Anda di halaman 1dari 11

PEDOMAN BAGI IBU HAMIL,

IBU NIFAS, DAN BBL


SELAMA SOCIAL DISTANCING

NELI SUNARNI, SST.,M.KEB


UPAYA PENCEGAHAN UMUM YG DAPAT DILAKUKAN OLEH
BUMIL, BULIN DAN BUFAS

• CUCI TANGAN DGN SABUN DAN AIR


MENGALIR SEDIKITNYA SLM 20”.

• KHUSUS U/ BUFAS: SELALU CUCI TANGAN SETIAP KALI SEBELUM


DAN SESUDAH MEMEGANG BAYI DAN SEBELUM MENYUSUI

• HINDARI MENYENTUH MATA, HIDUNG DAN MULUT DGN TANGAN YG BLM DICUCI

• HINDARI KONTAK DGN ORG YG SEDANG SAKIT

• GUNAKAN MASKER MEDIS SAAT SEDANG SAKIT

• TUTUPI MULUT DAN HIDUNG SAAT BATUK

• BERSIHKAN DAN DISINFEKSI RUTIN PERMUKAAN DAN BENDA YG SERING DISENTUH


• PENGGUNAAN MASKER HARUS DIKOMBINASI DENGAN
HAND HIGYENE
• CARA PENGGUNAAN
MASKER MEDIS
LANJUTAN…
• MENUNDA PEMERIKSAAN KEHAMILAN KE NAKES,
JIKA TIDAK ADA TANDA2 BAHAYA

• HINDARI KONTAK DENGAN HEWAN

• BILA TERDAPAT GEJALA COVID-19, HUB


TELP LAYANAN DARURAT (119 EXT 9)

• HINDARI PERGI KE NEGARA/ TERJANGKIT COVID-19


• RAJIN CARI INFORMASI
BAGI IBU HAMIL
• PEMERIKSAAN KEHAMILAN PERTAMA KALI, BUAT JANJI
DENGAN DOKTER/BIDAN AGAR TDK MENUNGGU
LAMA
• PENGISIAN STIKER P4K
• PELAJARI BUKU KIA
• PERIKSA KONDISI SENDIRI DAN GERAKAN JANIN.
• PASTIKAN GERAK JANIN DIAWALI USIA
KEHAMILAN 20 MG, DAN SETELAH USIA KEHAMILAN
28 MG HITUNG GERAKAN JANIN (MIN 10 GERAKAN
PER 2 JAM)
• KONSUMSI MAKANAN BERGIZI, JAGA KEBERSIHAN,
EXERCISE
• MINUM TABLET FE/PENAMBAH DARAH
• KELAS IBU HAMIL DITUNDA PELAKSANAANNYA
BAGI IBU BERSALIN
• RUJUKAN TERENCANA U/
BUMIL BERISIKO
• TETAP BERSALIN DI YANKES
• IBU DGN COVID-19 AKAN
DITATALAKSANA SESUAI DGN
TATALAKSANA PERSALINAN
YG DIKELUARKAN O/ PP POGI
• PELAYANAN KB PASCA SALIN
TETAP BERJALAN
BAGI BUFAS DAN BBL
• HARUS PAHAM TANDA BAHAYA NIFAS
• KNUJUNGAN NIFAS DILAKUKAN SESUAI
JADWAL KUNJUNGAN
• HOME VISIT O/ NAKES/PEMANTAUAN
MENGGUNAKAN MEDIA ONLINE
• PELAYANAN KB TETAP DILAKSANAKAN
• BBL TETAP MENDAPATKAN PELAYANAN
ESENSIAL
• SETELAH 24 JAM, PENGAMBILAN SAMPEL
SKRINING HIPOTIROID KONGENITAL (SHK)
• PELAYANAN NEONATAL ESENSIAL
• IBU DIBERIKAN KIE (ONLINE)
REKOMENDASI UTAMA U/ NAKES YG
MENANGANI COVID-19 (BUMIL, BULIN, BUFAS)
• JAGA JARAK 1 METER JIKA TIDAK DIPERLUKAN TINDAKAN
• NAKES MEMBERITAHU TENAGA PENANGGUNGJAWAB INFEKSI
APABILA KEDATANGAN BUMIL TERKONTAMINASI COVID-
19/PDP
• ISOLASI PASIEN
• BAYI YG LAHIR DARI IBU TERKONFIRMASI COVID-19, DIANGGAP
SEBAGAI PDP
• PERAWATAN TERPISAH ANTARA IBU DAN BAYI
• PEMULANGAN PASIEN POSTPARTUM HARUS SESUAI DGN
REKOMENDASI
REKOMENDASI BAGI NAKES SAAT
ANC
• WANITA HAMIL PDP SEGERA DIRAWAT DI RS
• INVESTIGASI LABORATORIUM
• PEMERIKSAAN USG SEMETARA DITUNDA
• SAAT INI BELUM ADA OBAT ANTI VIRUS COVID-19
• KUNJUNGAN ANC SELANJUTNYA DILAKUKAN 14 SETELAH PERIODE
PENYAKIT AKUT BERAKHIR
• BILA DIKONFIRMASI COVID-19, LIBATKAN DOKTER SPESIALIS PENYAKIT
INFEKSI, DOKTER KANDUNGAN, BIDAN DAN DOKTER ANESTESI
• KONSELING PERJALANAN U/ BUMIL
• VAKSINASI. SAAT INI TIDAK ADA VAKSIN U/ MENCEGAH COVID-19
REKOMENDASI BAGI NAKES TERKAIT
PELAYANAN PASCA PERSALINAN DAN BBL

• SEMUA BBL DILAYANI SESUAI DGN PROTOKOL PERAWATAN BBL


• U/ BBL DARI IBU TERKONFIRMASI COVID-19 TERMASUK PDP
• KONSELING ISOLASI TERPISAH ANTARA IBU DAN BAYI
• BBL PERLU DIPERIKSA UNTUK COVID-19
• PEMULANGAN IBU POSTPARTUM MENGIKUTI REKOMENDASI
PEMULANGAN PASIEN COVID-19
REFERENSI

1. Buku KIA (Kesehatan Ibu dan Anak) http://


kesga.kemkes.go.id/images/pedoman/buku%20kia%202019.pdf
2. Rekomendasi POGI Penanganan Infeksi Virus Corona (COVID-19) pada Maternal (Hamil, Bersalin
dan Nifas) https://bit.ly/RekomendasiPOGIdanIDAI
3. Anjuran IDAI Mengenai Pelayanan Imunisasi pada Anak https://bit.ly/RekomendasiPOGIdanIDAI
4. Materi KIE tentang Dapatkan Pelayanan KB dan Kespro dengan Meminimalkan Tertular COVID-19
http://kesga.kemkes.go.id/
5. Materi KIE tentang Lindungi Ibu Hamil, Ibu Bersalin, Ibu Nifas dan Bayi Baru Lahir dari COVID-
19 http://kesga.kemkes.go.id/
6. Clinical management of severe acute respiratory infection (SARI) when COVID-19 disease is
suspected, WHO tahun 2020

Anda mungkin juga menyukai