Anda di halaman 1dari 8

LAPISAN BUMI

SMP NEGERI 1 JEPARA


LAPISAN BUMI

2
LAPISAN BUMI
Secara umum Bumi terdiri atas 3 komponen utama, yakni

HIDROSFER

03
Komponen air

LITOSFER

02
Komponen padat

ATMOSFER

01
komponen gas

3
Add an image

ATMOSFER
Atmosfer berasal dari 2 kata y
unani, yakni atmos yang berart
i uap dan sphaira yang berarti
lapisan. Jadi, atmosfer adalah l
apisan uap yang menyelimuti
Bumi.

4
LAPISAN ATMOSFER

1 Troposfer (0 – 10 kmdpl)

2 Stratosfer (10 – 50 kmdpl): Terdapat ozon.

Mesosfer (50 -85 kmdpl): Lapisan pelindun


3
g dari benda luar angkasa
Termosfer (85-500 kmdpl): Melindungi bu
4
mi dari radiasi ultraviolet

5 Eksosfer (>500 kmdpl)

5
Add an image

LITOSFER
Litosfer berasal dari bahasa Yunani yakni
lithos (batuan) dan Sphaira (lapisan). Jadi,
litosfer merupakan lapisan batuan yang
ada di Bumi. Dalam pengertian luas, litos
fer diartikan sebagai seluruh bagian pad
at Bumi, termasuk intinya. Struktur pada
t Bumi terdiri atas kerak Bumi, mantel, d
an inti Bumi.

6
LITOSFER
Berdasarkan struktur Bumi, ada dua teori mendasar yang perlu kamu pelajari, yaitu
teori tektonik lempeng serta teori gempa bumi, dan gunung berapi.

TEORI GEMPA BU
TEORI TEKTONIK L
MI DAN GUNUNG
EMPENG
BERAPI
Berdasarkan teori tektonik lempeng, bagian luar
Bumi tersusun atas litosfer yang dingin dan kaku Suatu energi mengakibatkan terjadinya getaran y
(lempeng) serta tersusun oleh astenosfer. Asteno ang merambat melalui material Bumi lainnya. Get
sfer bersifat plastis yang berada di bawah lempen aran ini disebut gempa Bumi.
g. Akibatnya, lempeng seolah-olah mengapung d Naiknya magma ke permukaan menyebabkan er
an bergerak di atas astenosfer upsi. Erupsi terjadi pada gunung berapi.

7
Add an image

HIDROSFER
Hidrosfer berasal dari kata hidros yang b
erarti air dan sphaira yang berarti selimu
t. Jadi, hidrosfer merupakan lapisan air y
ang menyelimuti Bumi. Hidrosfer tidak h
anya meliputi perairan yang luas seperti l
aut dan samudra. Hidrosfer juga meliputi
air di danau, sungai, air tanah, dan uap ai
r yang ada di udara.

Anda mungkin juga menyukai