Anda di halaman 1dari 3

Studi cross-sectional

Studi cross-sectional

• Meneliti hubungan antara paparan spesifik dan penyakit.

paparan
Contoh kasus
spesefik
peningkatan kadar kolesterol serum
Hubungan peningkatan kadar
kolesterol serum dengan bukti
elektrokardiografik (EKG)
penyakit jantung koroner. penyakit

penyakit jantung koroner


Studi cross-sectional
• Studi cross –sectional juga disebut studi prevalensi.

• Studi pravelnsi : kasus ada pada saat penelitian tetapi tidak tahu durasinya atau
apakah pajanan terjadi sebelum hasil.

• Tidak dapat menentukan "penyakit-keterpaparan" dapat mengakibatkan


Temporal bias jika penyakit yang menyebabkan pajanan.( merokok,minum
alkohol berlebihan dan kebiasaan menetap).

• Selain temporal bias  survival/ slectian bias dapat terjadi

• Ketika melakukan studi cross-sectional , hubungan yang diamati mungkin


merupakan fungsi dari risiko penegmbagan PJK dan kelansunga hidup setalah
onset PJK,

Anda mungkin juga menyukai