Anda di halaman 1dari 34

NAMA ANGGOTA

KELOMPOK
1. ARMANSYAH (1606090054)
2. JURNAL Y. NOTI (1606090035)
3. FELISITA N. SOP (1606090067)
4. ESTER H. DAGA MESA (1606090005)
JARINGAN LISTRIK
POWER SUPPLEY
Pengertian
Jaringan, merupakan penghubung sistem
tenaga listrik untuk menyalurkan tenaga
listrik dari PLN ke bangunan.
Listrik, adalah rangkaian fenomena fisika yang
berhubungan dengan kehadiran dan aliran
muatan listrik.

Sehingga dapat di simpulkan bahwa jaringan


listrik adalah suata bentuk alat untuk
menyalurkan sumber daya listrik ke seluruh
bagian bangunan.
Sering di kenal dengan POWER SUPPLEY
SISTEM DISTRIBUSI LISTRIK
Sistem Distribusi merupakan bagian dari sistem tenaga listrik.
Sistem distribusi ini berguna untuk menyalurkan tenaga listrik dari
sumber daya listrik besar (Bulk Power Source) sampai ke
bangunan sehingga dapat digunakan untuk keperluan sehari-hari.
Jalur pendistribusian listrik dari pusat
pembangkit ke konsumen
SUMBER LISTRIK
Pembangkit listrik yang ada terdiri dari Tenaga diesel juga banyak dipakai, yaitu
PLTU (Pembangkit Listrik Tenaga Uap), memanfaatkan Genset.
PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air), Genset sangat bermanfaat apabila terjadi
PLTD (Pembangkit Listrik Tenaga Disel),
pemutusan listrik dari PLN.
PLTGU (Pembangkit Listrik Tenaga Gas
Uap), PLTN (Pembangkit Listrik Tenaga Semua daya listrik dihasilkan oleh
Nuklir), dll pembangkit-pembangkit milik pemerintah
dikelola oleh Perusahaan Listrik Negara
(PLN).
PENGELOMPOKAN
JARINGAN DISTRIBUSI
TENAGA LISTRIK
Untuk kemudahan dan penyederhanaan, lalu
diadakan pembagian serta pembatasan-
pembatasan.

Daerah I : Bagian pembangkitan (Generation).


Daerah II: Bagian penyaluran
(Transmission),bertegangan tinggi
(HV,UHV,EHV).
Daerah III: Bagian Distribusi Primer,
bertegangan menengah (6 atau 20kV).
Daerah IV: (Didalam bangunan pada
beban/konsumen) istalasi bertegangan
rendah.
KLASIFIKASI SALURAN
DISTRIBUSI TENAGA
LISTRIK

1. Berdasarkan Ukuran Tegangan


2. Berdasarkan Tegangan Arus Listrik
3. Berdarkan Sistem Penyaluran
4. Berdasarkan Konfigurasi Jaringan
5. Berdasarkan Bentuk Jaringan
Berdasarkan Ukuran
Tegangan
• Saluran distribusi Primer, Terletak pada sisi primer trafo distribusi, yaitu antara
titik Sekunder trafo substation (Gardu Induk) dengan titik primer trafo distribusi.
Saluran ini bertegangan menengah 20 kV. Jaringan listrik 70 kV atau 150 kV, jika
langsung melayani pelanggan, bisa disebut jaringan distribusi.
• Saluran Distribusi Sekunder, Terletak pada sisi sekunder trafo distribusi, yaitu
antara titik sekunder dengan titik cabang menuju beban
Berdasarkan Tegangan Arus
Listrik
• Saluran Distribusi DC (Direct
Current) menggunakan sistem
tegangan searah.
• Saluran Distribusi AC (Alternating
Current) menggunakan sistem
tegangan bolak-balik.
Berdasarkan Sistem Penyaluran
Saluran udara, dipasang pada udara terbuka dengan bantuan penyangga (tiang) dan
perlengkapannya.

• Saluran kawat udara, bila konduktornya telanjang, tanpa isolasi pembungkus.


• Saluran kabel udara, bila konduktornya terbungkus isolasi.
• Saluran Bawah Tanah, dipasang di dalam tanah, dengan menggunakan kabel
tanah (ground cable).
• Saluran Bawah Laut, dipasang di dasar laut dengan menggunakan kabel laut
(submarine cable).
Berdasarkan Konfigurasi Saluran
• Konfigurasi horizontal, bila
saluran fasa terhadap fasa yang
lain/terhadap netral, atau
saluran positip terhadap
negatip (pada sistem DC)
membentuk garis horisontal.
• Saluran Konfigurasi Vertikal,
bila saluran-saluran tersebut
membentuk garis vertikal
• Saluran konfigurasi Delta,
bila kedudukan saluran satu
sama lain membentuk suatu
segitiga (delta).
Berdasarkan Bentuk Jaringan
• Sistem Radial Terbuka
• Sistem Radial Paralel
• Sistem Rangkaian Tertutup
(Loop Circuit)
• Sistem Network/Mesh
• Sistem Interkoneksi

Komponen jaringan radial


Distribusi Listrik Untuk
Bangunan/Gedung
Transformator (Trafo)
• Transformator merupakan alat/ mesin
yang berfungsi menurunkan tegangan
listrik.
• Dari jaringan atau saluran udara untuk
dapat masuk kedalam bangunan,
tegangan listriknya harus diturunkan dulu
menjadi tegangan 380-220 volt,
dilakukan oleh peralatan transformator
(Trafo).
• Trafo diletakkan pada gardu induk (GI)
PLN, pada gardu distribusi (GD), pada
gardu sub distribusi (GSD), dll.
Gardu Listrik
• Gardu listrik merupakan bangunan
milik PLN atau konsumen demi
kepentingan konsumen.
• Terdapat 3 jenis gardu listrik,
yaitu:
GI (Gardu Induk)
GD (Gardu Distribusi)
GSD (Gardu Sub Distribusi)
Generator Set (Genset)
• Untuk sumber listrik pada bangunan selain dari PLN, didapatkan dari Genset.
• Genset berfungi untuk:
Mengganti beban PLN, bila listrik padam atau tidak ada listrik.
Keadaan darurat: keadaan yang tidak biasa/ tidak dikehendaki yang
membahayakan keselamatan manusia dan keamanan bangunan beserta isinya
yang ditimbulkan oleh penyediaan listrik utama yang terganggu.
Ukuran standar untuk ruang
genset dengan penggerak mesin
diesel
1. Ruang Genset.

• Harus bebas air (banjir, bocor, dll).

• Tidak di basement (karena ada kemungkinan bocor,


banjir).

• Mudah dicapai dari luar, tidak terhalang sesuatu.

• Bila bersebelahan dengan ruang bahan bakar maka


dipisahkan oleh dinding tahan api.

2. Konstruksi/struktur ruang Genset.

• Terpisah dari gedung utama.

• Tahan kerusakan, tahan api.

• Tidak ditembus oleh pipa-pipa (selain pipa kebakaran).


3. Persyaratan ruang Genset
• Pintu keluar/ masuk harus cukup lebar minimal 120 cm.
• Semua pintu buka keluar + door closer.
• Ruang harus cukup untuk genset dan ruang sirkulasi untuk pekerja.
• Minimal lebar sirkulasi : 75 cm.
• Ventilasi udara harus dijamin ada aliran udara.
• Cerobong asap (knalpot) keluar (ujungnya) berjarak 3 m (minimal)
dari bangunan lain atau lubang bangunan lain.
• Harus ada alat pemadam api didalam ruangan.
• Harus ada lampu yang dinyalakan oleh battery/ accu ( dapat
menyala minimal 30 menit).
• Pondasi Genset harus terpisah dari pondasi pondasi bangunan.
• Ada peredam getaran di pondasi dan suara pada dinding
bangunan
KOMPONEN INSTALASI LISTRIK
• Bargainser
Merupakan alat yang berfungsi
sebagai pembatas daya listrik yang
masuk ke rumah tinggal, sekaligus
juga berfungsi sebagai pengukur
jumlah daya listrik yang digunakan
rumah tinggal tersebut.
• Pengaman Listrik
 Pengaman lebur biasa atau biasa disebut sekering,
alat pengaman ini bekerja memutuskan rangkaian
listrik dengan cara meleburkan kawat yang
ditempatkan pada suatu tabung apabila kawat
tersebut dialairi arus listrik dengan ukuran tertentu.
 Pengaman listrik thermis, biasa disebut MCB dan
merupakan alat pengaman yang akan memutuskan
rangkaian listrik berdasarkan panas.
• Sakelar

Sakelar atau switch merupakan komponen instalasi


listrik yang berfungsi untuk menyambung atau
memutus aliran listrik pada suatu penghantar.
- Sakelar tunggal
- Sakelar majemuk
• Stop Kontak
berfungsi sebagi muara hubungan antara alat listrik dengan
aliran listrik. Agar alat listrik terhubung dengan stop kontak,
maka diperlukan kabel dan steker atau colokan yang nantinya
akan ditancapkan pada stop kontak.
• Steker
Sering disebut colokan listrik,
berfungsi untuk menghubungkan
alat listrik dengan aliran listrik.
- Steker kecil, merupakan steker
yang digunakan untuk
menyambung alat-alat listrik
berdaya rendah. misalnya lampu
atau radio kecil.
- Steker besar, merupakan steker
yang digunakan untuk alat-alat
listrik yang berdaya besar,
misalnya lemari
es,microwave,mesin cuci dan
lainnya.
STUDY KASUS

Lokasi yang diambil sebagai


tempat survei sistem
pendistribusian listrik dalam
bangunan. Lokasi tersebut
berada di Jalan Bintang No 7,
RT32 RW15, kecamatan
kelapa lima, kelurahan kelapa
lima, kota kupang.
PEMBAHASAN
SISTEM DISTRIBUSI LISTRIK
Pada bangunan yang kami survei sumber listrik yang digunakan di dapat dari
PLN. Bangunan ini tdak menggunakan sumber listrik lainnya, seperti genset.
Pada bangunan ini menggunakan 2 jenis saklar yaitu,
saklar tunggal dan saklar majemuk serta 1 stop kontak di setiap kamarnya.
KOMPONEN LISTRIK DALAM
BANGGUNAN
• Bargainser

Terdapat 2
bargainser
(meteran
listrik)

Besarnya teganggan Besarnya teganggan 900 Volt.


1300 Volt.
Terdapat 1 gardu yang Pengaman Listrik (MCB)
terletak di dalam bangunan.
Penggunaan listrik dalam
bangunan tersebut.
SEKIAN DAN TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai