Anda di halaman 1dari 15

JARINGAN

INTERNET pada
HP (Hand Phone)
Kelas : TIP B
Matakuliah : PENERAPAN KOMPUTER
Dosen : Askin S.TP, M.MT.

Oleh :

Muhammad Al Imron (141710301046)


Angga Rustam Ahmadi (141710301049)
M. Rizky Saputra (141710301050)
PENDAHULUAN
1. Jaringan computer sangat di butuhkan oleh pemakai diperkantoran atau rumah untuk
menghubungkan sumberdaya computer pada ruang berbeda hingga antar gedung yang
berbeda.

2. Inovasi di dalam teknologi telekomunikasi berkembang dengan cepat dan selaras dengan
perkembangan karakteristik masyarakat modern yang memiliki mobilitas tinggi mencari
pelayanan yang fleksibel, serta mudah dan mengejar efisiensi di segala aspek.

3. Orang sudah jarang mengirimkan surat secara konvensional (melalui pos), karena sudah
tersedia E-mail (electronic mail) atau sering disebut juga surat elektronik. Melalui Internet, hal
yang mustahil ada dapat ditemukan di internet.

4. Pada akhirnya, dapat mengakses internet melalui telepon selular tersebut.


OSI LAYER 7

Upper layer fokus pada applikasi pengguna


dan bagaimana file direpresentasikan di
komputer. Untuk Network Engineer, bagian
utama yang menjadi perhatiannya adalah
pada lower layer.
Lower layer adalah intisari komunikasi data
melalui jaringan aktual.

Tujuan utama penggunaan model OSI adalah


untuk membantu desainer jaringan memahami
fungsi dari tiap-tiap layer yang berhubungan
dengan aliran komunikasi data.
TCP / IP

Transmission Control Protocol (TCP) adalah suatu protokol yang berada dilapisan transport
(lapisan ke empat dari model OSI) yang berorientasi sambungan (connection oriented) dan
dapat diandalkan (reliable).

TCP/IP mempunyai prinsip kerja yang lebih mementingkan tata-cara dan keandalan
dalam pengiriman data

Internet Protocol (IP) adalah protokol lapisan jaringan (network layer dalam OSI Reference
Model) atau protokol lapisan internetwork (internetwork layer dalam DARPA Reference Model)
yang digunakan oleh protokol TCP/IP untuk melakukan pengalamatan dan routing paket data
antar host di jaringan komputer berbasis TCP/IP.

Ada 2 macam TCP/IP : TCP/IP versi 4 dan TCP/IP versi 6


TCP/IP versi 4
IPv4 adalah sebuah jenis pengalamatan jaringan yang digunakan di dalam protokol
jaringan TCP/IP yang menggunakan protokol IP versi 4. IP versi ini memiliki keterbatasan
yakni hanya mampu mengalamati sebanyak 232 atau setara dengan 4 miliar host
komputer di seluruh dunia. Contoh alamat IPv4 adalah 192.168.0.3.

Pada IPv4 ada 3 jenis Kelas, tergantung dari besarnya bagian host, yaitu kelas A
(bagian host sepanjang 24 bit , IP address dapat diberikan pada 16,7 juta host) , kelas
B (bagian host sepanjang 16 bit = 65534 host) dan kelas C (bagian host sepanjang 8
bit = 254 host ).

Format alamat ini terdiri dari 2 bagian, netid dan hostid. Netid sendiri menyatakan
alamat jaringan sedangkan host id menyatakan alamat lokal (host/router).

Dalam penerapannya, alamat internet ini diklasifikasikan ke dalam kelas (A-E).


TCP/IP versi 6
Menurut jurnal Internet Protocol, diperkirakan tak sampai tahun 2011, jatah alamat IP yang
masih belum digunakan saat ini akan habis. Maka muncullah suatu metode peangalamatan
baru yang dikenal dengan sebutan IPv6. Di Indonesia, salah satu penyedia jasa Internet,
Indosat Mega Media (Indosat M2), sejak 2004 telah siap menyewakan jaringan IPv6 ini. IPv6
merupakan metode pengalamatan IP yang perlahan-lahan mulai menggantikan IPv4. IPv6
digunakan sebagai pengalamatan karena keterbatasan jumlah IP yang dimiliki oleh IPv4,
mengingat semakin bertambahnya perangkat berbasis IP saat ini.

IPv6 atau Internet Protocol version 6 adalah protokol Internet terbaru yang merupakan
pengembangan lebih lanjut dari protokol yang dipakai saat ini, IPv4 (Internet Protocol version
4). Pengalamatan IPv6 menggunakan 128-bit alamat yang jauh lebih banyak dibandingkan
dengan pengalamatan 32-bit milik IPv4. Dengan kapasitas alamat IP yang sangat besar pada
IPv6, setiap perangkat yang dapat terhubung ke Internet (komputer desktop, laptop, personal
digital assistant, atau telepon seluler GPRS/3G) bisa memiliki alamat IP yang tetap
Protokol IP versi 6 ini memiliki beberapa fitur baru yang merupakan perbaikan dari
IPv4, diantaranya :

1. Memiliki format header baru


2. Range alamat yang sangat besar
3. Pengalamatan secara efisien dan hierarkis serta infrastruktur routing
4. Konfigurasi pengalamatan secara stateless dan statefull
5. Built-in security
6. Dukungan yang lebih baik dalam hal QoS
7. Protokol baru untuk interaksi node
PERBANDINGAN TCP/IP V4
DENGAN TCP/IP V6
Kriteria Alamat IP versi4 Alamat IP versi 6
Panjang alamat 32 bit 128 bit
Jumlah total host (teoritis) 232=4 miliar host 2128
Ya, kelas A, B, C, D, dan E.
Belakangan tidak digunakan lagi,
Menggunakan kelas alamat mengingat telah tidak relevan dengan Tidak
perkembangan jaringan Internet yang
pesat.
Alamat multicast Kelas D, yaitu 224.0.0.0/4 Alamat multicast IPv6, yaitu FF00:/8
Alamat broadcast Ada Tidak ada
Alamat yang belum ditentukan 0.0.0.0 ::
Alamat loopback 127.0.0.1 ::1
Alamat IP publik IPv4, yang ditetapkan
Alamat IP publik Alamat IPv6 unicast global
oleh otoritas Internet (IANA)
Alamat IP pribadi IPv4, yang ditetapkan
Alamat IP pribadi Alamat IPv6 unicast site-local (FEC0::/48)
oleh otoritas Internet
Konfigurasi alamat otomatis Ya (APIPA) Alamat IPv6 unicast link-local (FE80::/64)
Representasi tekstual Dotted decimal format notation Colon hexadecimal format notation
Fungsi Prefiks Subnet mask atau panjang prefiks Panjang prefiks
PERANGKAT DALAM LAN
(LOCAL AREA NETWORK)

Berikut adalah perangkat yang berhubungan dengan LAN,


yaitu :

1. Perangkat (Hand Phone)


2. Tower Sinyal (BTS) atau (Base Transceiver Station)
3. Internet Service Provider (ISP)
PERANGKAT HANDPHONE
Handphone merupakan piranti atau alat
telekomunikasi seperti halnya telepon. Tetapi
handphone bersifat portable dan nirkabel. Bentuknya
yang lebih kecil dari telepon pada umumnya, yaitu
segenggaman tangan. Didalam HP terdapat
beberapa perangkat, yaitu CPU atau Central
Processing Unit. Seperti halnya komputer, handpone
juga mempunyai perangkat CPU yang berfungsi
sebagai pusat pengolahan data. Perangkat
handphone banyak yang menggunakan IC sesuai
dengan kebutuhannya, diantaranya :
RAM atau Random Acceess Memory,
Antena
Bluetooth
Microphone
Speaker
LCD (Liquid Cell Display
Batterai
Key pad atau Touch screen
TOWER SINYAL (BTS)
BTS merupakan suatu elemen dalam jaringan seluler
(Cell Network) yang berperan penting sebagai
pemancar dan penerima sinyal dari handphone
pengguna (MS / Mobile Station). Tanpa adanya BTS,
atau ketika BTS terdekat di sekitar lokasi bermasalah, bisa
dipastikan sinyal yang diterima oleh MS ikut bermasalah
seperti sinyal hilang, blank spot, telepon putus dan
sebagainya. BTS secara umum berbentuk menara
pemancar dengan ketinggian bervariasi antara 40 - 75
meter, menyesuaikan kondisi geografis dan luas
jangkauan jaringan yang dituju. Selain berbentuk
menara pemancar, ada juga "BTS Roof Top", yaitu
antena pemancar yang umumnya diletakkan di atap
gedung bertingkat dengan ketinggian tertentu. Selain
itu, ada lagi BTS yang biasa terlihat ketika terjadi
bencana alam di suatu daerah , yaitu perangkat Mobile
BTS yang digunakan untuk melayani kebutuhan
telekomunikasi di daerah yang tidak tercover BTS
konvensional secara temporary.
ISP (INTERNET SERVICE PROVIDER)
Internet Service Provider (ISP) adalah sebuah
perusahaan penyedia layanan pada jasa sambungan
internet dengan jasa lainnya yang saling berhubungan.
Peran ISP dalam pengaksesan internet antara lain :

Sebagai media yang memberikan jasa untuk


berhubungan dengan internet
Menghubungkan pelanggan ke gateway internet
terdekat.
Menyediakan modem untuk dial-up.
Menghubungkan seorang user ke layanan informasi
World Wide Web (www).
Memungkinkan seorang user menggunakan layanan
surat elektronik (e-mail)
Memungkinkan seorang user melakukan percakapan
suara via internet.
Memberi tempat untuk homepage.
SKEMA JARINGAN
INTERNET PADA HP
Perangkat yang digunakan dalam jaringan
handphone, anatara lain:
Pengguna (User)
Perangkat (HandPhone)
LAN (Local Area Network)
Modem ISP (Internet Service Provider)
Server
Telkomsel XL

Skema jaringan internet pada HP dimulai


dari pengguna (User), Perangkat (HandPhone),
Indosat Smartfren
LAN (Local Area Network), Modem ISP (Internet
Service Provider), dan Server. Setelah sampai
server, server akan mengolah data yang diminta
oleh pengguna internet dan kemudian ditransfer
atau dikembalikan secara berurutan terbalik dari
Server, ISP (Internet Service Provider) , LAN (Local
Area Network), Perangkat (Handphone), sampai
ke Pengguna (User) kembali.
Thanks for your attention
SEEE YAAA. !!!

Anda mungkin juga menyukai