Anda di halaman 1dari 36

ASUHAN KEPERAWATAN

HEPATITIS

Ns Enok Sureskiarti S. Kep


Stikes Muhammadiyah Samarinda
1. DEFINISI
1.Hepatitis virus akut adalah penyakit pada
hati yang gejala utamanya berhubungan
erat dengan adanya nekrosis pad hati.
Biasanya disebabkan oleh virus yaitu virus
hepatitis A, virus hepatitis B, virus hepatitis
C, dll.( Arief Mansjoer, 2001 : 513 )

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 2


2.Hepatitis virus akut adalah penyakit infeksi
yang penyebarannya luas, walaupun efek
utamanya pada hati.( Syivia .A. price : 2005
hal : 485 )
3. Hepatitis virus merupakan infeksi sistemik
oleh virus disertai nekrosis dan klinis,
biokimia serta seluler yang khas (Smeltzer,
2001)

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 3


Virus hepatitis.

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 4


2. ETIOLOGI

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 5


1. VIRUS
Type A Type B Type C Type D Type E
Metode Fekal-oral Parenteral Parenteral Parenteral Fekal-
transmisi melalui seksual, jarang perinatal, oral
orang lain perinatal seksual, memerluka
orang ke n koinfeksi
orang, dengan
perinatal type B
Kepa- Tak ikterik Parah Menyebar Peningkatan Sama
rahan dan asimto- luas, dapat insiden dengan D
matik berkem- kronis dan
bang gagal hepar
sampai akut
kronis
Sumber Darah, Darah, Terutama Melalui Darah,
virus feces, saliva, melalui darah feces,
saliva semen, darah saliva
sekresi
vagina
3/10/2019 copyright (your organization) 2003 6
Lanjutan Etiology :
2. Alkohol.
Menyebabkan alkohol hepatitis dan
selanjutnya menjadi alkohol sirosis.

3. Obat-obatan.
Menyebabkan toksik untuk hati, sehingga
sering disebut hepatitis toksik dan
hepatitis akut.
3/10/2019 copyright (your organization) 2003 7
3. TANDA DAN GEJALA

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 8


1.Masa tunas
Virus A : 15-45 hari (rata-rata 25 hari)
Virus B : 40-180 hari (rata-rata 75 hari)
Virus non A dan non B : 15-150 hari (rata-
rata 50 hari)
2.Fase Pre Ikterik :
• Keluhan umumnya tidak khas.
• Keluhan yang disebabkan infeksi virus
berlangsung sekitar 2-7 hari.
3/10/2019 copyright (your organization) 2003 9
Lanjutan fae pre ichterik
• Nafsu makan menurun (pertama kali
timbul), nausea, vomitus, perut kanan atas
(ulu hati) dirasakan sakit.
• Seluruh badan pegal2 terutama di pinggang,
bahu & malaise, lekas capek terutama sore
hari.
• suhu badan meningkat sekitar 39oC
berlangsung selama 2-5 hari
• pusing, nyeri persendian. Keluhan gatal-
gatal mencolok pada hepatitis virus B.
3/10/2019 copyright (your organization) 2003 10
3.Fase Ikterik

• Urine berwarna seperti teh pekat,


tinja berwarna pucat.
• penurunan suhu badan disertai
dengan bradikardi.
• Ikterus pd kulit & sklera yg terus
meningkat pd minggu I, kemudian
menetap & baru berkurang setelah
10-14 hari.

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 11


Lanjutan fase icterik,,,,,
• Kadang-kadang disertai gatal-
gatal pasa seluruh badan, rasa
lesu dan lekas capai dirasakan
selama 1-2 minggu.

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 12


4.Fase penyembuhan

• Dimulai saat menghilangnya tanda2 ikterus,


rasa mual, rasa sakit di ulu hati, disusul
bertambahnya nafsu makan, rata2 14-15
hari setelah timbulnya masa ikterik.

• Warna urine tampak normal, penderita


mulai merasa segar kembali, namun lemas
dan lekas capai.

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 13


Gambar penderita hepatitis kronik

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 14


4. PATOFISIOLOGY

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 15


Pathway Terlampir..

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 16


5. PEMERIKSAAN
DIAGNOSTIK

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 17


1. Laboratorium

a.Pemeriksaan pigmen :

- urobilirubin direk
- bilirubun serum total
- bilirubin urine
- urobilinogen urine
- urobilinogen feses

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 18


• b.Pemeriksaan protein

- protein totel serum


- albumin serum
- globulin serum
- HbsAG

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 19


c. Waktu protombin
- respon waktu protombin
terhadap vitamin K.
d. Pemeriksaan serum transferase dan
transaminase
- AST atau SGOT
- ALT atau SGPT
- LDH
- Amonia serum
3/10/2019 copyright (your organization) 2003 20
2. Radiologi

- foto rontgen abdomen


- pemindahan hati denagn preparat
technetium, emas, atau rose bengal
yang berlabel radioaktif
- kolestogram dan kalangiogram
- arteriografi pembuluh darah seliaka

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 21


3. Pemeriksaan tambahan :

- laparoskopi
- biopsi hati

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 22


6. KOMPLIKASI

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 23


1. Ensefalopati hepatic.
2. Serosis Hepar.

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 24


7. ASUHAN
KEPERAWATAN

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 25


PENGKAJIAN
• Data dasar tergantung pada
penyebab dan beratnya
kerusakan/gangguan hati
1.Aktivitas
- Kelemahan
- Kelelahan
- Malaise

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 26


• 2. Sirkulasi
- Bradikardi ( hiperbilirubin
berat )
- Ikterik pada sklera kulit,
membran mukosa
3. Eliminasi
- Urine gelap
- Diare feses warna tanah liat

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 27


• 4. Makanan dan Cairan
- Anoreksia
- Berat badan menurun
- Mual dan muntah
- Peningkatan oedema
- Asites/Acites

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 28


• 5. Neurosensori
- Peka terhadap rangsang
- Cenderung tidur
- Letargi
- Asteriksis

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 29


• 6. Nyeri / Kenyamanan
- Kram abdomen
- Nyeri tekan pada kuadran
kanan
- Mialgia
- Atralgia
- Sakit kepala
- Gatal ( pruritus )

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 30


• 7. Keamanan
- Demam
- Urtikaria
- Lesi makulopopuler
- Eritema
- Splenomegali
- Pembesaran nodus servikal
posterior

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 31


DX KEPERAWATAN :
1. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan
tubuh berhubungan dengan, perasaan
tidak nyaman di kuadran kanan atas,
gangguan absorbsi dan metabolisme
pencernaan makanan, kegagalan masukan
untuk memenuhi kebutuhan metabolik
karena anoreksia, mual dan muntah.

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 32


2. Gangguan rasa nyaman (nyeri)
berhubungan dengan
pembengkakan hepar yang
mengalami inflamasi hati dan
bendungan vena porta.

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 33


3. Hypertermi berhubungan dengan invasi
agent dalam sirkulasi darah sekunder
terhadap inflamasi hepar.
4. Keletihan berhubungan dengan proses
inflamasi kronis sekunder terhadap
hepatitis

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 34


5. Resiko tinggi kerusakan integritas kulit
dan jaringan berhubungan dengan pruritus
sekunder terhadap akumulasi pigmen
bilirubin dalam garam empedu

6. Risiko tinggi terhadap transmisi infeksi


berhubungan dengan sifat menular dari
agent virus

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 35


SELAMAT
BELAJAR…….
RAIH CiTA_-CITA
MU

3/10/2019 copyright (your organization) 2003 36

Anda mungkin juga menyukai