Anda di halaman 1dari 11

OBSERVASI DI BENGKEL UFO AC MOBIL

Jalan Ringroad Utara, caturtunggal, kec depok kabupaten sleman, DIY

Nama : SADIDA FAHMI


Kelas :B
NIM :15509134002
Sejarah singkat bengkel UFO

Berdiri : Sejak tahun 2004


Alamat : Jalan Ringroad Utara, caturtunggal, kec depok ka sleman, DIY
Pemilik : Bpk. Sugeng Haryanto
Sebelumnya Bpk Sugeng Haryanto mendirikan bengkel AC juga didaerah
samirono dekat GOR UNY
Struktur Oganisasi Bpk. Fatur

Bpk. Budi
Ketua
Karyawan Utama
Bpk. Sugeng Haryanto

Bpk. Thomas
Bengkel UFO AC mobil adalah bengkel Swasta yang diketuai
oleh bapak Sugeng Haryanto

Bengkel UFO AC mobil memperkerjakan 3 orang karyawan


Layanan bengkel UFO AC mobil

Melayani service AC
Melayani pemasangan baru dan beks
Melayani konsultasi seputar AC cek secara gratis
Melayani jual spare part Sanden dan Denso
Dan juga melayani antar jemput ke pelanggan secara gratis
Alat dan bahan bengkel UFO

Service manifold atau manifold gauge


Toolbox set
Vacum freon
Refrigrant R134 A
Kompresor
Receiver dryer
Spare part baru dan bekas
Tarif di bengkel UFO
No. Jenis Servis Biaya

1 Pengisian Refigerant

Single blower Rp. 125.000

Double blower Rp. 150.000 200.000

2 Ganti evaporator Rp.1.000.000 1.500.000

3 Jasa Service AC berat Rp. 250.000

4 Bongkar pasang Rp. 250.000

5. Receiver drier Rp. 150.000

6. Magnet Rp. 200.000

7. Katup ekspansi Rp. 250.000 300.000

Tarif diatas adalah tarif secara garis besarnya saja yang disampaikan
oleh narasumber. Dan masing-masing kendaraan mempunyai
karakteristik yang berbeda-beda. Sehingga harga juga sangat
berpengaruh.
Mekanisme detail pekerjaan yang sering dilakukan

Pengosongan refrigrant
Tutup kedua katup manifold gauge.
pasang manifold gauge ke kompresor dengan selang merah ke nipel tekanan tinggi
dan selang biru ke nipel tekanan rendah serta selang hijau ke pompa vakum.
Bukalah salah satu katup manifold dan hidupkan pompa vakum.
Bacalah ukuran pada vakum gauge, hingga menunjukkan angka +/- 600 mmHg
(23,62 inHg; 80 kPa)
Bukalah sisi katup manifold yang lain agar vakum bekerja dari dua sisi untuk lebih
mengefisienkan kerja pompa vakum.
Baca kembali ukuran pada vakum gauge dan pastikan sistem telah bersih dari
udara maupun uap air dengan angka penunjuk berada pada angka 750 mmHg
(29,53 in Hg; 99,98 kPa ).
Pengosongan refrigrant

Biarkan pompa vakum tetap hidup kurang lebih selama 30 menit.


Tutup kedua katup manifold sebelum mematikan pompa vakum.
Tunggu kurang lebih 15 menit dan amati angka penunjuk meteran. Bila terjadi
penurunan maka berarti dalam sistem rangkaian masih terjadi kebocoran.
Cari kebocoran dengan alat deteksi kebocoran atau dengan menggunakan air
sabun oleskan air sabun pada komponen-komponen ac dengan menggunakan
kuas sampai ditemukan dan perbaiki.
Mekanisme detail pekerjaan yang sering dilakukan

Mengisikan Freon kedalam system AC


Memastikan bahwa pada system AC tidak ada lagi udara ataupun uap air yang tertinggal
Memasang selang tengah pada tabung Freon
Membuka katup tabung Freon sedikit demi sedikit dan mengendorkan mur selang
tengahtengah pada fiting tengah manifold gauge sampai terdengar suara mendesis
biarkan udaranya keluar dan setelah itu mengencangkan kembali mur pengikatnya.
Membuka katup tekanan rendah, dan mengamati hingga gauge menunjuk angka labil dari
4,2 Kg/Cm2 (60psi)
Mengisikan Freon kedalam system AC

Menghidupkan mesin pada kecepatan idel cepat


Menghidupkan AC pada posisi switch blower kecepatan tinggi dan switch
temperature dingin maksimum.
Proses lamanya pengisian dikontrol melalui kaca pandang pada receiver bila
tidak lagi terdapat gelembung berarti sudah cukp untuk pengisiannya. Selain
itu juga pada tekanan gauge menunjuk 1.5-2.0 Kg/Cm2 (21-28 psi) pada sisi
tekanan tinggi.
Menutup rapat katup manifold tekanan rendah dan tinggi dan katup tabung
Freon.
Mematikan AC mobil ,Mematikan Mobil
Melepas selang tekanan tinggi dan rendah serta selang tengah pada tabung
refrigerant
Sekian dan terimakasih

Mobil motor sesungguhnya bukan kendaraan kita yang


sebenarnya
Tapi ,
Iman, Amal , Sholeh adalah kendaraan kita menuju akhirat
yang selama-lamanya.

Anda mungkin juga menyukai