Anda di halaman 1dari 17

ORGANON SENSORIUM MATA

Endang Widhiyastuti
Laboratorium Histologi FK UMS
Tahun 2013
BULBUS OKULI

Tunika Fibrosa :
1. Sklera
2. Kornea
Tunika Vaskulosa :
1. Koroid
2. Korpus Siliaris
3. Iris
Tunika Nervosa :
Retina
TUNIKA FIBROSA

SKLERA
- 5/6 bagian
- Putih
- Non transparan
- Relatif Avaskuler
Terdiri atas lapisan :
1. Episklera : JP Longgar
2. Sklera Propria : JP Padat,
Kolagen > elastis
3. Lamina Fusca : Elastis > kolagen
TUNIKA FIBROSA

 KORNEA 4. Membrana Descmeti :


- 1/6 bagian - membrana basalis endotel kornea
- Tidak berwarna - serabut elastis & filamen kolagen
- Transparan halus
- Avaskuler - mempunyai daya regenerasi
- Lapisan-lapisan : 5. Endotel Kornea :
1. Epitel kornea : skuameus - Epitel mesenkimal kornea
kompleks non kornifikasi - Selapis sel-sel pipih
2. Membrana Bowman : tipis, fibril - berperan dalam sintesis dan
kolagen beranyaman, tdk pemeliharaan membran.
mempunyai daya regenerasi
3. Substansia Propria : tertebal
(90%), lamela kolagen saling //
sel fibroblas  korpuskulum
kornea
KORNEA

1. Epitel kornea
2. Membrana
Bowmann
3. Substansia propria
4. Membrana Descmeti
5. Endotel kornea
KORNEA
(tiga dimensi)
TUNIKA VASKULOSA

KOROID : 3. Lamina Koriokapilaris :


1. Epikoroid (Suprakorioidea) : - Anyaman kapiler
- Anyaman serabut elastis - Untuk nutrisi retina
- Sel-sel melanosit - Tidak lanjut sebagai korpus siliaris
2. Lamina vasculosa : 4. Lamina Vitrea :
- L. Halleri : luar : vasa besar (Glassy Membran/Membrana Bruch)
- L. Sattler : dalam : vasa sedang - Kolagen  L Basalis kapiler
- JP longgar berlamelair - Anyaman elastis
- Sel-sel melanosit - Kolagen  L Basalis epitel
pigmenti retina
KORPUS SILIARIS

- Penebalan bagian depan Koroid  MUSKULUS SILIARIS :


- Mengelilingi muskulus siliaris  1. Muskulus Brucke
Struktur Histologis : - Bagian luar
- Merupakan lanjutan koroid dan - Meridional
retina - Meliputi sklera
- Koroid : - suprakoroid, vaskulosa & - Fungsi peregangan koroid
vitrea 2. Muskulus Tensor Koroid
- Retina : - Tebal
- Str. Pigmenti retina siliaris : - Radier
kolumner simpleks & granula pig- - Fungsi akomodasi
men. 3. Muskulus Muller
- Epitel siliaris : - Sirkuler
kolumner simpleks tanpa pigmen - Fungsi akomodasi
- Membrana limitans interna
PROSESUS SILIARIS

- Permukaan bergerigi
- Disusun jar ikat longgar
- Diliputi 2 lapisan epitel :
1. Stratum pigmenti retina
siliaris
2. Epitel siliaris :
- kolumner selapis
- tidak berpigmen
- sekresi humor akueus
- Serabut zonula Zinii :
- fiksasi lensa
IRIS

- Perluasan membranosa koroid 4. Muskulus dilatator pupile :


- Membentuk pupil - dari ektoderm
- Lapisan iris : - fusiform
1. Endotelium Iridis :
- inti oval
- Permukaan depan
- Tipis & ireguler
-granula pigmen
- Lanjut sbg endotel kornea - radier
2. Lamina margo anterior : 4. Stratum pigmenti iridis :
- sel melanosit  warna iris - permukaan posterior yang datar
- serabut kolagen - merupakan lanjutan epitel siliaris
- avaskuler - padat pigmen
3. Lamina vaskulosa/stroma iridis : - dilapisi membrana limitans interna
- jp longgar
- sel melanosit
- pembuluh darah
- muskulus sfinkter pupile
STRATUM NERVOSUM

RETINA PARS COECA :


- Bagian depan
- Mulai Oraserrata sampai Iris
- Sel-sel non fotosensitif
- Lapisan dalam : - kolumner selapis
- tidak mengandung pigmen
- lanjutan lapisan sensoris retina
- Lapisan luar : - Kolumner selapis
- mengandung pigmen
- lanjutan stratum pigmenti retina
- Melapisi korpus siliaris dan iris bagian belakang
RETINA PARS OPTIKA
1. Stratum pigmenti retina
2. Neuro epitel/membrana Jacobi
- Lapisian konus & basilus
3. Membrana limitans eksterna
- hubungan antar sel sensoris
& sel Muller
4. Str. Granulosum eksternum
- inti sel konus & basilus
5. Str. Fleksiforme eksternum
- sinapsis sel sensoris dengan
sel bipoler
6. Str. Granulosum internum
- inti-inti sel bipoler
7. Str. Fleksiforme internum
sinapsis bipoler & ganglion
8. Stratum ganglionare
9. Stratum nervosum
- akson sel ganglion  n.
optikus
10. Membrana limitans interna
MAKULA LUTEA DAN FOVEA SENTRALIS

- 2,5 – 3,5 mm dari diskus optikus


- Pada kutub belakang bola mata
- Tepat pada sumbu mata
- Diameter 3 mm
- Bagian tengah membentuk lekukan  fovea sentralis :
- Retina tipis
- Bagian tepi sel bipoler dan sel ganglion
- Bagian sentral hanya sel-sel konus
- Merupakan titik ketajaman penglihatan
SEL SENSORIS MATA
SEL BASILUS :
- Panjang & ramping, saling //
- Segmen Luar :
- regio fotosensitif
- merupakan denrit
- bentuk silinder
- membran vesikel
- mengandung rhodopsin
- penglihatan sedikit cahaya
- Segmen Dalam :
- regio metabolik
- banyak mitokondria, glikogen dan
polisom
- basal bodi  silia
- sintesis protein membran vesikel
- menghasilkan enersi
SEL KONUS
Segmem Luar :
- regio fotosensitif
- mengandung iodopsin
LENSA MATA
KAPSULA LENTIS
- homogen, refraktil,
- tipis (10-20), elastis
- kaya karbohidrat
- lamela tipis kolagen
- glikoprotein amorf
EPITEL SUBKAPSULA
- kuboid selapis
- hanya terdapat pada permukaan
depan
- berhubungan dgn serabut lensa
- sitoplasma sdk organela  pucat
- Hubungan antar sel : gap junction
SERABUT LENSA
- panjang, prismatis, heksagonal
- berasal dari sel lensa embrional
PALPEBRA

- Lempeng Tarsal :
jaringan pengikat padat
- Fasies anterior :
kulit tipis
- Fasies posterior :
kolumner kompleks
- Kelenjar :
Zeis, Moll, Meibom
- Muskulus :
orbikularis okuli
levator palpebrae
tarsalis Muller
- Folikel rambut :
silia
KELENJAR LAKRIMALIS

- Bentuk tubuloalveoler
- Sel asinus serous
- Myoepitel
- 6 – 12 duktus ekskretorius
- Bermuara pada forniks konjunktiva
superior
- Aliran air mata :
1. forniks, palpebra, kornea
2. punktum lakrimalis
3. Kanalikuli lakrimalis
4. Kanalikulus komunis
5. Sakus lakrimalis
6. Duktus nasolakrimalis
7. Lateral konkha nasalis inferior rongga
hidung

Anda mungkin juga menyukai