Anda di halaman 1dari 27

Software Requirements Spesification

Pencarian Tempat Wisata


1. Introduction

1.1 Purpose
Tujuan dibuatnya dokumen ini adalah untuk menentukan
requirements dan spesifikasi perangkat lunak pencarian tempat
wisata. Dalam dokumen ini akan dijelaskan tujuan dan fitur dari
sistem, interface sistem, apa yang bisa dilakukan sistem, batasan
lingkungan operasi sistem, dan bagaimana sistem berinteraksi.
Dokumen ini diperuntukan bagi stakeholders dan system
developers.
Dengan adanya SRS ini maka akan dapat diketahui dengan jelas
tujuan pembuatan software sehingga dapat mendukung
kesuksesan software yang akan dibuat.
1. Introduction

1.2 Scope
Pencarian tempat wisata adalah aplikasi mobile berbasis GPS yang
membantu orang untuk menemukan tempat wisata terdekat
berdasarkan posisi pengguna saat ini dan spesifikasi lainnya seperti
harga tiket masuk, jenis wisata, dan lainnya. Pengguna juga dapat
melakukan pemesanan tiket masuk, pembayaran dan penerbitan
tiket.
Pemilik tempat wisata dapat menyediakan informasi tempat
wisata menggunakan web-portal. Informasi ini akan bertindak
sebagai basis pencarian hasil yang ditampilkan kepada pengguna.
Admin juga menggunakan web-portal untuk mengelola sistem.
1. Introduction

1.3 Definitions, Acronyms, and Abbreviations


No Istilah Definisi
1 SRS Software Requirements Specifications (Spesifikasi Persyaratan Perangkat Lunak); dokumen yang
menggambarkan spesifikasi kebutuhan pada sebuah perangkat lunak

2 Pengguna Orang yang menggunakan perangkat lunak untuk mencari tempat wisata

3 Admin Pengelola perangkat lunak


4 Pemilik Pemilik tempat wisata
5 Web-portal Aplikasi web untuk admin dan pemilik tempat wisata

6 GPS Global Positioning System


7 GPS-Navigator Perangkat lunak yang terinstall pada ponsel yang menyediakan koneksi GPS dan data,
menunjukkan lokasi pada peta dan menemukan jalan dari posisi saat ini menuju lokasi tempat
wisata.
1. Introduction

1.4 References
 IEEE Std. 830-1998, IEEE Recommended Practice for Software Requirements
Specifications.

1.5 Overview
 Introduction, merupakan penjelasan singkat mengenai tujuan dan ruang lingkup
sistem yang dikembangkan.
 General description, merupakan gambaran umum dari sistem yang
dikembangkan, meliputi fungsi yang terdapat pada sistem dan pengguna yang
terlibat.
 Specific requirements, merupakan penjelasan detail dari sistem yang
dikembangkan yang akan digunakan oleh developers dan system tester dalam
mengembangkan sistem.
2. General Description

2.1 Product Perspective


Sistem ini terdiri dari dua bagian yaitu aplikasi mobile dan web-
portal.
Aplikasi mobile digunakan untuk menemukan dan menampilkan
informasi tempat wisata disuatu wilayah serta pemesanan dan
pembayaran tiket masuk sedangkan web portal akan digunakan
untuk mengelola informasi tempat wisata dan sistem secara
keseluruhan.
2. General Description

2.1 Product Perspective


Mobile Software
Aplikasi mobile membutuhkan komunikasi ke
GPS Pencarian tempat Wisata aplikasi GPS pada ponsel untuk menentukan posisi
Application Application pengguna. GPS akan memberikan lokasi
pengguna, tempat wisata, dan jarak keduanya
kepada aplikasi yang akan ditampilkan dalam
Database Server
GPS Device
peta.
Db Aplikasi mobile dan web portal saling
Mobile Hardware
berkomunikasi dengan database. Aplikasi mobile
hanya menggunakan database untuk mengambil
data sedangkan web portal menambah dan
Web Portal
memodifikasi data. Semua komunikasi dengan
database melalui internet.
2. General Description

2.2 Product Function


Aplikasi mobile akan memiliki fungsi utama pencarian, pemesanan
tiket, dan pembayaran.
Sedangkan web portal akan menyediakan fungsionalitas untuk
mengelola sistem dan informasi tempat wisata.
2. General Description

2.3 User Characteristics


No Level Deskripsi

Level user yang mempunyai hak akses untuk mengelola sistem seperti mengelola data
1 Admin customer dan owner, data pemesanan, data pembayaran, backup/restore data dan
lainnya.
Level user yang dapat menggunakan aplikasi pencarian tempat wisata, pemesanan
2 Pengguna tiket dan pembayaran tiket masuk. Pengguna juga dapat melakukan navigasi ke
tempat wisata dari lokasinya saat ini.

