15 0.86 0.97 1.00 0.26 0.03 0.84 33.23 A 0.18
B 49 152 85 0.30 332 5 0.68 1.00 1.00 0.09 0.03 0.68 47.00 48 - 49 0.30 0.23
B 50 145 58 0.25 325 32 0.77 0.85 1.00 0.53 0.03 0.67 48.11 49 - 50 0.25 0.17
B 51 150 60 0.20 330 30 0.71 0.87 1.00 0.50 0.03 0.63 50.99 50 - 51 0.20 0.13
B 52 105 80 0.20 285 10 1.00 0.98 1.00 0.17 0.03 0.99 8.00 51 - 52 0.20 0.17
C 78 215 63 35 27 -0.34 0.89 1.00 0.45 0.03 0.29 73.22 B 0.31
C 79 232 82 0.50 52 8 -0.60 0.99 1.00 0.14 0.03 0.59 53.79 78 - 79 0.50 0.22
C 80 208 66 0.15 28 24 -0.22 0.91 1.00 0.41 0.03 0.19 78.98 79 - 80 0.15 0.06
C 81 221 56 0.42 41 34 -0.44 0.83 1.00 0.56 0.03 0.34 69.90 80 - 81 0.42 0.11
C 82 196 47 0.27 16 43 -0.02 0.73 1.00 0.68 0.03 0.01 89.37 81 - 82 0.27 0.05
D 116 274 50 94 40 -0.98 0.77 1.00 0.64 0.03 0.73 43.19 C 0.21
11 11
D 117 320 48 0.20 140 42 -0.82 0.74 1.00 0.67 0.03 0.59 54.20 6 - 7 0.20 0.13
11 11
D 118 334 60 0.16 154 30 -0.66 0.87 1.00 0.50 0.03 0.55 56.61 7 - 8 0.16 0.09
11 11
D 119 334 38 0.40 154 52 -0.66 0.62 1.00 0.79 0.03 0.38 67.90 8 - 9 0.40 0.19
C 0.27
teta-A = 63.33 w-A = 2.23
teta-B = 45.27 w-B = 1.42 0.44 dsw 0.24
teta-C
= 63.01 w-C = 2.20
teta-D
= 48.80 w-D = 1.52
Keterangan :

d = j cos((1+2)/2)
cos = abs [cos(n s) cos n cos s + sin n sin s]
s = arah dip garis bentangan
s = dip garis bentangan
d = arah dip kekar
d = dip kekar
d < 180, n = d + 180
d > 180, n = d 180
n , n = 90 d
RQD Hasil Pengukuran Kekar
Adalah:

Spasi kekar, A = 0.18 m


Spasi kekar, B = 0.31 m
Spasi kekar, C = 0.21 m
Spasi kekar, D = 0.27 m
Spasi kekar rata-rata sebenarnya = 0.24 m
Frekuensi kekar, spasi = 4.17 kekar/m

RQD, RQD 100 e 0.1 (0.1 1) = 93.38%


RMR SYSTEM (Bieniawski,1973)
Parameter yang digunakan :
1. Kekuatan batuan (Deere & Miller) :
C (kuat tekan uniaksial), atau
2. Is (Point load Index)
2. RQD (Rock Quality Designation)
3. Js (Joint spacing)
4. Jc (Joint condition)
5. Gw (Ground water condition)
6. Jo (Joint orientation)

RMR = C + RQD + Js + Gw + Jc

Adjusted RMR = RMR + [Jo]


12
13 03/29/17
14
Terminology spacing

Description Spacing
Extremely close spacing < 20 mm
Very close spacing 20 60 mm
Close spacing 60 200 mm
Moderate spacing 200 600 mm
Wide spacing 600 2000 mm
Very wide spacing 2000 6000 mm
Extremely wide spacing > 6000 mm

15
Deskripsi Persistence

Very low persistence <1m


Low persistence 13m
Medium persistence 3 10 m
High persistence 10 20 m
Very high persistence > 20 m

16
Suggested definitions of the aperture
of open discontinuities and the width
of filled discontinuities (after ISRM
Commision 1978)

Aperture dapat di deskripsikan sebagai berikut :


Aperture Description
< 0.10 mm Very tight
0.10 0.25 mm Tight Closed features
0.25 0.50 mm Partly open
0.50 2.50 mm Open
2.50 10 mm Moderately wide Gapped features
> 10 mm Wide
10 100 mm Very wide
100 1000 mm Extremely wide Open features
> 1000 mm Cavernous
Typical roughness profiles
and suggested nomenclature.
Profile lengths are in the range
1 to 10 m; vertical and horizontal
Scales are equal (after ISRM
Commision 1978)
Discontinuity set

One joint set

Three joint set

19
20
Prosedur pembobotan dalam
RMR System

Tiap parameter diberi rentang bobot tertentu


Penentuan bobot tiap parameter ditentukan secara
interpolasi atau grafis
Jumlah bobot dari 5 parameter dihitung
Jumah bobot dikoreksi dengan bobot Orientasi
ketidakmenerusan sehingga diperoleh bobot akhir
Bobot akhir untuk menentukan klas massa batuan
Klas massa batuan untuk menentukan stand up time

Selanjutnya lihat copy Tabel RMR System yang sudah


diberikan

21
Klasifikasi Kekuatan Intack rock (Deere & Miller)
yang digunakan dalam RMR System

Deskripsi Kuat tekan uniaksial Contoh tipe batuan


Kekuatan
lbf/in2 kgf/cm2 MPa

Sangat lemah 150-3500 10-250 1-25 Chalk, rocksalt

Lemah 3500-7500 250-500 25-50 Coal, siltstone,


schist
Sedang 7500-15000 500-1000 50-100 Sandstone, slate,
shale
Tinggi 15000-30000 1000-2000 100-200 Marble, granite,
gneiss
Sangat tinggi >30000 >2000 >200 Quarzite, dolerite,
gabbro, basalt
22
A. PARAMETER KLASIFIKASI DAN PEMBOBOTANNYA
PARAMETER RENTANG NILAI
Strng. of Point Load, >10 4-10 2-4 1-2 Utk rentang nilai rendah,
intack rock Is digunakan kuat tekan uniaksial
mat.
UCS, MPa >250 100-250 50-100 25-50 5-25 1-5 <1

1 Bobot 15 12 7 4 2 1 0
RQD, % 90-100 75-90 50-75 25-50 <25

2 Bobot 20 17 13 8 3
3 Spasi diskontinuitas, mm >2000 600-2000 200-600 60-200 <60
Bobot 20 15 10 8 5
4 Kondisi diskontinuitas Permk sngt Permk agak Permk agak Permk halus, Soft gouge (filling) tebal >5mm
ksr, tak ksr, ksr, atau gouge < Separasi >5mm
kontinu, tak separasi separasi 5 mm atau Kontinu
separasi, dind <1mm, dind <1mm, dind separasi 1-5
bat tdk lapuk agak lapuk sngt lapuk mm, kontinu

Bobot 30 25 20 10 0
5 Airtanah Inflow per 10m Tdk ada <10 l/m 10-25 l/m 25-125 l/m >125 l/m
panj. tunnel or or or or or
Tek pori/ 0 0,0-0,1 0,1-0,2 0,2-0,5 >0,5
Teg.Ut,mayor or or or or or
Kondisi umum Kering Lembab Basah Menetes Mengalir
Bobot 15 10 7 4 0

23
B. EFEK ORIENTASI JURUS & KEMIRINGAN
KEKAR DALAM TEROWONGAN

Arah jurus memotong sumbu terowongan


Maju searah kemiringan Maju melawan
kemiringan Arah jurus searah Kemiringan
sumbu terowongan 00-200 tidak
memperhati
kan Jurus

450-900 20-450 450-900 200-450 450-900 200-450

Sangat Menguntung Sedang Tdk Sangat tdk Sedang Sedang


menguntung 24
kan menguntung menguntung
kan kan kan
C. Penyesuaian Pembobotan untuk
Orientasi kekar

Orientasi jurus & Sangat Mengun Sedang Tidak Sangat tidak


mengun tungkan mengun mengun
kemiringan : tungkan tungkan tungkan

Tero- 0 -2 -5 -10 -12


wongan

Pembo- Fondasi 0 -2 -7 -15 -25


botan

Lereng 0 -2 -25 -50 -60

25
D. Klas massa batuan dari total
pembobotan

Dengan RMR System, massa batuan diklasifikasi menjadi 5 klas

Bobot : 100-81 80-61 60-41 40-21 <21

Klas : I II III IV V

Pemerian : Sangat Baik Sedang Jelek Sangat


baik jelek

26
E. ARTI KLAS BATUAN

Nomer I II III IV V
Klas :
Stand up Time 20 thn utk 6 bulan utk 1 minggu 10 jam utk 30 menit
rata-rata : span 15 m span 8 m utk span 5 span 2,5 m utk span 1
m m

Kohesi Massa >400 300-400 200-300 100-200 <100


Batuan
(c, kPa) :

Sudut geser >45o 35-45o 25-35o 15-25o <15o


dalam batuan,

27
Penentuan sistem penyangga
berdasarkan RMR System

Bieniawski (1989) membuat pedoman untuk pemilihan


penyangga untuk terowongan berbentuk tapal-kuda yang
digali menggunakan teknik peledakan
RMR System dipakai oleh Unal (1983) untuk estimasi
support load (P, kg/m2), untuk terowongan dengan lebar
B meter dan bobot isi batuan (kg/m3)
P = B.(100 RMR)/100
Korelasi antara RMR dan modulus deformasi massa
batuan EM (GPa) :
EM = 2 (RMR 50) untuk RMR > 50
EM = 10(RMR-10)/40 untuk RMR < 50

28
PEDOMAN UNTUK PENGGALIAN DAN PENYANGGA
TEROWONG BERDASARKAN RMR-SYSTEM
Klas Massa Penggalian Penyangga
Batuan 20 mm dia, Fully grouted Shotcrete Steel sets

I, Vr good rock Full face, 3m advance Generally, no support required except for occasional spot bolting
RMR 81-100
II, Good rock Full face 1-1,5m adv. Locally, bolts in crown 50mm in crown None
RMR 61-80 Complete supp. 20m fr 3m long, spaced 2,5m, where required
face w/ occ. Wire mesh
III, Fair rock Top head. & bench 1,5- Systematic bolts 4m 50-100mm in None
RMR 41-60 3m adv. in top head. long, spaced 1,5-2m, in crown & 30mm in
Commence supp. After crown & walls w/ wire sides
each blast. Complete ,esh in crown
supp 10m after fr face

IV, Poor rock Top head. & bench 1,5- Systematic bolts 4-5m 100-150mm in Light to medium
RMR 21-40 3m adv. in top head. long, spaced 1-1,5m, in crown & 100mm in ribs spaced
Install supp. crown & walls w/ wire sides 1,5m where
Concurently w/ excav mesh in crown. required
10m after fr face

V. Vr poor rock Multiple drifts, 0,5-1,5m Systematic bolts 5-6m 150-200mm in Med to heavy
adv in top head. Install long, spaced 1-1,5m, in crown & 150mm in ribs spaced
RMR <20 supp. concurently w/ crown & walls w/ wire sides, & 50mm on 0,75m w/ steel
excav.Shotcrete a.s.a.p
29 mesh. Bolt invert face lagging &
after blasting forepoling.
Definisi Active span menurut Lauffer

Active span
S

Penyangga terpasang jauh dari face


Face

S Penyangga dipasang dekat face

30
DEFINISI SPAN DAN
STAND UP TIME

Span adalah lebar terowongan atau


jarak dari permuka kerja sampai
penyangga jika lebih panjang dari
pada lebar terowongan.
Stand-up time adalah periode waktu
yang terowongan akan tetap stabil
(bertahan) tanpa penyangga setelah
penggalian.

31
Grafik Stand-up time span terowongan tanpa
penyangga menurut RMR System

32
Suatu massa batuan mempunyai karakteristik sebagai berikut ;

-Kuat tekan uniaksial : 220 kg/cm2


-RQD : 80 %
-Jarak antar bidang diskontinuitas : 60 70 cm
-Kondisi bidang diskontinuitas : agak kasar, agak lapuk, dengan
renggangan < 1 mm
-Kondisi air tanah : Basah
-Orientasi bidang diskontinu : Jurus tegak lurus terhadap
sumbu terowongan dengan kemi
ringan 40o, maju searah
kemiringan
Tentukan dengan metode RMR system:
a. Stand up time terowongan, jika diameter terowongan 6 m ?
b. Lebar terowongan maksimum agar tidak diperlukan penyangga ?
c. Lebar terowongan maksimum sebelum runtuh ?
d. Beban penyangga, jika bobot isi batuan 2,7 t/m3 ?
e. Modulus elastisitas massa batuan?
Penyelesaian :

-Kuat tekan uniaksial : 220 kg/cm2 = 2


-RQD : 80 % = 17
-Jarak antar bidang diskontinuitas: 60 70 cm = 15
-Kondisi bidang diskontinuitas : agak kasar, agak lapuk, dengan
renggangan < 1 mm = 25
-Kondisi air tanah : Basah =7
-Orientasi bidang diskontinu : Jurus tegak lurus terhadap
sumbu terowongan dengan kemi
ringan 40o, maju searah
kemiringan = - 2
RMR = 64 / Klas = II / Baik
a. Stand up time terowongan, jika diameter terowongan 6 m = 4000 jam
b. Lebar terowongan maksimum agar tidak diperlukan penyangga = 3 m
c. Lebar terowongan maksimum sebelum runtuh = 17 m
d. Jika bobot isi batuan 2,7 t/m3 maka beban penyangga (P),
P = (2,7)(6)(100 64)/100 = 5,832 t/m2
e. Modulus elastisitas massa batuan (EM),
E = 2(64-50) = 28 GPa
Suatu massa batuan mempunyai karakteristik sebagai berikut ;

-Kuat tekan uniaksial : 75 MPa


-RQD : 40 %
-Jarak antar bidang diskontinuitas : 100 cm
-Kondisi bidang diskontinuitas : slickenside; gouge < 5 mm;
renggangan 1-5 mm; menerus
-Kondisi air tanah : Lembab
-Orientasi bidang diskontinu : Jurus tegak lurus terhadap
sumbu terowongan dengan kemi
ringan 50o, maju melawan
kemiringan
Tentukan dengan metode RMR system:
a. Stand up time terowongan, jika diameter terowongan 5 m ?
b. Lebar terowongan maksimum agar tidak diperlukan penyangga ?
c. Lebar terowongan maksimum sebelum runtuh ?
d. Beban penyangga, jika bobot isi batuan 2,5 t/m3 ?
e. Modulus elastisitas massa batuan ?
Contoh penggunaan RMR System :
Suatu terowongan dibuat pada massa batuan granit dengan
keadaan sbb :
No Parameter Nilai atau deskripsi Bobot

1 Kekuatan bat. 150 MPa 12


2 RQD 70% 13
3 Spasi kekar 0,5m 20
4 Kondisi kekar Permk agar kasar, sep <1mm, Hard joint wall rock 20

5 Airtanah Water under moderate pressure 4


Total skor 69

Keterangan : Orientasi pasangan kekar utama tegaklurus sumbu terowongan


dengan dip 30o berlawanan arah penggalian. Dari Tabel B, keadaan tersebut
dikatakan tidak menguntungkan dengan bobot -10 didapat dari Tabel C. Jadi
total skor akhir = 69-10 = 59, artinya massa batuan berada di Klas III-atas dengan
desskripsi : SEDANG/FAIR. Dari gambar kurva standup time :Stand-up time
terowongan dng diam. 3m tanpa penyangga ialah sekitar 1 bulan

37
Q-SYSTEM (Barton, Lien, Lunde,1974)
Disusun berdasarkan evaluasi sejumlah besar studi kasus
Enam parameter klasifikasi :
1. RQD
2. Jn = Jumlah pasangan kekar
3. Jr = Kekasaran diskontinuitas paling buruk
4. Ja = Tingkat alterasi atau pengisian rekah
5. Jw = Aliran air
6. SRF = kondisi tegangan
Tiap parameter diberi bobot menggunakan 3 tabel yang dibuat oleh
Barton. Nilai kualitas massa batuan (Q) dihitung sbb :

Q = (RQD/Jn)(Jr/Ja)(Jw/SRF)

RQD/Jn :mewakili efek struktur batuan dan ukuran blok


Jr/Ja : mewakili kekuatan geser kekar & massa batuan
Jw/SRF :mewakili Tegangan efektif atau active stress atau
active stress quotient (ASQ)

Nilai Q ialah 0,001 1000 pada suatu skala logaritmik kualitas massa
batuan

38
39 03/29/17
40 03/29/17
Suggested definitions of the aperture
of open discontinuities and the width
of filled discontinuities (after ISRM
Commision 1978)

41
Typical roughness profiles
and suggested nomenclature.
Profile lengths are in the range
1 to 10 m; vertical and horizontal
Scales are equal (after ISRM
Commision 1978)

42
Discontinuity set

One joint set

Three joint set

43
Rentang Pembobotan parameter Q-System

PARAMETER NOTASI RENTANG BOBOT


Rock Quality RQD 0,00 100,00
Designation
Jumlah pasangan Jn 0,50 20,00
kekar
Kekasaran kekar Jr 0,50 4,00
Alterasi kekar Ja 0,75 20,00
Air kekar Jw 0,05 1,00
Faktor Reduksi SRF 0,50 20,00
Tegangan
44
Diskripsi dan Pembobotan Sistem-Q, Parameter RQD, Jn , Jr , Ja , SRF
dan Jr
Contoh perhitungan NGI Tunnelling Quality Index

