Anda di halaman 1dari 15

ANALISIS SISTEM

KELOMPOK 3
 ANDRIANI WAHYU (2017420131)
 FENY GIA AMALIA (2017420154)
 INDAH RISKA (2017420109)
 MUTHIA IRFANI (2017420
 SANTI EKA (20174201

2
Analisis sistem adalah penjabaran dari


suatu sistem yang utuh ke berbagai
bagian komponen nya.

3
1 TUJUAN ANALISIS SISTEM
◇ Membuat keputusan jika sistem saat ini
bermasalah atau tidak
◇ Mengetahui ruang lingkup pekerjaan
◇ Mengidentifikasi masalah
◇ Mencari solusi dari masalah sistem
◇ Memahami sistem yang berjalan saat ini
◇ Merancang sistem baru dan
◇ Menyempurnakan sistem yang sudah
ada

5
Analisis Sistem OVO

6
OVO adalah salah satu dompet digital yang
merupakan sebuah aplikasi yang menawarkan
layanan pembayaran dan juga transaksi secara
online.


OVO juga termasuk produk E-money
yang telah mendapat pengakuan dari bank
Indonesia secara sah dan aman yang pastinya
dapat digunakan sebagai alat pembayaran via
online.

7
OVO Cash OVO Point

Sebuah loyalty
Digunakan sebagai reward yang


alat pembayaran di berbentuk point dan
dihasilkan setelah
sebuah merchant
pengguna melakukan
khusus atau
pembayaran dengan
rekanan yang telah menggunakan OVO
bekerjasama Cash di merchant
dengan OVO khusus rekanan
OVO.

8
Keuntungan
◇ Point Berlipat
◇ Promo Memikat
◇ Pembayaran Lebih Cepat Dan Aman
◇ Atur keuangan dengan tepat
◇ Layanan OVO Points

9
Kekurangan
◇ Fitur pembayaran yang belum lengkap

◇ Bergantung pada jaringan internet

◇ Keterbatasan Merchant

10
Cara bertransaksi dengan sistem
OVO

Masukan Nomor
Scan QR Code
HP

11
Place your screenshot here

Scan QR Code
Buka aplikasi OVO, kemudian klik
menu scan

12
Masukan dengan nomor HP
Masukan nomor HP yang terdaftar
dalam OVO di mesin EDC yang
tersedia.

13
Kesimpulan
Analisis sistem merupakan suatu identifikasi
terhadap sistem yang sedang berjalan.
Contoh salah satu sistem tersebut adalah
OVO. OVO digunakan sebagai e-payment
atau pembayaran elektronik. Seperti untuk
pembayaran Grab,Tokopedia dan
sebagainya.

14
Thanks!
Silahkan Bertanya

15

Anda mungkin juga menyukai