Anda di halaman 1dari 16

Bahasa Indonesia

Primary 5
Tema

“Borobudur Keajaiban Dunia”


Tujuan Pembelajaran

A. Mengelompokkan informasi dari bacaan


B. Menyampaikan pendapat dengan alasan
C. Menentukan ide pokok dalam teks eksplanasi
D. Membuat laporan singkat
Menyimak Informasi tentang Borobudur
Mencatat tema, topik utama, dan informasi yang penting dari
bacaan “Borobudur, Mahakarya Budaya Indonesia”

a. Tema 

b. Topik Utama 

c. Informasi Penting 
Tuliskan Informasi dari bacaan di atas yang berguna bagi orang lain yang
ingin berkunjung ke Candi Borobudur.
a.
b.
c.
1. Tentukan tiga ide pokok dalam bacaan tersebut.
a.
b.
c.
2. Apakah judul yang sesuai untuk bacaan itu?

3. Apakah bacaan itu termasuk teks eksplanasi? Jelaskan alasanmu!


* Kalimat majemuk setaranya menjadi: Doni senang membaca buku, tetapi tidak suka
membaca majalah.
* Kata penghubung tetapi digunakan sebagai tanda berlawanan.

Buatlah kalimat majemuk setara dari kalimat-kalimat berikut.

1. Doni belum pernah ke Candi Borobudur.


Doni sudah pernah berkunjung ke Candi Borobudur.
Kalimat majemuk setara berlawanan : ___

2. Nesia ingin berlibur ke pantai.


Nesia ingin berlibur ke gunung.
Kalimat majemuk setara memilih: ___
Lanjutan latihan kalimat majemuk setara.

3. Doni dan Nesia membeli tiket masuk.


Doni dan Nesia masuk ke kompleks Candi Borobudur.
Kalimat majemuk setara sejalan: ____

4. Nesia ingin ikut Doni pergi memancing.


Doni tidak ingin Nesia ikut pergi memancing.
Kalimat majemuk berlawan: ___

5. Para pengunjung dapat mengunjungi galeri.


Para pengunujung dapat naik gajah mengelilingi taman.
Kalimak majemuk memilih: ___
Terima Kasih

Sampai Jumpa

Anda mungkin juga menyukai