Anda di halaman 1dari 8

Sistem Informasi Geografis

Kelompok 14
Syam Aditya Ramdani 1701360
Tazkia Chandra Pelita Sukma 1700168

Dosen Pengampu : Dr. Rina Marina Masri M.P.


Pengertian SIG
-

Sistem Informasi Geografis atau Geographycal Information System (GIS)


menurut Masri (2019) merupakan suatu sistem informasi yang berbasis
komputer, dirancang untuk bekerja dengan menggunakan data yang
memiliki informasi spasial (bereferensi keruangan). Sistem ini menangkap,
mengecek, mengintegrasikan, memanipulasi, menganalisis, dan
menampilkan data yang spasial dari kondisi bumi.
Sejarah Perkembangan SIG

1967 1972 1974-1979 1980-1990

Istilah GIS Pengembangan GIS GIS di Indonesia Pemanfaatan GIS di Pertumbuhan GIS
Indonesia
GIS pertama kali Pertumbuhan GIS
dicetuskan oleh Roger Tomlison pada workstation
diperkenalkan di LIPI mengundang
General Assembly mengembangkan UNIX dan komputer
Indonesia dengan UNESCO dalam
dari International GIS yang pribadi hingga
nama Data Banks menyusun kebijakan dan
Geographycal kemudian disebut mengeksopr data
for Development program pembangunan
Union di Ottawa CGS (Canadian GIS lewat internet
Kanada GIS, Kanada). lima tahun tahap kedua
Aplikasi GIS befungsi untuk membuat peta digital. Tahapan diawali dengan memasukkan
data yang kemudian diproses dan dianalisis untuk menghasilkan berbagai output
Penggunaan yang dapat berupa peta, tabel, data statistik dan lainnya. Sistem komputer untuk
GIS terdiri dari perangkat keras, lunak, dan prosedur untuk penyusunan input data,
pengolahan, analisis, dan pemodelan data geospasial.
SIG
Komponen SIG
Pemakai/Pengguna

Data dan Informasi


Geografis 1. Pengelolaan fasilitas
utilitas kota.
2. Pengelolaan sumber
Perangkat Lunak Data yang berupa daya alam dan
informasi dengan cara lingkungan
Perangkat Keras mampu menangkap dan mengimpornya dari 3. Jaringan jalan.
mengatur data, perangkat lunak GIS 4. Perencanaan dan
mengakses dan menukar yang lain maupun secara rekayasa
1. Alat data dan masukan, data, membuat database, langsung dengan 5. Sistem informasi
(harddisk, disket, CD-ROM, dan dilengkapi dengan mendigitasi data lahan
keyboard, digitizer, dan kemampuan untuk spatialnya dari peta.
scanner). aplikasi seperti software
2. Alat proses (CPU dan CAD (Computer Aided
RAM). Design)
3. Alat keluaran (monitor,
printer, dan plotter).
Keuntungan GIS
Penanganan data geospatial menjadi lebih baik dalam format baku revisi dan
A pemutakhiran data menjadi lebih mudah.

Data geospatial dan informasi lebih mudah dicari, dianalisis, dan


B dipresentasikan.

C Produk bernilai tambah

.
D Data geospatial dapat dipertukarkan

E Pengehamatan waktu dan biaya

F Keputusan yang akan diambil menjadi lebih baik.


Peran dan Pemanfaatan GIS
Pemanfaatan Sistem Informasi
Geografis (SIG) Dalam Aplikasi
Pelaporan Dan Pelacakan Keja
hatan Berbasis Android

Sistem Informasi Geografis (SIG)


Menentukan Lokasi Pertambangan
Batu Bara Di Provinsi Bengkulu
Berbasis Website
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai