Anda di halaman 1dari 10

PENCAMPURAN WARNA

PENGERTIAN WARNA

• Warna merupakan elemen yang paling dominan dan juga aspek yang palig relatif
dalam desain dan kehidupan. Warna merupakan unsur desain yang paling menonjol.
Dengan adanya warna menjadikan suatu benda dapat dilihat. Selain itu warnajuga
dapat mengungkapkan suasana perasaan atau watak bendayang dirancang.
• Kelompok warna dibagi atas 2 dasar kelompok makna warna, yaitu warna hangat
dan warna dingin. Warna hangat terdiri dari warna oranye, merah, emas dan coklat.
Terkait dengan cahaya matahari, warna hangat bisa membuat objek terlihat berat
dan padat. Warna dingin terdiri dari biru muda, hijau dan ungu. Identik dengan
awan, salju dan bayangan tergelap malam hari. Warna dingin bisa membuat objek
terlihat terang dan segar.
RAGAM WARNA PADA FASHION
• Warna Putih, tak hanya bermakna netral, putih bisa diartikan cahaya, terang dan
bersih. Jika dikaitkan dalam berbusana, warna putih sering menjadi pilihan dalam
busana kantor karena membuat si pemakai merasa sejuk dan nyaman.
• Warna Hitam, diartikan sebagai gelap, suasana sedih atau menyerap cahaya. Namun
hitam dalam fashion berarti stylish, elegan dan seksi.
• Warna Merah, simbol kasih sayang dan gairah. Merah juga warna yang sarat emosi,
memiliki karakteristik menantang namun menarik perhatian.
• Warna Biru, warna yang menyenangkan dan menyejukkan mood. Penggemar warna
biru adalah orang yang penyabar, sensitif dan mampu mengontrol emosi.
• Warna Ungu, mempresentasikan kemewahan, bangsawan, kekayaan dan
keanggunan.
• Warna Hijau, melambangkan alam yang berarti tenang dan segar. Warna ini menjadi
salah satu pilihan paling digemari jika seseorang ingin tampil segar dan bersemangat.
• Warna Orange, perpaduan warna kuning dan merah ini identik dengan tipikal orang
yang menyukai tantangan dan senang tampil sebagai pusat perhatian.
PENCAMPURAN WARNA
1. BUATLAH 2 LINGKARAN DENGAN UKURAN
DIAMETER 20 CM DAN 12 CM
2. LINGKARAN BESAR (D=20 CM) DIBAGI 12
BAGIAN
3. LINGKARAN KECIL (D=12 CM) DIBAGI 12
BAGIAN
4. MEMBUAT WARNA PRIMER
5. MEMBUAT WARNA SEKUNDER

• Merupakan hasil pencampuran dari dua warna primer dengan


komposisi yang sama. Terdapat 3 warna sekunder, yaitu : orange, ungu
dan hijau.
6. MEMBUAT WARNA INTERMEDIET

Diperoleh dengan 2 cara, yaitu :


• Mencampurkan warna primer dengan warna sekunder yang berdekatan
dalam lingkaran warna
• Mencampurkan 2 warna primerdengan perbandingan 1 : 2

Anda mungkin juga menyukai