Anda di halaman 1dari 14

Trend & Issue

Psychiatric
and
Mental Disorder
PENDAHULUAN
Keperawatan
Jiwa
Ilmu : domain
 Perasaan dirinya
 Perasaan orang lain
 Cara mengelola stress

 Merupakan bagian integral


pelayanan kesh
 Mengikuti dinamika dan perkemb
masyarakat
Pengertian
 Trend dalam keperawatan jiwa adalah masalah-
masalah yang sedang hangat dibicarakan dan
dianggap penting.

 Masalah-masalah tersebut dianggap ancaman atau


tantangan yang akan berdampak besar pada
keperawatan jiwa baik dalam tatanan regional
maupun global.
Trend Keperawatan Jiwa
Modernisasi
 Peningkatan Iptek  inform – Komunikasi
 Transform masy agraris  industri
Pembangunan nasional
 Angka penduduk miskin meningkat
Bencana
 Trauma
 Kehilangan Fisik, jiwa dan harta

Peningkatan masalah
Situasi krisis
psikososial masyarakat
Anak Putus
sekolah Anak Jalanan
Peningkatan
KDRT

Kriminalitas
Masalah
anak & remaja
Kasus bunuh Kesehatan
diri jiwa

Napza

Psikogeriatrik Psikososial
pasca bencana
LEADING CAUSES OF DISABILITY-
ADJUSTED LIFE YEARS
Projections

2000 2020

Lower respiratory infections Ischaemic heart disease


Perinatal conditions Unipolar depressive disorders
HIV/AIDS
Road traffic accidents
Unipolar depressive disorders
Cerebrovascular disease

Diarrhoeal diseases Chronic obstructive pulmonary


disease
NEGATIVE TREND POSITIVE TREND

 Jaminan HAM penderita  Perkembangan terbaru dan

gangguan jiwa belum memadai intervensi yang lebih efektif


(farmakologi dan psikologi)
 Dominannya perawatan medik
 Pelayanan berbasis masyarakat
akut dan kurang
memperhatikan perawatan  Kesadaran dan keterlibatan

jangka panjang dan kebutuhan pasien dan kelompok keluarga

psikososial

 Meningkatnya keterlibatan
industri farmasi
Tren internasional dalam reformasi
kesehatan jiwa

 Menutup/mengurangi TT pada RSJ besar ( > 1000 beds)


 Perpindahan dari layanan RS ke layanan di komunitas
 Pengembangan tim tatalaksana komunitas (case
management)
 Rehabilitasi psikososial di komunitas dengan tujuan untuk
re-integrasi sosial, kesempatan kerja, dan kehidupan
bermasyarakat
 Meningkatkan kapasitas keluarga dan komunitas dalam
penyediaan layanan kesehatan jiwa yang lebih baik
ISSU KEPERAWATAN JIWA
 Jumlah RSJ : 25
 Jml tempat tidur ( RSJ dan Bangsal psikiatrik )
kurang lebih 10.000 tt
 Ribuan pend. G3 jiwa di masyarakat, di pasung,
gelandangan psikotik dll
 Fasilitas RSJ belum memadai
• Poor knowledge
• Negative stigma ISSUE
• Lack of social support MASALAH
• lack of financial KEP
• Health providers still fight various KESWA
limitation
Labeling ( Stigma )

 Masih kuat di masyarakat


 Penderita g3 jiwa sering mendapat perlakuan
deskriminatif dan tidak manusiawi
 Menghambat kesembuhan penderita
Perawatan relatif lama

 LOS panjang
 Tidak memberi kesempatan kepada pasien yang
lain
 Ideal RS hanya menjadi krisis center
 Resosialisasi di panti dan masyarakat
Decentralisasi

 Kebijakan pusat sepenuhnya berjalan di daerah


 Kurang menguntungakan pada daerah yang
PADnya kecil
 Gangguan jiwa belum menjadi prioritas
Prioritas Utama Kesehatan jiwa

 Meningkatkan status kesehatan jiwa masyarakat


 Meningkatkan sumberdaya keswa
 Menggunakan sumber daya lebih efektif untuk
memperkuat pelayanan berbasis masyarakat
 Melindungi HAM setiap penderita yang sakit jiwa

Anda mungkin juga menyukai