Anda di halaman 1dari 18

DREAM BOOK

CHOIRUNNISA
K VIII C
51145532 K

CALON ORANG SUKSES


Identitas Diri & Riwayat Pendidikan
Nama : Choirunnisa (Nisa) Latar Belakang Pendidikan
TTL : Temanggung, 20 September 2000-2006 : SD Muhammadiyah I TMG
1994 2006-2009 : SMP N 2 Temanggung
Nama Ayah : Susilo 2009-2012 : SMA N 2 Temanggung
Nama Ibu : Luwiyah Assegaf 2014-Skrg : PIP Semarang, KALK
Anak ke- : 1 dari 4 bersaudara Organisasi yang pernah diikuti
Gol. Darah :A - Organisasi Pramuka
Alamat : Lingkungan daleman asri RT 02 - Organisasi Karang Taruna
RW 04 Mungseng Temanggung
- Staff Komando Resimen dan Taruna
Hobi : Menyanyi dan mendengarkan
music
Makanan Favorit : Mie Goreng
Minuman Favorit : Capcin
Ed Sheeran merupakan sosok yang
Orang yang sangat menginspirasi saya. Dia merupakan laki-
Menginspirasi laki yang tangguh, mandiri, dan juga pekerja
keras. Sedikit cerita tentang masa lalunya yang
buruk yang bahkan dia sempat menjadi
gelandangan karena tidak mempunyai uang
untuk menyewa sebuah tempat tinggal.
Dia mampu bertahan dengan kondisi
seperti itu selama dua tahun sampai pada
akhirnya perlahan dia menciptakan beberapa
buah lagu dan dengan bakat serta kegigihannya
dia mampu menunjukkan bahwa dia adalah
seorang penyanyi yang berkualitas dan
berkonsistensi tinggi dalam pasar music
Internasional.
Dari dia saya belajar bahwa siapa saja
bisa menjadi apa saja jika kita mau berjuang,
berusaha, sabar, dan juga bekerja keras.
PRESTASI
1. Olimpiade Matematika Tingkat SD
Kota Temanggung
2. Jambore Tingkat SD
3. Juara I Lomba Tartil Al-Qur’an
Kelebihan dan Kekurangan Diri
KELEBIHAN KEKURANGAN

1. Setia banget 1. Mudah percaya terhadap orang lain


2. Mandiri 2. Pemalas
3. Sabar banget 3. Suka menunda pekerjaan
4. Dewasa 4. Kepo
5. Hemat 5. Terlalu sensitif
6. Tegas 6. Pikun
7. Penyayang 7. Susah mengekspresikan keadaan hati
8. Pendengar yang baik
PROFIL ORANG SUKSES
SUKSES DALAM BEKERJA SUKSES DALAM BERWIRAUSAHA
AGNES MONICA

Adalah seorang penyanyi dan juga artis Indonesia yang memulai karir di usia 6 tahun. Ia
merilis 3 album anak-anak, menjadi presenter di beberapa acara televisi anak-anak dan
juga merambat ke dunia perfilman setelah remaja.
Agnesmo termasuk seorang yang bekerja keras selama hidupnya, walaupun banyak
yang meremehkan karirnya saat dia berkomitmen untuk Go Internasional tapi dia
menunjukkan bahwa dia bisa dan dia mampu. Terbukti dia pernah terlibat sebagai
presenter di acara American Music Awards di Los Angeles dan juga pernah berakting di
serial drama Asia dengan salah satu artis terkenal Taiwan.
JOKOWI

Dulu jokowi adalah seseorang yang hanya meneruskan usaha mebel milik keluarganya,
namun dalam waktu yang cepat usahanya membuahkan keuntungan yang banyak.
Dan pada tahun 2005 Jokowi terpilih menjadi Walikota Solo. Karena melihat prestasi
Jokowi yang hebat di Kota Solo, Jokowi di calonkan menjadi Gubernur DKI Jakarta.
Dengan kerja keras yang dilakukan, akhirnya Jokowi memenangkan pilkada Jakarta.
Popularitas Jokowi sebagai Gubernur baru Jakarta membuat banyak orang
menginginkan Jokowi maju menjadi calon presiden RI. Dan benar saja, pada tanggal 20
Oktober 2014 sosok wong cilik yang dikenal dengan gaya blusukannya ini resmi dilantik
menjadi Presiden RI.
ABURIZAL BAKRIE

Seperti yang kita ketahui Aburizal Bakrie adalah seorang politikus sekaligus pengusaha
yang sangat sukses di Indonesia. Saat menjabat sebagai KADIN (Kamar Dagang dan
Industri Indonesia), beliau berhasil membuat organisasi ini menjadi salah satu yang
paling berpengaruh terhadap kebijakan pemerintah. Selain di dunia bisnis dan politik,
beliau juga menjadi ketua bidang dana PBSI (1985-1993).
Aburizal Bakrie yang pernah menjadi ketua umum partai Golkar ini pun juga pernah
dilantik menjadi Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat pada Kabinet SBY yang
dimana sebelumnya menjabat sebagai Menteri Koordinator Perekonomian.
Kesuksesan beliau menjadikannya orang terkaya di Indonesia no 1 pada tahun 2006
versi majalah Forbes Asia dan mampu bertahan selama 6 tahun pada posisi 40 orang
terkaya di Indonesia.
Rachel Venya dan Niko Al-Hakim

Sepasang suami istri ini termasuk dalam kategori pengusaha yang cukup sukses menurut
saya, Niko yang merupakan owner dari sate taichan goreng ini sukses dengan usahanya
dan sekarang mampu membuka banyak cabang di kota-kota besar di Indonesia.
Sedangkan Rachel sendiri merupakan selebgram dan owner dari produk kecantikan.
Dengan usia yang masih tergolong muda, kesuksesan mereka berdua sangat membuat
iri banyak orang terutama anak-anak muda yang aktif di jejaring sosial.
KARIN NOVILDA

Hampir semua pengguna media sosial mengenal sosok Karin Novilda atau yang biasa
dikenal dengan nama Awkarin. Dari yang dulunya hanya melakukan bisnis online shop
kecil-kecilan sekarang dengan konsistensinya dia mampu mendirikan sebuah
management sendiri dan mampu menggaji crew beserta timnya sendiri. Bahkan
menurut yang ia katakan di akun pribadinya, penghasilannya perbulan bias mencapai
100 jt rupiah.
Ivan Gunawan

Menjalani hidup mandiri sejak kecil membuat Ivan Gunawan menjadi seorang yang
sangat kreatif. Ia sukses di dunia fashion sebagai desainer dan artis di panggung
hiburan. Bisa kita ketahui desain gaun milik Ivan Gunawan bahkan menjadi andalan
Indonesia dalam ajang Miss World ataupun Miss Universe perwakilan dari Indonesia.
Persaingan dengan desainer ternama kelas dunia tak membuat dirinya menjadi
berpuas diri. Ia terus menggali kemampuannya dan sekarang dia membuat gebrakan
baru dengan mengeluarkan produk kosmetik dengan brand namanya sendiri.
Mandiri

Tegas

Pantang
Menyerah
Mampu
Tegas dalam menghandle
memimpin emosi

Jujur

komitmen

Anda mungkin juga menyukai