Level user yang dapat melakukan pengelolaan informasi tempat wisata yang dimiliki
3 Pemilik
dan melihat angka penjualan tiket online.
2. General Description

2.4 General Constraints


Koneksi internet menjadi batasan untuk aplikasi. Karena aplikasi
mengambil data dari database melalui internet sehingga koneksi
internet dibutuhkan agar aplikasi dapat berjalan.
Pada saat pencarian tempat wisata, GPS harus dalam keadaan
hidup.
2. General Description

2.5 Assumptions and Dependencies


Untuk masalah pembayaran ditangani oleh pihak ketiga yaitu
bank.
Waktu pembayaran disediakan selama 60 menit sejak proses
pemesanan selesai.
Pemesanan dianggap batal jika pembayaran tidak dilakukan.
Tidak disediakan mekanisme pembatalan maupun perubahan
jadwal untuk tiket yang telah dibeli.
3. Specific Requirements

3.1 External Interface Requirements


3.1.1 User Interface
User interfaces yang dibuat dapat dengan mudah digunakan tanpa
bantuan orang lain.
Aplikasi yang dibuat harus disertakan logical interface/proses
untuk setiap fungsi di dalam aplikasi.
Aplikasi memiliki tampilan yang berbeda untuk masing-masing
kelas pengguna.
Aplikasi mobile dapat berjalan pada platform android dan ios
Aplikasi web portal menggunakan antarmuka berbasis web.
Aplikasi web portal dapat diakses melalui berbagai macam device
(PC dan mobile).
3. Specific Requirements

3.1 External Interface Requirements


3.1.2 Hardware Interface
No Kebutuhan Spesifikasi Deskripsi
1 Client PC/Laptop Min. processor dual core atau Perangkat yang akan digunakan pemilik dan
setara, RAM 2GB admin untuk mengelola sistem.

2 Ponsel Min Android OS, v4.4.4 Perangkat yang digunakan pengguna untuk
(KitKat), Quad-core 1.2 GHz, pencarian tempat wisata
RAM 1GB
3 Web server & DBMS Min. processor core i3, RAM Perangkat yang digunakan untuk menjalankan
8GB sistem secara keseluruhan

4 Network Perangkat yang digunakan untuk menghubungkan


server dan client
3. Specific Requirements

3.1 External Interface Requirements


3.1.3 Software Interface
No Kebutuhan Software

1 Sistem operasi Linux/Ms. Windows 10 x86, x64

2 Bahasa pemrograman Mobile app (java)


Web app (PHP, HTML, CSS, Javascript)

3 Database MySql
3. Specific Requirements

3.1 External Interface Requirements


3.1.4 Communication Interface
Pencarian tempat wisata menggunakan protokol HTTP untuk
komunikasi melalui internet, komunikasi intranet melalui TCP/IP.
 Beberapa modul terhubung dengan sistem eksternal, seperti
modul pembayaran sehingga membutuhkan koneksi jaringan yang
stabil dan handal untuk mendukung proses retrieval data.
3. Specific Requirements

3.2 Functional Requirements


3.2.1 Pengguna
No Fungsi Deskripsi

1 Registrasi Pengguna Pengguna dapat melakukan registrasi untuk dapat menggunakan aplikasi.
Pengguna yang memiliki akun google atau facebook dapat langsung login tanpa
melakukan registrasi.
2 Login Pengguna Pada saat pertama kali membuka aplikasi mobile, pengguna akan login terlebih
dahulu. Login dapat menggunakan akun google atau facebook. Informasi login
akan tersimpan pada ponsel dan selanjutnya pengguna dapat login secara
otomatis.
3 Pencarian Tempat Wisata Pengguna dapat memilih pencarian tempat wisata berdasarkan jarak yang
diinginkan dari lokasi saat ini, jenis wisata, dan harga tiket masuk.
3. Specific Requirements

3.2 Functional Requirements


3.2.1 Pengguna
No Fungsi Deskripsi

4 Tampilan hasil berupa peta Hasil pencarian ditampilkan dalam bentuk peta yang menunjukkan posisi pengguna dan
tempat wisata yang digambarkan dengan pin .
5 Navigasi ke tempat wisata Pengguna dapat memilih pin pada peta. Jika sudah dipilih, lokasi tempat wisata akan
dikirim ke program GPS-navigation ponsel. Pengguna dapat mengklik tombol navigasi
kemudian dapat bernavigasi ke tempat wisata yang dituju.

6 Pilih tempat wisata Pengguna dapat memilih pin pada peta kemudian akan muncul tampilan informasi
tempat wisata tersebut seperti gambar tempat wisata, nama tempat wisata, alamat,
deskripsi tempat wisata, jarak ke lokasi, perkiraan waktu tempuh, dan harga tiket
masuk.
3. Specific Requirements

3.2 Functional Requirements


3.2.1 Pengguna
No Fungsi Deskripsi

7 Pemesanan tiket masuk Pengguna dapat mengklik tombol pesan tiket masuk, kemudian input jumlah tiket yang
akan dibeli dan memilih metode pembayaran.
8 Pembayaran tiket masuk Pembayaran dilakukan dengan menggunakan pihak ketiga yaitu bank. Pengguna dapat
mentransfer harga tiket yang sudah dipesan.
3. Specific Requirements

3.2 Functional Requirements


3.2.2 Pemilik Tempat Wisata
No Fungsi Deskripsi

1 Registrasi pemilik tempat Pemilik dapat melakukan registrasi untuk dapat menggunakan aplikasi. Pemilik yang
wisata memiliki akun google atau facebook dapat langsung login tanpa melakukan registrasi.
2 Login pemilik tempat wisata Pada saat pertama kali membuka web portal, pengguna akan login terlebih dahulu.
Login dapat menggunakan akun google atau facebook. Informasi login akan tersimpan
pada browser dan selanjutnya pemilik dapat login secara otomatis.

3 Mengelola informasi tempat Pemilik dapat menginput informasi tempat wisata yang dimiliki seperti gambar tempat
wisata wisata, nama tempat wisata, alamat, no telepon, jenis tempat wisata, diskripsi tempat
wisata, harga tiket masuk, dan lain-lain. Pemilik dapat melakukan edit dan delete dari
informasi yang sudah diinput.
3. Specific Requirements

3.2 Functional Requirements


3.2.2 Pemilik Tempat Wisata
No Fungsi Deskripsi

4 Melihat hasil penjualan tiket Pemilik dapat melihat informasi hasil penjualan tiket online secara realtime.
online
3. Specific Requirements

3.2 Functional Requirements


3.2.3 Admin
No Fungsi Deskripsi
1 Login administrator Admin dapat melakukan login pada web-portal.

2 Verifikasi pemilik tempat Untuk mengizinkan pemilik tempat wisata dapat menggunakan sistem, admin harus
wisata melakukan verifikasi terhadap pemilik tempat wisata. Jika data yang diisi pemilik
tempat wisata dan informasi tempat wisata benar maka admin dapat mengizinkan
pemilik tempat wisata untuk menggunakan sistem. Jika sebaliknya maka admin dapat
menolak pemilik tempat wisata.
3 Mengelola data master Admin dapat menambah, edit dan delete data master seperti jenis wisata, informasi
yang wajib ditampilkan, dan lain-lain.
3. Specific Requirements

3.2 Functional Requirements


3.2.3 Admin
No Fungsi Deskripsi
4 Mengelola data pengguna Admin dapat melakukan edit informasi pengguna dan delete/inactive pengguna.

5 Mengelola data pemilik Admin dapat melakukan edit informasi pemilik tempat wisata dan delete/inactive
tempat wisata pemilik tempat wisata.
3. Specific Requirements

3.3 Performance Requirements


Dikarenakan sistem ini harus berjalan 7x24 jam, maka bila ada
gangguan atau maintenance harus diberitahukan terlebih dahulu
kepada seluruh stakeholder minimal 12 jam sebelumnya.
Sistem harus tetap dapat diakses dengan stabil pada saat semua
pengguna sistem mengakses pada saat bersamaan.
Response time pencarian tempat wisata seharusnya tidak lebih
dari 2 detik.
E-tiket terbit tidak lebih dari 5 menit setelah dilakukan
pembayaran tiket.
3. Specific Requirements

• 3.4 Design Constraints


Aplikasi mobile membutuhkan hard drive space tidak lebih dari 20 MB.
Penggunaan memori tidak lebih dari 20 MB.

3.5 Attributes
Reliability -> Sistem dapat menampilkan hasil pencarian yang benar lebih
dari 98%.
• Availability -> Aplikasi harus terhubung dengan internet agar aplikasi
dapat berkomunikasi dengan database. Aplikasi harus terhubung dengan
GPS device agar aplikasi mendapatkan lokasi pengguna, peta dan
menghitung jarak.
3. Specific Requirements

3.5 Attributes
Security -> Keamanan komunikasi antara sistem dan server seperti
komunikasi log-in harus dienkripsi. Untuk kepentingan analisis
keamanan bilamana terjadi gangguan/ancaman, maka perlu
dilakukan pencatatan (log) untuk setiap transaksi yang terjadi.
Pencatatan dilakukan untuk setiap transaksi baik yang berhasil
maupun yang gagal.
• Maintainability -> Aplikasi seharusnya mudah di kembangkan. Kode
harus ditulis sedemikian rupa sehingga mendukung penerapan
fungsi baru. Lingkungan pengujian harus dibangun untuk
memungkinkan pengujian berbagai fungsi aplikasi.
3. Specific Requirements

3.5 Attributes
Portability -> Aplikasi mobile seharusnya dapat berjalan pada
platform iOS dan Android.

3.6 Other Requirements


Developer harus menyediakan dukungan baik teknis maupun non-
teknis untuk maintenance dan konsultasi.
Update yang dilakukan di server tidak dilakukan pada jam-jam
sibuk sehingga tidak mengganggu aktivitas pengguna.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai