Anda di halaman 1dari 14

Metode Sol Gel

Amanda Willis
Bilqis Latifah
Dwi Hartanto
Fitri Alawiyah
Ridwan Arifudin
Pengertian
• Nanomaterial adalah bidang yang membutuhkan ilmu
material pendekatan berbasis nanoteknologi .

• Ini mempelajari bahan dengan ciri-ciri morfologi pada


skala nano , dan khususnya mereka yang memiliki sifat
khusus yang berasal dari dimensi nano mereka.

• Nano biasanya didefinisikan sebagai lebih kecil dari


sepersepuluh dari satu mikrometer dalam setidaknya
satu dimensi, meskipun istilah ini kadang-kadang juga
digunakan untuk bahan yang lebih kecil dari satu
mikrometer.
Pegertian
• Sol adalah suspensi koloid yang fasa
terdispersinya berbentuk solid (padat) dan
fasa pendispersinya berbentuk liquid (cairan)

• Gel (gelation) adalah jaringan partikel atau


molekul, baik padatan dan cairan, dimana
polimer yang terjadi di dalam larutan
digunakan sebagai tempat pertumbuhan
zat anorganik.
Pengertian
• Metode sol-gel dikenal sebagai salah satu metode sintesis
nanopartikel yang cukup sederhana dan mudah.
• Metode ini merupakan salah satu “wet method” karena pada
prosesnya melibatkan larutan sebagai medianya.
• Metode sol gel berkembang dengan pesat karena memungkinkan
sintesis padatan pada temperatur ruang.
• Proses sol-gel merupakan proses yang banyak digunakan untuk
membuat keramik dan material gelas.
Proses Sol Gel
• Prekursor : Alkoksida logam atau klorida
logam

• Dua tahapan umum Proses sol gel : hidrolisis


dan polikondensasi.
Skema Umum Proses Sol Gel :
Kimia Sol Gel
• Hidrolisis metal alkoksida

• Kondensasi
Polimerisasi sol-gel terjadi dalam 3 tahap :
1. Polimerisasi monomer-monomer membentuk
partikel
2. Pertumbuhan partikel
3. Pengikatan partikel membentuk rantai, kemudian
jaringan yang terbentuk diperpanjang dalam
medium cair, mengental menjadi suatu gel, seperti
gambar berikut :
Pematangan (Aging)
Setelah reaksi hidrolisis dan kondensasi,
dilanjutkan dengan proses pematangan gel yang
terbentuk.

Pada proses ini terjadi reaksi pembentukan


jaringan gel yang lebih kaku, kuat, dan menyusut
di dalam larutan.
Pengeringan

Tahap terakhir adalah proses penguapan larutan


dan cairan yang tidak diinginkan untuk
mendapatkan struktur sol gel yang memiliki luas
permukaan yang besar.
Metode Sol-Gel
Keuntungan Kerugian
• Homogenitasnya lebih baik • proses cukup mahal
• Temperatur rendah • Residu butir-butir halus
• Kemurnian lebih baik • Residu hidroksil
• Menghindari reaksi dengan • Residu carbon
container • Waktu proses cukup lama
• Fase pemisahan cepat
• Kristalisasi cepat

(J.D.Mackenzie, J.Non-Cryst.Solids, 48, 1 (1982)


Naufal : Keutungan dengan temperatur rendah,
apakah dengan metode sol gel ini temperatur
yang digunakan sama?
Sol gel dibuat dari “kecil-besar” karena dengan
penyusunan suhu pembuatan lebih kecil, dan
tergantung material/bahan yang akan dibuat,

Anda mungkin juga menyukai