Anda di halaman 1dari 12

Pameran Seni

Muhammad Yachya
XI PIA 2 Rupa
“Melestarikan Seni Lukis”
Judul Lukisan“PerburuanRusa”
Pelukis  :Raden Saleh Syarif Bustaman
Aliran Lukisan: Romantisme dan
Naturalis
Media: cat minyak dan kanvas.
Judul Lukisan“Tikungan”
Pelaku Seni:Barli Sasmitawinata
Medium:Oil paint , Canvas
Tahun Pembuatan:2004
Dimensi Karya:cm x 30 cm x 40 cm
Deskripsi :Courtesy IVAA
Judul Lukisan“My Mother”
Pelaku Seni:Affandi
Medium :Oil paint , Canvas
Tahun Pembuatan: 1947
Dimensi Karya:mm x 35 mm x 45 mm
Deskripsi :Foto karya berasal dari buku
"Affandi Vol I,II,III", koleksi Perpustakaan
IVAA.
Judul Lukisan“Aku Cinta Padamu Tanah
Airku”
Pelaku Seni :S Sudjojono
Medium:Oil paint, Canvas
Tahun Pembuatan:1966
Dimensi Karya:100 cm x 87 cm x cm
Deskripsi:Foto karya berasal dari buku
"Visible Soul", diterbitkan Museum S.
Sudjojono & Canna Gallery, Jakarta, 2006.
Judul Lukisan “Bercermin I”
Pelaku Seni:Srihadi Soedarsono
Medium:Mixed Media, Paper
Tahun Pembuatan:2001
Dimensi Karya:58 cm x 41 cm x cm
Deskripsi :Srihadi S. - 2001 - Bercermin
I (58x41) Mixed Media on Paper
Dokumentasi Edwin's Gallery
Judul Lukisan “Berlayar ke Kepulauan
Sangihe”
Pelaku Seni:Henk Ngantung
Medium:Paper, Pen
Tahun Pembuatan:1949
Dimensi Karya:43 cm x 58 cm x cm
Deskripsi:Foto karya berasal dari katalog
koleksi Perpustakaan IVAA.
Judul Lukisan “The Persistence of Memory”
Pelaku Seni:Salvador Dalí
Tahun Pembuatan:1931
Deskripsi:Lukisan tersebut menggambarkan
arloji saku yang melebur sehingga menjadi
tak berarti lagi.
Judul Lukisan “Corner of the Garden at
Montgeron”
Pelaku :Claude Monet
Tahun Pembuatan:1877
Deskripsi:Lukisan ini terkenal oleh Monet
awalnya diciptakan pada tahun 1877. Monet
dikenal sebagai impresionis klasik. Di Sudut
Taman di Montgeron, Monet telah
menangkap sifat yang selalu berubah cahaya
dan warna.
Judul Lukisan “Whistler‘s Mother”
Pelaku :James McNeil Whistler
Tahun Pembuatan:1871
Deskripsi:Lukisan ini merupakan lukisan
yang di buat dari cat minyak di kanvas dari
seorang seniman amerika yang bernama
McNeil Whistler pada tahun 1871. Nama
resmi dari lukisan ini sebenarnya adalah
Arrangement in Grey and Black, tapi menjadi
terkenal dengan namanya sekarang yaitu
"Whistler's Mother".Lukisan ini sekarang
berlokasi di Musee d'Orsay, Paris.
Judul Lukisan “The Scream”
Pelaku : Edward Munch
Tahun Pembuatan:1893
Deskripsi: Salah satu lukisan artistik dan
imajinatif dari seorang seniman yang bernama
Edward Munch yang berasal dari Norwegian
pada tahun 1893. The Scream sebenarnya
terdapat 4 versi, yaitu 1 yang di cat dan 3
yang menggunakan pastel.
Lukisan ini mengekspresikan kecemasan,
kesedihan dan perasaan kagum atau
terpesona. Terlepas dari seni artistik dan nilai
emosi yang di gambarkan lukisan ini, nilai
jual lukisan ini pun sangat Mahal yaitu pada
tahun 2012 versi ke-4 dari pastel lukisan ini
mencapai nilai jual $119,922,600 (Rp.
1,233,403,941,000 yaitu 1,2 Trilliun Rupiah)
dalam sebuah Lelang.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai