Anda di halaman 1dari 12

SINTAK

(Sentra Industri Tas Kendal)

Desa Truko
Kecamatan Kangkung Kabupaten Kendal
IDENTITAS PENGUSAHA
Nama Pengusaha : NUR KHOLIS
Jabatan : Ketua SINTAK
Alamat : Desa Truko RT 01 RW 01
Kecamatan Kangkung Kabupaten Kendal
Provinsi Jawa Tengah
Nomor Telp. : 081325761303
Identitas Perusahaan : Syufi Collections
Latar Belakang Sintak
Sentra Industri Tas Kendal (Sintak) berdiri pada
tanggal 15 Mei 2005, namun demikian
kerajinanTas yang beralamat di Desa Truko
Kecamatan Kangkung Kabupaten Kendal sudah
Memulai produksinya sejak tahun 1994
Struktur Organisasi Sintak
Sentra Industri Tas Kendal
(SINTAK) merupakan gabungan dari
beberapa Usaha Menengah Kecil
Mikro (UMKM) perseorangan
dibidang kerajinan tas dan koper di
Kabupaten Kendal.
ANGGOTA SINTAK
Sejak berdiri hingga sekarang paguyuban Sintak
Telah beranggotakan sebanyak :
• 30 Pengusaha
• 120 Tenaga Jahit
• 400 Tenaga Pemasaran
• Dan memproduksi tas + sekitar 75.000 tas /
bulan
PERSONALIA SINTAK
• Dalam rangka pembinaan dan peningkatan kualitas
sumber daya manusia, karyawan Sentra Industri tas
Kendal (SINTAK) telah diikutkan berbagai macam
kegiatan meeting dan pelatihan untuk meningkatkan
keahlian maupun ketrampilan sesuai bidang kerja
masing-masing.
• Sebagian besar kegiatan yang dilakukan pada Sentra
Industri tas Kendal (SINTAK) adalah kegiatan yang
membutuhkan kecepatan, kecermatan dan ketelitian,
oleh karena itu komposisi pekerja laki laki lebih besar
dibandingkan pekerja wanita.
MISI SINTAK
• Memperkenalkan produksi tas kepada seluruh
masyarakat baik dari dalam negeri maupun
luar negeri, produksi asli sesuai inspirasi rakyat
• Membantu Negara dalam hal mengurangi
pengangguran dan meningkatkan
perekonomian rakyat
• Berusaha mengangkat derajat masyarakat
TUJUAN SINTAK
Tujuan Sentra Industri Tas Kendal (SINTAK) adalah
memaksimalkan pemberdayaan sumber daya
manusia dan kewajaran keuntungan (profitability)
sebagaimana perusahaan lainnya.
Untuk mencapai semua itu SINTAK menerapkan
strategi yang relevan, yaitu :
• Strategi jangka pendek, merupakan strategi yang
tidak berdampak pada perubahan kapasitas
produksi, melakukan bauran promosi
• Strategi jangka panjang, merupakan strategi yang
berdampak pada pengubahan kapasitas
produksi.Meningkatkan kwalitas produk
PEMASARAN
• Masyarakat dalam negeri dari Sabang sampai
Merauke dan luar negeri (Malaysia)
• Instansi serta perusahaan swasta dalam
berbagai event, diklat, seminar, sosialisasi,
traveling, haji, umrah, sekolah, kerja serta olah
raga dan
CONTOH BEBERAPA TAS PRODUKSI
SINTAK
KUNJUNGAN KETUA MPR RI (Bapak Zulkifli Hasan),
Anggota Komisi X DPR RI (Ibu Yayuk Basuki), dan
Bupati Kendal (Ibu Mirna Anisa) di SINTAK
KUNJUNGAN GUBERNUR JAWA TENGAH (Bapak
Ganjar Pranowo) di SINTAK

Anda mungkin juga menyukai