Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI SOAL

DR. IR. MAHRENI, MT


Organik 2011 (juni)
1. Tuliskan rumus struktur : (a) 1-butanol, (b) 2-pentanol, (c) 1,2-pentanadiol, (d) asam 2-hidroksi butanoat, (e) 3-
hidroksi butanal, (f) 2 butene-1-ol, (g) etilena glikol, (h) 5 metoksi-1 pentanol, (i) 2-metil-3 metil-oksirana.
2. Titik didih manakah yang lebih tinggi antara alkohol dan eter dengan berat molekul yang sama? Jelaskan.
3. Jelaskan sifat kelarutan alkohol dalam air ? Jelaskan
4. Bagaimanakan sifat kelarutan eter di dalam pelarut polar dan non polar ? Jelaskan.
5. Bandingkan kemampuan pelarutan ion di dalam air dan alkohol.
6. Sebutkan reaksi-reaksi yang menghasilkan alkohol.
7. Bagaimanakan mekanisme reaksi substitusi SN-2 dalam pembentukan alkohol dari alkil halida.
8. Sebutkan reaksi-reaksi yang menggunakan bahan baku alkohol berikan masing-masing satu contohbreaksi.
9. Tuliskan mekanisme reaksi dehidrasi 2-butanol.
10. Senutkan dan tuliskan reaksi pembuatan eter dari etanol.
11. Toliskan rumus struktur: (a) 1,3-butadiena, (b) 2-etil, 1,3 butadiena, © 1,3,5-heptatriena, (d) asam 2-pentenoat.,
(e) vinil klorida, (f) alil bromida, (g) fenil asetilena (fenil etuna).
12. Bandingkan kelarutan alkana dan alkena di dalam air. Jelaskan.
13. Tulisdkan reaksi pembuatan alkena dari alkil halida melalui mekanisme reaksi E2.Tuliskan mekanisme reaksinya.
14. Tulskan mekanisme reaksi pembuatan alkena dari 2-bromo pentana dengan etoksi (basa kuat) melalui mekanisme
reaksi E2.
15. Tuliskan reaksi-reaksi dimana alkena sebagai bahan baku. Reaksi apa saja dan tuliskan reaksinya.
16. Tuliskan reaksi yang mengikuti aturan Markonikov dan anti Markonikov.
17. Tuliskan reaksi hidrogenasi minyak nabati menggunakan katalis Pt pada suhu dan tekanan tinggi.
18. Tuliskan reaksi oksidasi alkena menjadi diol.
19. Tuliskan reaksi oksidasi pemaksapisahan 2-metil-butena-2.
20. Tuliskan rumus struktur: (a) asetil klorida, (b) benzoil klorida, (c) etil benzoat, (d) benzonitril, (e) asetonitril.
21. Tuliskan rumus struktur : (a) asam 2-kloro-butenoat, (b) 2-butanon, (c) benzaldehida, (d) formaldehida, (e)
asetaldehida, (f) aseton
22. Tuliskan rumus struktur : (a) asam benzoat, (b) asam p-toluat, (c) asam o-phtalat, (d) asam akrilat, (e) asam
alfa-hidroksi propanoat.
23. Tuliskan reaksi pembuatan asam karboksilat dari sikloheksanon dengan hidrogen (dengan bantuan katalis
Pt) pada suhu 50 C dan tekanan 65 atm.
24. Reaksi aset aldehida dengan hidrogen menghasilkan alkohol.
25. Tuliskan reaksi oksidasi heptanal dengan oksidator KMnO4 dalam asam sulfat .
26. Tuliskan mekanisme reaksi esterifikasi asam asetat dan etanol.
27. Tuliskan rumus struktur: (a) p-nitro-toluena, (b) m-nitro-toluena, (c) o-nitro-toluena, (d) 1,2,4-tri kloro-
benzena, (e) 1,3,5- trinitro-benzena, (e) benzi; alkohol, (f) anilin, (g) stirena, (h) paea=xilena, (i) 2,4 dimetil
anilin, (j) p-kloro-benzil-klorida.
28. Tuliskan struktur: (a) etil benzena, (b) 2,4,6-tribromo-banilin, (c) para-etil-fenol, (d) 2-fenil-etanol, (e) benzil
bromida.
29. Bagaimanakan sifat kelarutan benzena? Jelaskan.
30. Tuliskan reaksi-reaksi yang terjadi pada benzena.
31. Ramalkan produk utama dari benzena dengan hadirnya AlCl3 dan (HCl dalam alkena) dengan:
1-klorobutana; (b) metilpropana

32. Ramalkan produk organik utama dari reaksi antara benzena dan 1-kloro-2metilbutana dengan katalis AlCl3.
33. Tuliskan reaksi toluena dengan SO3 dan asam sulfat , manakah produk yang dominan?
34. Tuliskan reaks I pembentukan orto dan para kloro nitro benzena dari benzena, Cl2 dan asam nitrat.
35. Tuliskan reaksi pembuatan meta-kloro-nitro benzena dari benzena, Cl2 dan asam nitrat.
36.

Anda mungkin juga menyukai