Parameter Deskripsi Nilai

1. Rock Quality Baik RQD = 80%

2. Joint set 2 pasang Jn = 4

3. Joint roughness Kasar Jr = 3

4. Joint alteration Clay gouge Ja = 4

5. Joint water Large inflow Jw = 0,33

6. Stress Reduction Medium stress SRF = 1,0

Jadi : Q = 80/4 x x 0,33/1 = 5

51
DESKRIPSI KUALITAS MASSA BATUAN
DENGAN Q-SYSTEM

DESKRIPSI KUALITAS ( Q )
Exceptionally good 400 - 1000
Extreeme good 100 - 400
Very good 40 - 100
Good 10 - 40
Fair 4 - 10
Poor 1-4
Very poor 0,1 - 1
Extreme poor 0,01 0,1
Exceptionally poor 0,01 0,001
Penentuan penyangga terowongan menggunakan
Q-System
Equivalent Dimension (De)

De = D / ESR

D = span, diameter atau tinggi penggalian, meter


ESR = Excavation Support Ratio
ESR hampir sama dengan kebalikan dari Faktor Keamanan
yang dipakai dalam merancang lereng batuan

53
Hubungan Antara ESR dan Jenis Penggalian
55
Equivalent Dimention Vs Kualitas Massa Batuan pada Sistem-Q
DESKRIPSI KUALITAS MASSA BATUAN
DENGAN Q-SYSTEM

KUALITAS (Q) DESKRIPSI KATEGORI


PENYANGGA
400,1 1000 Exceptionally Good 1, 2, 3, 4
100,1 -400 Extremely Good 5, 6, 7, 8
40,1 100 Very Good 9. 10, 11, 12
10,1 - 40 Good 13,14, 15, 16
4,1 10 Fair 17, 17, 19, 20
1,1 4 Poor 21, 22, 23, 24
0,11 1 Very Poor 25 s/d 32
0,011 0,1 Extremely Poor 33, 34, 35
0,001 0,1 Exceptionally Poor 36, 37, 38

57
Sistem-Q ; Ukuran Penyangga Untuk Q = 10 -100a)
Sistem Q ; Ukuran Penyangga Untuk Q = 1 10a)
Sistem-Q ; Ukuran Penyangg Untuk Q = 0,1 -1,0a)
Q-System : Support Measures for Q Range 0,001 to 0,1
2 0,15 B
L L, panjang baut batuan
ESR

Span Maksimum (tanpa penyangga) = 2 (ESR) Q0,4

2,0 1,3
P Q
roof Jr

2
P Jn 1/2 Jr 1 Q 1,3 Jika jumlah joint set < 3
roof 3

RMR = 9 ln Q + 44
EM = 25 log Q
63
Contoh perhitungan NGI Tunnelling Quality Index
Sebuah crusher station bawah tanah digali pada batugamping,
berapa span penggalian yang tidak memerlukan penyangga

Parameter Deskripsi Nilai

1. Rock Quality Baik RQD = 80%

2. Joint set 2 pasang Jn = 4

3. Joint roughness Kasar Jr = 3

4. Joint alteration Clay gouge Ja = 4

5. Joint water Large inflow Jw = 0,33

6. Stress Reduction Medium stress SRF = 1,0

Jadi : Q = 80/4 x x 0,33/1 = 5

64
Suatu massa batuan mempunyai karakteristik sebagai berikut :
-RQD = 60 %
-Jumlah pasangan kekar (Jn) = tiga set kekar
-Kekasaran kekar (Jr) = kasar atau tak teratur, bergelombang
-Alterasi kekar (Ja) = dinding tak teralterasi, hanya ada noda-
noda pada permukaan
-Air kekar (Jw)= aliran sedang
-Faktor reduksi tegangan(SRF)= Tegangan rendah dekat
permukaan c/1 > 200
Tentukan (menggunakan sistem Q) :
a.Kualitas massa batuannya ?
b.Span maksimum jika ESR = 1,6 ?
c.Modulus elastisitas massa batuan ?
d.Tentukan beban penyangga ?
Penyelesaian :
-RQD = 60 %
-Jumlah pasangan kekar (Jn) = tiga set kekar = 9
-Kekasaran kekar (Jr) = kasar atau tak teratur,
bergelombang = 3
-Alterasi kekar (Ja) = dinding tak teralterasi, hanya ada noda-
noda pada permukaan = 1
-Air kekar (Jw)= aliran sedang = 0,66
-Faktor reduksi tegangan(SRF)= Tegangan rendah dekat
permukaan c/1 > 200 = 2,5
Q = (RQD/Jn) x (Jr/Ja) x (Jw/SRF)
a.Kualitas massa batuannya = Q = 5,28 (sedang/fair)
b.Span maksimum jika ESR = 1,6 = 6,2 m
c.Modulus elastisitas massa batuan = 25 log Q = 18 GPa
d.Tentukan beban penyangga = 0,38 kg/cm2
67
68
FHWA-NHI Subsurface Investigations

Anda mungkin juga menyukai