Anda di halaman 1dari 18

PELANGGARAN HAK DAN

PENGINGKARAN
KEWAJIBAN SEBAGAI
WARGA NEGARA (lanjutan)
TIK :
1. Menganalisis kasus-kasus pelanggaran hak dan pengingkaran
kewajiban warga negara
2. Menganalisis penyebab terjadinya pelanggaran hak dan
pengingkaran kewajiban warga negara
3. Memberi contoh Kasus pelanggaran hak warga negara
4. Memberi contoh Kasus pengingkaran kewajiban warga negara
5. Menyebutkan upaya pemerintah dalam penanganan kasus pelanggaran
hak dan pengingkaran kewajiban warga negara
C. KASUS PELANGGARAN HAK DAN
PENGINGKARAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
Pelaksanaan hak dan kewajiban setiap warga negara
Indonesia dijamin oleh pemerintah dalam peraturan perundang-
undangan. Pelaksanaan hak dan kewajiban yang tidak seimbang
dapat menimbulkan konflik dan ketidakseimbangan dalam
kehidupan masyarakat. Sering terjadinya tindakan pelanggaran
terhadap warga negara yang dapat dijumpai dalam kehidupan
sehari-hari.
A. Penyebab terjadinya pelanggaran hak dan pengingkaran
kewajiban warga negara

Pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara dapat


dipengaruhi oleh faktor internal dan faktor eksternal.
Faktor internal
Penyebab terjadinya pelanggaran hak dan pengingkaran
kewajiban dapat diidentifikasi , sbb :
• 1. sikap egois
• 2. rendahnya kesadaran warga negara terhadap peraturan
• 3. sikap tidak toleran
• 4. penyalahgunaan kekuasaan
Faktor Eksternal
Penyebab terjadinya pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban dapat
diidentifikasi, sbb :
• 1. ketidak tegas antara penegak hukum
• 2. adanya kesempatan
• 3. minimnya sosialisasi peraturan dari pemerintah
• 4. terjadinya krisis moral dan karakter bangsa
• 5. aparat hukum yang bertindak sewenang-wenang
• 6. kesalahan dalam mengimplementasikan dan menerapkan norma-
norma dan perintah hukum, dan 7. penyalahgunaan teknologi
B. Kasus pelanggaran hak warga negara
Beberapa contoh kasus pelanggaran HAM warga negara,
sbb :
• 1. pendidikan tidak merata
• 2. munculnya ketidakadilan hukum
• 3. alih fungsi trotoar menjadi tempat jualan pedagang
kaki lima
• 4. menciptakan kegaduhan di perpustakaan
C. KASUS PENGINGKARAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA

Contoh kasus pengingkaran kewajiban, sbb :


• melanggar aturan berlalu lintas
• menghindari tugas menjaga keamanan lingkungan
• unjuk rasa berakhir ricuh
• putus sekolah
• mengabaikan tugas piket kelas
D. PENANGANAN PELANGGARAN HAK DAN PENGINGKARAN
KEWAJIBAN WARGA NEGARA

Upaya pemerintah dalam penanganan kasus pelanggaran hak dan


pengingkaran kewajiban warga negara dapat dilakukan oleh
pemerintah, sbb :
• 1. menegakkan supremasi hukum dan demokrasi
• 2. mempertegas peran lembaga penegak hukum
• 3. meningkatkan kualitas pelayanan publik
• 4. meningkatkan profesionalisme lembaga pertahanan dan
keamanan
Yang dapat dilakukan dengan memperhatikan asas-asas
umum pelayanan publik , sbb :
• transparansi
• akuntabilitas
• kondisional
• partisipatif
• kesamaan hak
• keseimbangan hak dan kewajiban
• 4. meningkatkan pengawasan dari masyarakat dan lembaga-
lembaga politik
• 5. meningkatkan prinsip kesadaran berbangsa dan bernegara
• 6. meningkatkan profesionalisme lembaga keamanan dan
pertahanan negara
• 7. meningkatkan kerjasama yang harmonis antara kelompok.
TINDAKAN PENANGANAN OLEH LEMBAGA NEGARA
YANG BERFUNGSI MENEGAKKAN HUKUM

• 1. Kepolisian Negara Republik Indonesia


• 2. Tentara Nasional Indonesia
• 3. Lembaga Peradilan
• 4. Komnas HAM
• 5. Komisi Nasional Antikekerasan terhadap Perempuan
• 6. Komisi Perlindungan Anak Indonesia
MEMBANGUN PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM
PENCEGAHAN TERJADINYA PELANGGARAN HAK DAN
KEWAJIBAN WARGA NEGARA DAPAT DILAKUKAN SBB :

A. Di Lingkungan keluarga
1. bersikap jujur kepada semua anggota keluarga
2. mengetahui hak dan kewajiban sebagai anggota keluarga
3. hidup rukun dengan anggota keluarga
4. menghormati orang tua
5. saling mengingatkan hal-hal yang baik
B. Di Lingkungan sekolah

1. melerai teman yang sedang bertengkar


2. mengerjakan soal-soal ujian dengan jujur yang
bertanggung jawab
3. bersikap baik kepada semua teman
4. menasehati teman yang berbuat salah
5. menjaga ketertiban pada saat belajar di kelas
C. Di Lingkungan masyarakat

1. menghormati hak tetangga


2. menjaga ketertiban lingkungan tempat tinggal
3. kerja bakti membersihkan lingkungan
4. menciptakan lingkungan bersih dan sehat
5. memanfaatkan jam belajar masyarakat dengan baik
D. Di Lingkungan bangsa dan negara

1. mengetahui hak dan kewajiban sebagai warga negara


2. menaati peraturan perundang-undangan
3. menjaga hubungan baik antara warga negara Indonesia
4. memantau jalannya pemerintahan agar tetap
mementingkan kepentingan rakyat
5. saling membantu warga negara yang terkena bencana
alam.
PENILAIAN SIKAP
Nilai-nilai pancasila harus ter implementasi. Isilah kolom
penilaian sikap berikut dengan alasan anda !
1. Apakah menurut anda nilai-nilai pancasila dapat mencegah terjadinya pelanggaran
HAM dan pengingkaran kewajiban warga negara ?
2. Apa yang sebaiknya dilakukan apabila teman Anda mengingkari kewajibannya ?
3. Apa yang harus dilakukan apabila hak Anda tidak terpenuhi ?
4. Apakah menurut anda pemenuhan hak dan pelaksanaan kewajiban di lingkungan
sekolah sudah terlaksana dengan baik ?
5. Apakah menurut anda pemenuhan hak patut diperjuangkan ?
lanjutan ...
6. Apa yang anda lakukan apabila melakukan pengingkaran
kewajiban ?
7. Apakah pemenuhan dan hak dan kewajiban anda sebagai seorang
anak telah terlaksana dengan baik ?
8. Bagaimana caranya agar peserta didik sadar terhadap
pelaksanaan kewajibannya di sekolah ?
9. Bagaimana upaya yang dapat dilakukan supaya pelaksanaan
kewajiban di lingkungan masyarakat bisa berjalan baik ?
10. Apa yang harus dilakukan apabila ada teman yang tidak sadar bahwa
hak nya tidak terpenuhi ?

Anda mungkin juga menyukai