Anda di halaman 1dari 22

APLIKASI PENGELOLA LAUNDRY

Laporan

Di Ajukan Untuk Melengkapi Nilai Akhir Kegiatan

Uji Kompetisi (UJIKOM)

Oleh:

MUHAMAD SALDI MAULID

SMK BHAKTI INSANI KOTA BOGOR

JURUSAN REKAYASA PERANGKAT LUNAK

BOGOR

2023
DAFTAR ISI

Daftar isi............................................................................................................2
Abstraksi...........................................................................................................3

1.PENDAHULUAN

II.LANDASAN TEORI
2.1. Database...............................................................................................5
2.1.1. Relasi database.........................................................................5
2.1.2. Struktur tabel............................................................................5
2.1.3. ERD..........................................................................................5
2.1.3.1. Atribut..........................................................................6
2.1.3.2. Kardinalitas..................................................................6
2.2. Aplikasi................................................................................................6
2.3. Objek....................................................................................................7
2.4. Perancangan terstruktur........................................................................7
2.4.1. DFD.............................................................................................7
2.4.1.1. Diagram konteks.............................................................8
2.4.1.2. Level 0............................................................................8
2.4.1.3. Level 1............................................................................8
2.4.1.4. Level 2............................................................................8
2.4.2. Hipo.............................................................................................9
2.4.3. Flowchart....................................................................................9
2.4.4. User interface..............................................................................10
III.PEMBAHASAN DAN HASIL
3.1. Relasi database...................................................................................11
3.2. Struktur tabel......................................................................................12
3.3. ERD....................................................................................................15
3.1.1. Atribut.......................................................................................16
3.1.2. Kardinalitas...............................................................................16
3.4. Perancangan terstruktur.....................................................................17
3.4.1.DFD...........................................................................................17
3.4.1.2. Diagram konteks........................................................17
3.4.1.3. Level 0.......................................................................18
3.4.1.4. Level 1.......................................................................18
3.4.1.5. Level 2.......................................................................19
3.5. Hipo..................................................................................................20
3.6. Flowchart..........................................................................................21
3.7. User interface....................................................................................22
3.7.1. Desain menu...........................................................................22
3.7.2. Desain input...........................................................................22
3.7.3. Desain output.........................................................................23

IV.KESIMPULAN DAN SARAN


4.2. Simpulan.............................................................................................24
4.3. Saran ..................................................................................................24

LAMPIRAN.....................................................................................................25
ABSTRAKSI
Kebutuhan akan jasa pencucian masyarakat saat ini sangat meningkat.
Khususnya masyarakat perkotaan yang tidak memiliki waktu untuk mencuci
atau membersihkan pakaiannya sendiri. Untuk mengikuti perkembangan ini,
maka dirancanglah sebuah system informasi pelayanan jasa laundry berbasis
desktop untuk mempermudah transaksi pelayanan jasa bagi customer dan
juga membantu perusahaan dalam pengolahan data. Metode penelitian yang
digunakan adalah metode pendekatan berorientasi objek. Serta metode
pengumpulan data sekunder dengan menggunakan dokumen-dokumen yang
berkaitan dengan pelayanan jasa laundry. Sedangkan alat bantu yang
digunakan berupa Objek dengan menggunakan DFD, Hipo, flowchart, dan
menggunakan Microsoft visual studio 2010 serta PHPMySQL sebagai
databasenya.

I. PENDAHULUAN
Dengan memanfaatkan teknologi sebagai media untuk pengembangan
usaha juga mempermudah proses pekerjaan. Banyak dari pengusaha
menengah keatas dalam proses kerjanya memanfaatkan teknologi informasi
agar lebih efektif dan lebih efisien dalam menghemat waktu. Manfaat
berkembangnya sistem informasi ini sangat menguntungkan banyak pihak
terutama perusahaan kecil menengah. Sehingga para pengembang usaha
menerapkan sistem informasi teknologi ini, Karena sistem informasi sendiri
dapat mempermudah untuk memanajemen aktifitas perusahaan.
II. LANDASAN TEORI

2.1 Database
Database adalah kumpulan data yang disimpan dengan sistem tertentu,
dan saling berhubungan, sehingga dapat dikelola dengan mudah.
Database penting untuk mengatur data yang jumlahnya banyak, dan selalu
bertambah.

2.1.1.Relasi Database
Relasi adalah hubungan antara tabel. Relasi merupakan hubungan
yang terjadi pada suatu tabel dengan lainnya yang mempresentasikan
hubungan antar objek di dunia nyata dan berfungsi untuk mengatur
operasi suatu database. Hubungan yang dapat dibentuk mencakup 3
macam hubungan, yaitu One-To-One (1-1), One-To-Many (1-N),
danMany-To-Many (N-M).

2.1.2.Struktur Table
Tabel adalah kumpulan data terkait yang disimpan dalam format
yang terdiri dari kolom, dan baris. Tabel biasnya dibuat dalam bentuk
bilangan maupun kata-kata dalam urutan tertentu. Selain itu, tabel juga
terdiri atas beberapa kolom dan baris dengan garis pemisah agar
pembaca lebih mudah memahaminya. Isi data yang disajikan pada tabel
dituliskan dalam kolom dan baris yang tersedia tersebut.

2.1.3.ERD
ERD adalah pemodelan data atau sistem dalam database, Fungsi
ERD adalah untuk memodelkan struktur dan hubungan antar data yang
relatif kompleks. Keberadaan sistem Entity Relationship Diagram
sangat penting untuk perusahaan dalam mengelola data yang
dimilikinya.
Simbol Keterangan
Entity

Atribut

Relationship

Alir Data

2.1.3.1.Atribut
Komponen kedua dari ERD adalah atribut. Setiap entitas
pasti mempunyai elemen yang disebut atribut yang berfungsi
untuk mendeskripsikan karakteristik dari entitas tersebut.
Atribut kunci merupakan hal pembeda atribut dengan entitas
dan terbagi menjadi beberapa jenis contohnya atribut key

2.1.3.2.Kardinalitas
Kardinalitas Merupakan derajat yang menunjukkan jumlah
maksimum entitas yang dapat berelasi dengan entitas pada
himpunan entitas yang lain.

2.2.Aplikasi
Aplikasi adalah sebuah perangkat lunak atau program yang
diciptakan dan dikembangkan untuk melakukan tugas-tugas
tertentu pada perangkat komputer, laptop ataupun
smartphone. Aplikasi berasal dari bahasa Inggris Applicationyang
artinya penerapan atau penggunaan. 

2.3.Objek
User Interface) adalah bagian visual dari website, aplikasi, software,
atau hardware yang menentukan bagaimana seorang pengguna
berinteraksi dengan produk tersebut. User interface design sendiri
menggabungkan konsep desain visual, desain interaksi, dan infrastruktur
informasi menjadi satu dengan tujuan untuk meningkatkan kemudahan
penggunaan sebuah produk.

2.4.Perancangan Terstruktur
Perancangan terstruktur merupakan aktivitas mentransformasikan
suatu hasil analisis ke dalam suatu perencanaan untuk dapat
diimplementasikan (diotomasikan).

2.4.1.DFD
Data Flow Diagram atau biasa disingkat DFD adalah ilustrasi
alur sebuah program yang banyak digunakan untuk memudahkan
para pengembang aplikasi dalam proses pembuatan suatu sistem
informasi. DFD memberikan gambaran visual tentang siapa saja
yang akan terlibat dalam program tersebut dari awal hingga akhir.

Simbol Keterangan
Data Store

Entitas

Proses

Alir Data

2.4.1.1. Diagram Konteks


Diagram konteks adalah diagram yang terdiri dari
suatu proses dan menggambarkan ruang lingkup suatu
sistem. Diagram konteks merupakan level tertinggi dari
DFD yang menggambarkan seluruh input ke sistem atau
output dari sistem.

2.4.1.2.Level 0
level 0 merupakan diagram dengan tingkatan paling
rendah, dimana menggambarkan sistem berinteraksi dengan
entitas eksternal. Pada diagram konteks akan diberi nomor
untuk setiap proses yang berjalan, dimulai dari angka 0
terlebih dahulu.

2.4.1.3.Level 1
level 1 adalah proses penjabaran informasi setelah
melewati DFD level 0. Informasi pada DFD level 1
dirancang untuk lebih mudah dimengerti, sehingga
informasi dipecah-pecah menjadi unit lebih kecil. 3.

2.4.1.4.Level 2
level 2 merupakan diagram aliran data yang mana
menjadi rincian proses dari DFD level 1 yang tugasnya
adalah menguraikan proses-proses yang ada dalam lingkup
sistem. Setiap bubble proses yang ada pada DFD level 1
dapat diperinci menjadi sebuah DFD lagi.

2.4.2.HIPO
HIPO (Hierarchy Input Process Output) merupakan metodologi
yang dikembangkan dan didukung oleh IBM. HIPO sebenarnya adalah
alat dokumentasi program. Akan tetapi sekarang, banyak digunakan
sebagai alat desain dan teknik dokumentasi dalam siklus pengembangan
sistem yang berbasis pada fungsi, yaitu tiap-tiap modul di dalam sistem
digambarkan oleh fungsi utamanya.

2.4.3.Flowchart
Flowchart adalah diagram yang menampilkan suatu program.
Setiap langkah digambarkan dalam bentuk diagram dan dihubungkan
dengan garis atau arah panah. Flowchart berperan penting dalam
memutuskan sebuah langkah atau fungsionalitas dari sebuah proyek
pembuatan program yang melibatkan banyak orang sekaligus.

Simbol Keterangan
Terminator

Proses

Input/Output data

Garis alin
( Flow line )
Decision

2.4.4.User Interface
User Interface adalah bagian visual dari website, aplikasi, software,
atau hardware yang menentukan bagaimana seorang pengguna
berinteraksi dengan produk tersebut. User interface design sendiri
menggabungkan konsep desain visual, desain interaksi, dan
infrastruktur informasi menjadi satu dengan tujuan untuk meningkatkan
kemudahan penggunaan sebuah produk.

III. PEMBAHASAN HASIL


3.1.Relasi Database
Relasi adalah hubungan antara tabel. Relasi merupakan hubungan yang
terjadi pada suatu tabel dengan lainnya yang mempresentasikan
hubungan antar objek di dunia nyata dan berfungsi untuk mengatur
operasi suatu database.

3.2.struktur tabel
Tabel adalah kumpulan data terkait yang disimpan dalam format yang
terdiri dari kolom, dan baris. Tabel biasnya dibuat dalam bentuk
bilangan maupun kata-kata dalam urutan tertentu.

1.Spesifikasi
Nama File :tb_member
Akronomi :member
Fungsi :untuk menyimpan data member
Tipe :file master
No Elemen data Nama file Tipe Size Ket
1 Id_member Id_member Int 11 Primarykey
2 Nama_member Nama_member Var 100
3 Alamat Alamat Text 50
4 Jenis_kelamin Jenis_kelamin Enum 45
5 Telp Telp Var 15

2.Spesifikasi
Nama File :tb_paket
Akronomi :paket
Fungsi :untuk menyimpan data paket dan outlet
Tipe :file transaksi
No Elemen data Nama file Tipe Size Ket
1 Id_paket Id_paket Int 30 Primarykey
2 Jenis Jenis Var 35
3 Nama_paket Nama_paket Var 50
4 Harga Harga Int 30
5 Id_outlet Id_outlet Int 35

3.Spesifikasi
Nama File :tb_outlet
Akronomi :outlet
Fungsi :untuk menyimpan outlet
Tipe :file master

No Elemen data Nama file Tipe Size Ket


1 Id_outlet Id_outlet Int 35 Primarykey
2 Nama_outlet Nama_outlet Var 50
3 Alamat Alamat Var 30
4 Telp Telp Int 30

4.Spesifikasi
Nama File :tb_detail_transaksi
Akronomi :detail
Fungsi :untuk menyimpan data detail transaksi
Tipe :file transaksi
No Elemen data Nama file Tipe Size Ket
1 Id_detail Id_detail Int 35 Primarykey
2 Qty Qty Int 40
3 Keterangan Keterangan Var 50
4 Id_transaksi Id_transaksi Int 35
5 Id_paket Id_paket Int 35

5.Spesifikasi
Nama File :tb_user
Akronomi :user
Fungsi :untuk menyimpan data user dan outlet
Tipe :file transaksi
No Elemen data Nama file Tipe Size Ket
1 Id_user Id_user Int 35 Primarykey
2 Nama_user Nama_user Var 35
3 Username Username Var 50
4 Password Password Int 40
5 Role Role Var 50
6 Id_outlet Id_outlet Int 35

6.Spesifikasi
Nama File :tb_transaksi
Akronomi :transaksi
Fungsi :untuk menyimpan data seluruh transaksi
Tipe :file transaksi
No Elemen data Nama file Tipe Size Ket
1 Id_transaksi Id_transaksi Int 35 Primarykey
2 Kode_invoice Kode_invoice Int 40
3 Tgl_penyerahan Tgl_penyerahan Int 30
4 Batas_waktu Batas_waktu Int 30
5 Tgl_bayar Tgl_bayar Int 30
6 Biaya_tambahan Biaya_tambahan Int 35
7 Diskon Diskon Int 20
8 Pajak Pajak Var 25
9 Satuan Satuan Var 25
10 Dibayar Dibayar Var 20
11 Id_outlet Id_outlet Int 30
12 Id_member Id_member Int 30
13 Id_user Id_user Int 30

3.3.ERD
Erd adalah untuk memodelkan struktur dan hubungan antar data yang
relatif kompleks. Keberadaan sistem entity relationship diagram sangat
penting untuk perusahaan dalam mengelola data yang dimilikinya.

3.3.1.Atribut
Dalam atribut yang ada di gambar terdapat beberapa atribut
seperti atribut primary key, atribut composit, derivative,
multivalue.

ATRIBUT KEY.

ATRIBUT KOMPOSITE.
ATRIBUT DEREVATIF.

3.3.2.Kardinalitas
3.4.1.DFD
Dfd menggambarkan aliran data dari sebuah proses atau sistem
informasi. Pada dfd, terdapat informasi terkait input dan output
dari setiap proses tersebut.
3.4.1.1.Diagram Konteks

3.4.1.1.level 0
3.4.1.1.level 1

3.4.1.1.level 2
3.5.HIPO

3.6.Flowchart
3.7.User Interface
User Interface adalah bagian visual dari website, aplikasi, software,
atau hardware yang menentukan bagaimana seorang pengguna
berinteraksi dengan produk tersebut.

IV. KESIMPULAN DAN SARAN


4.2.Kesimpulan
Kesimpulannya adalah dengan adanya sistem informasi pengelolaan
data bantuan hibah ini, dapat membantu dalam proses pengelolaan dan
pencatatan data konsumen, serta pembuatan laporan pelayanan jasa
laundry dilakukan dengan sistem yang terkomputerisasi, sedangkan
sebelumnya dilakukan secara manual. Dan dapat mempermudah
pekerjaan pihak perusahaan dalam proses pembuatan nota laundry, yang
sebelumnya masih diperlukannya tulis tangan dari pihak perusahaan.

4.3.Saran
Disarankan untuk kedepannya diharapkan perancangan sistem ini
dapat dikembangkan yaitu, dapat melakukan proses pembuatan laporan
keuangan atau laporan laba/rugi. Dan tentu saja harus adanya perawatan
terhadap sistem agar bisa digunakan secara optimal.

Anda mungkin juga menyukai