Anda di halaman 1dari 7

Gambar Teknik

Mesin
Geometri Gambar Teknik
Kontruksi geometri
 Kontruksigeometri merupakan dasar-dasar
menggambar teknik yang perlu dikuasai sebelum
membuat gambar teknik dengan kerumitan yang
tinggi.
Konstruksi geometris didefinisikan juga
sebagai tata cara penggambaran suatu bentuk
yang didasarkan pada konstruksi dasar seperti
1. garis,
2. sudut,
3. garis lengkung,
4. lingkaran
Konstruksi geometris digunakan
dengan tujuan agar gambar yang
dihasilkan memiliki bentuk yang
baik.
A. Garis dan Sudut

 Menggambar Garis Tegak Lurus


LANGKAH MEMBUAT GARIS TEGAK LURUS

Buat sebuah garis menggunakan penggaris segitiga


Letakkan sisi miring segitiga 45° - 45° sedemikian
hingga berimpit dengan garis 1 yang diketahui dan
bagian bawah ditahan oleh segitiga yang lain.
Putarlah segitiga 45°-45° sebesar 90° ( lihat anak
panah B ) maka sisi miringnya akan tegak lurus garis
l. Geser segitiganya (lihat anak panah b) bila perlu.
Tarik garis m.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai