Anda di halaman 1dari 42

LINGKUNGAN SEKOLAH SEHAT

Materi Bimtek UKS


Pengertian

Pengertian dari lingkungan sekolah sehat


adalah meliputi lingkungan fisik, mental
dan sosial dari sekolah yang memenuhi
syarat-syarat kesehatan, sehingga dapat
mendukung untuk tumbuh kembangnya
perilaku hidup sehat peserta pelatihan
secara optimal.
Tujuan
1. Terwujudnya sekolah sebagai suatu
lingkungan pelatihan (Wiyatamandala)
2. Terwujudnya sekolah sebagai sarana
pembinaan kesehatan sekolah.
3. Terwujudnya sekolah sebagai wahana
keteladanan bagi masyarakat dalam
membina lingkungan kehidupan yang sehat.
Ruang Lingkup

1. Aspek Fisik
2. Aspek Mental
Aspek Fisik (1)
Aspek bangunan sekolah, peralatan sekolah ,
perlengkapan sanitasi yang memenuhi syarat-
syarat kesehatan dan pemeliharaan serta
pengawasan kebersihannya yang meliputi :
a. Penyediaan air bersih.
b. Pemeliharaan penampungan air bersih.
c. Pengadaan dan pemeliharaan air limbah.
d.Pemeliharaan WC/Kamar mandi.
Aspek Fisik (2)
e. Pemeliharaan kebersihan dan kerapihan ruang
kelas, perpustakaan, ruang serbaguna, ruang
olahraga, ruang UKS, ruang laboratorium dan
ruang ibadah.
f. Pemeliharaan kebersihan dan keindahan halaman
dan Kebun sekolah (termasuk penghijauan sekolah)
h. Pengadaan dan pemeliharaan warung/kantin
sekolah.
i. Pengadaan dan pemeliharaan pagar sekolah
Aspek Mental

Melalui Usaha pemantapan sekolah


sebagai lingkungan pendidikan dengan
meningkatkan pelaksanaan Konsep
Ketahanan Sekolah (6K) sehingga tercipta
suasana dan hubungan kekeluargaan yang
erat antar sesama peserta sekolah.
UPAYA PEMELIHARAAN
LINGKUNGAN SEKOLAH SEHAT (1)
1. Pemeliharaan lingkungan fisik sekolah
Pelaksanaan 5K

Lomba Kebersihan Sekolah.

Lomba Sekolah Sehat.

Piket Kebersihan

Piket warung sekolah/kantin sekolah


UPAYA PEMELIHARAAN
LINGKUNGAN SEKOLAH SEHAT (2)
2. Pemeliharaan lingkungan non fisik sekolah
Bakti sosial masyarakat sekolah terhadap

lingkungan.
Perkemahan

Darmawisata

Musik, olahraga

Kepramukaan, PMR, Kader Kesehatan

Lomba kesenian dan olahraga.


Rencana Kegiatan
Contoh Rencana Kegiatan Pemeliharaan Kebersihan
No Kegiatan Pekan I Pekan II Pekan Pekan IV Guru
III Pembina
1 Penyuluhan Kls 3 Kls 4 Kls 5 Kls 6 Masing-
Kebersihan masing
guru kelas
2 Pemeliharaan Masing- Masing- Masing- Masing- Disekitar
kebersihan masing masing masing masing kelas
halaman Kelas Kelas Kelas Kelas
3 Pemeliharaan Masing- Masing- Masing- Masing- piket
kebersihan masing masing masing masing harian
kelas Kelas Kelas Kelas Kelas
Catatan : Siswa piket kebersihan diatur secara bergiliran, sehingga ada
kalender piket untuk tiap bulan
Peran Masyarakat Sekolah
1. Guru
Memelihara, membina dan menjaga kelestarian
lingkungan sekolah
2. Siswa
Turut serta dalam Memelihara, membina dan
menjaga kelestarian lingkungan sekolah sebagai
bagian dari proses belajar mengajar
Peranan Orang Tua & Masyarakat
Pihak sekolah harus mengupayakan agar
orang tua dan anggota masyarakat sekitar
dapat berperan serta secara optimal dalam
membantu para guru dan siswa memelihara,
membina dan melestarikan lingkungan sekolah
sehat.
Peranan tersebut dapat dilaksanakan melalui
kegiatan komite sekolah.
Bentuk Pembinaan Masyarakat
Pembinaan dengan cara kemasyarakatan dapat
dilakukan oleh Kepala Sekolah, Guru dan kerjasama
dengan masyarakat sekitar melalui pemimpin
masyarakat/LKMD, RT/RW dan anggota masyarakat
lainnya.
Menyelenggarakan ceramah tentang kesehatan dan
pentingnya arti lingkungan sekolah sehat sebagai
lingkungan yang dapat mendukung proses belajar
mengajar.
Melakukan penyuluhan melalui media massa (media
cetak, media elektronik atau audio visual.).
Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (1)
1. Gedung
Bersih tidak ada kotoran/sampah

Lantai, meja, dinding dan langit-langit bersih.

Dinding dan sarana pelatihan lainnya tidak coret-coret.

Ventilasi baik, tidak pengap dan lembab.

Cahaya/penerangan cukup yaitu dapat untuk


membaca dan menulis tanpa bantuan penerangan lain
bila cuaca terang.
Sinar datang dari arah kanan dan kiri.

Langit-langit dan dinding kuat dan rapih; dan

Penataan ruangan rapih.


Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (2)
2. Warung/Kantin Sekolah
Disamping ketentuan pada Butir 1 juga harus memenuhi
kebutuhan.
Ada perabot dan Peralatan warung yang sesuai dengan
kebutuhan.
Ada tempat pembuangan sampah dan air limbah yang
memenuhi syarat kesehatan dan berfungsi.
Makanan dan minuman yang disajikan bersih, bergizi dan
memenuhi syarat kesehatan serta penyajiannya menarik.
Jauh dari WC, jamban dan tempat penampungan sampah,
sehingga bebas dari gangguan bau yang kurang sedap.
Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (3)
3. Sumber air bersih, air minum
Jarak tempat pembuangan sampah, air
limbah, dan kakus minimal 10 meter.
Air memenuhi syarat kesehatan misalnya,
jernih, tidak berbau, tidak berwarna dan lain-
lain.
Tersedia air minum yang sudah dimasak dalam
jumlah yang cukup.
Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (4)
4. Tempat cuci tangan
Bersih, tidak kotor, dan berlendir.

Terbuat dari bahan anti karat dan mudah

dibersihkan.
Dilengkapi dengan sabun dan lap tangan.

Jumlah sesuai dengan kebutuhan (misainya 1

tempat cuci tangan untuk beberapa kelas).


Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (5)
5. Kamar mandi, jamban dan peturasan
Bersih tidak nampak kotoran.

Lantai tidak tergenang air dan tidak licin.

Tidak menimbulkan bau yang tidak sedap.

Dinding tidak dicoret-coret.

Bak penampungan air bersih, tidak kotor dan tidak


berlumut serta tidak ada jentik nyamuk.
Jamban/peturasan tidak tersumbat dan dapat
dipakai dengan baik.
Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (5)
5. Kamar mandi, jamban dan peturasan
Ventilasi baik, tidak pengap dan lembab.

Cahaya atau penerangan cukup sehingga semua yang


ada di ruangan dapat dilihat jelas.
Langit-langit (bila ada), dinding dan pintu masih kuat
dan rapi.
Persediaan air bersih mencukupi kebutuhan.

Tersedia perlengkapan yang terawat baik, bersih dan


tidak membahayakan
Jumlah memadai (sesuai dengan kebutuhan).

Tersedia alat dan bahan pembersih.


Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (6)
6. Pembuangan sampah
Tersedia tempat pembuangan sampah disetiap
ruangan.
Tersedia bak/tempat penampungan sampah yang
memenuhi syarat kesehatan antara lain : bebas lalat
dan serangga, dapat menampung sampah dengan
baik, tidak menimbulkan bau dan letaknya jauh dari
gedung sekolah (kelas, warung sekolah, dan lain-lain).
Tempat pembuangan sampah dan air limbah tidak
dekat dengan sumber air bersih (jaraknya minimal 10
meter)
Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (7)
7. Pembuangan air limbah
Ada saluran air hujan dan air limbah yang lancar

dan tidak tergenang.


Air limbah tidak mencemari sumber air bersih.

Tempat penampungan tidak menimbulkan bau,


tidak menjadi sarang nyamuk dan letaknya jauh
dari sumber air bersih (jaraknya minimal I0 meter)
dari gedung sekolah
Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (8)
8. Halaman
Tidak ada genangan air dan tidak berdebu

Bebas dari bangunan, benda, tumbuhan yang


berbahaya.
Ada tanamam perindang penghijauan, dan tanaman
hias.
Halaman ditata dengan baik, bersih, indah dan serasi.

Ada bagian yang dipergunakan untuk upacara


bendera, senam dan bermain.
Ada saluran pembuangan air yang berfungsi.
Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (9)
9. Pagar sekolah
Pagar dapat melindungi seluruh sekolah.

Pintu pagar dapat berfungsi dengan baik.

Pagar terbuat dari bahan baku atau tumbuhan

yang kuat.
Pagar terawat baik, bersih dan serasi
Ketentuan Lingkungan Sekolah Bersih
dan Sehat (10)
10. Kebun sekolah
Kebun ditanami dan ditata secara teratur, bersih dan
rapi.
Dapat dimanfaatkan sebagai tempat peternakan,
perkebunan, perikanan, tanaman produktif dan apotik
hidup.
Dipergunakan sebagai alat peraga untuk penlat.

Tidak terdapat benda-benda dan tumbuhan yang


membahayakan.
Tidak menjadi sarang nyamuk.
PEMBINAAN LINGKUNGAN
SEKOLAH SEHAT

25
26
Menggerakkan siswa dalam upaya
kebersihan lingkungan
sekolah

27
10 indikator kunci
sekolah sehat
1. Kepadatan ruang kelas
minimal 1,75 m2/anak .
2. Tingkat kebisingan
45 db
3. Memiliki
lapangan/halaman/aula
untuk pendidikan jasmani
4. Memiliki lingkungan
sekolah yang bersih,
rindang dan nyaman.
5. Memiliki sumber air
bersih yang memadai
(jarak sumber air bersih
dan septic tank minimal
10 m)
28
lanjutan 10 indikator kunci sekolah sehat

6. Ventilasi kelas yang


memadai
7. Pencahayaan kelas yang
memadai (terang)
8. Memiliki kantin sekolah
yang memenuhi syarat
kesehatan
9. Memiliki kamar mandi/WC
yang cukup jumlahnya
(memenuhi rasio km.wc
terhadap siswa laki = 1:40,
dan perempuan 1:25)
10.Menerapkan kawasan
tanpa rokok.

29
Tempat Sampat
Kantin/Warung Sekolah Sehat
Tanaman Obat Keluarga
Halaman/Taman
Strata Kesehatan Lingkungan Sekolah
Sehat
Strata Minimal
Strata Standar

Strata Optimal

Strata Paripurna
Strata Minimal Ling. Sekolah Sehat
1. Ada air bersih
2. Ada tempat cuci tangan
3. Ada WC/jamban yang berfungsi
4. Ada tempat sampah
5. Ada saluran pembuangan air kotor yang
berfungsi
6. Ada halaman/pekarangan/lapangan
7. Memiliki pojik UKS
8. Melakukan 3M Plus, 1 kali seminggu
Strata Standar Ling. Sekolah Sehat (1)

1. Memenuhi strata minimal


2. Ada kantin/warung seklah
3. Memiliki pagar
4. Ada penghijauan/perindangan
5. Ada air bersih di sekolah dengan jumlah
yang cukup
Strata Standar Ling. Sekolah Sehat (2)

6. Memiliki ruang UKS tersendiri, dengan


peralatan sederhana
7. Memiliki tempat ibadah
8. Lingkungan sekolah bebas jentik
9. Jarak papan tulis dengan bangku terdepan
2,5 m
10. Melaksanakan pembinaan sekolah kawasan
bebas asap rokok, narkoba dan miras
Strata Optimal Ling. Sekolah Sehat (1)

Strata optimal
1. Memenuhi strata standar
2. Ada tempat cuci tangan di beberapa tempat
dengan air mengalir/kran
3. Ada tempat cuci peralatan masak/makan di
kantin/warung sekolah
4. Ada petugas kantin yang bersih dan sehat
5. Ada tempat sampah di tiap kelas dan tempat
penampungan sampah akhir di sekolah
Strata Optimal Ling. Sekolah Sehat (2)

Strata optimal
6. Ada WC/jamban siswa dan guru yang memenuhi
syarat kebersihan dan kesehatan
7. Ada halaman yang cukup luas untuk upacara dan
berolahraga
8. Ada pagar yang aman
9. Memiliki ruang UKS tersendiri dengan peralatan yang
lengkap
10. Terciptanya sekolah kawasan bebas asap rokok,
narkoba, dan miras
Strata Paripurna Ling. Sekolah Sehat (1)

1. Memenuhi strata optimal


2. Ada tempat cuci tangan setiap kelas dengan air
mengalir/kran da dilengkapi sabun
3. Ada kantin dengan menu gizi seimbang dengan
petugas kantin yang terlatih
4. Ada air bersih yang memenuhi syarat kesehatan
5. Sampah langsung dibuang diluar sekolah/umum
6. Ratio WC : siswa 1 : 20.
Strata Paripurna Ling. Sekolah Sehat (2)

7. Saluran pembuangan air tertutup


8. Ada pagar yang aman dan indah
9. Ada taman/kebun sekolah yang dimanfaatkan dan
diberi label ( untuk sarana belajar) dan
pengolahan hasil kebun sekolah
10. Ruang kelas memenuhi syarat kesehatan ( ventilasi
dan pencahayaan cukup)
11. Ratio kepadatan siswa 1 : 1,5/1,75 m2
12. Memiliki ruang dan peralatan UKS yang idial.

Anda mungkin juga menyukai