Anda di halaman 1dari 6

KETIMPANGAN BUDAYA

GLOBAL DAN BUDAYA


LOKAL, KETIMPANGAN
GENDER

Kelompok 4
Nama Anggota
Najiah khairun n
Adisti yumna t
Shakilah puspita d
Muhammad rizieq
Zaid alfian
Muhammad hafizh syafni
KETIMPANGAN BUDAYA GLOBAL
 Ketimpangan budaya global berasal dari
proses globalisasi budaya.
 Globalisasi budaya itu sendiri adalah
penyebaran gagasan makna dan nilai
keseluruhan dunia dengan cara tetentu
untuk memperluas dan mempererat
hubungan sosial.
 Proses ini ditandai oleh konsumsi budaya
bersama yang dibantu oleh internet, media
budaya masyarakat dan perjalanan luar
negeri.
CONTOH KETIMPANGAN GLOBALISASI
BUDAYA
KETIMPANGAN BUDAYA LOKAL
 Budaya lokal sendiri adalah nilai-nilai lokal
hasil budaya masyarakat suatu daerah yang
terbetuk secara alami dan diproleh melalui
proses belajar dari waktu kewaktu. Pada
budaya lokal ketimpangan bisa
mengakibatkan ketidak sinkronan antara
budaya lokal lainnya.
 Contoh: adat pernikaha secara tradisioanal

dimana pernikahan secara


tradisioanal
merupakan bentuk dari budaya
lokal.
CONTOH KETIMPANGAN BUDAYA
LOKAL
KETIMPANGAN GENDER
 Ketimpangn gender adalah berbagai tindak
keadilan atau diskriminasi yang bersumber
pada keyakinan gender
 Diskriminsi berarti setiap
pembedaan,pengecualian atau pembatasan
yang dibuat atas dasar jenis kelamin yang
mempunyai tujuan mengurangi atau
menghapus pengakuan penikmatan atau
penggunaan hak-hak asasi manusia dengan
kebebasan pokok diberbagai bidang oleh
perempuan terlepas dari status perkawinan
mereka,atas dasar persamaan antara
perempuan dan laki-laki.

Anda mungkin juga menyukai